Menangi MotoGP Argentina, Ini Komentar Cal Crutchlow

Reporter

Terjemahan

Editor

Ariandono

Senin, 9 April 2018 06:51 WIB

Pembalap tim LCR Honda, Cal Crutchlow, melakukan selebrasi diatas podium setelah berhasil finish diurutan pertama dalam GP Argentina di sirkuit Termas de Rio Hondo, 8 April 2018. Kemenangan Crutchlow diikuti Johann Zarco (Prancis/Tech 3 Yamaha) sebagai runner up, dan Alex Rins (Spanyol/Suzuki). AP

TEMPO.CO, Jakarta - Cal Crutchlow merasakan kegembiraan luar biasa setelah memenangi MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Minggu, 8 April 2018, atau Senin dinihari di Indonesia.

Satu hal yang mengejutkan adalah Crutchlow mengatakan kemenangannya di Argentina itu sudah diperhitungkan kru di tim LCR Honda.

“Senang sekali rasanya bisa menang. Namun jujur saja sebenarnya kemenangan ini sudah diperhitungkan,” ujar pembalap asal Coventry, Inggris.

“Saya merasa nyaman dalam balapan, sama sekali tidak ada beban. Saya punya kepercayaan diri bersaing dengan pembalap unggulan dan yakin mampu mengalahkan mereka jika saya mau,” katanya, lagi.

Baca: MotoGP Argentina: Jack Miller Rebut Pole, Rossi Start Ke-11

“Dari hasil di Argentina ini, saya yakin mampu bersaing di sirkuit-sirkuit lain dalam seri selanjutnya,” ucap pembalap berusia 32 tahun itu.

Kemenangan tersebut membuat Crutchlow memimpin klasemen sementara pembalap MotoGP 2018 dengan nilai 38.

Torehan suami dari Lucy Heron tersebut merupakan sejarah bagi pembalap MotoGP asal Inggris.

Pembalap Britania Raya yang terakhir mampu memimpin klasemen balap motor premium kasta tertinggi sebelum era MotoGP adalah Barry Sheene pada 1979.

THE AGE | AUTOSPORT | DON

Berita terkait

PSBS Biak Siap Dilatih Juan Esnaider Eks Pemain Real Madrid, Berikut Profilnya

3 hari lalu

PSBS Biak Siap Dilatih Juan Esnaider Eks Pemain Real Madrid, Berikut Profilnya

Juan Esnaider bersiap menjadi pelatih PSBS Biak, setelah klub ini musim depan berlaga di Liga 1. Ini profil eks pemain Real Madrid dan Juventus.

Baca Selengkapnya

MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

3 hari lalu

MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

Lima tahun berlalu sejak Marc Marquez tersenyum bahagia ketika mengunci gelar juara dunia MotoGP keenamnya. Kini mulai bangkit.

Baca Selengkapnya

Alasan 9 Negara Ini Menolak Palestina Jadi Anggota Penuh PBB, Termasuk Argentina dan Papua Nugini

4 hari lalu

Alasan 9 Negara Ini Menolak Palestina Jadi Anggota Penuh PBB, Termasuk Argentina dan Papua Nugini

Sebanyak 143 negara mendukung Palestina menjadi anggota penuh PBB, 9 negara menolak dan 25 negara lain abstain. Apa alasan mereka menolak?

Baca Selengkapnya

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

5 hari lalu

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.

Baca Selengkapnya

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

5 hari lalu

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia finis ketiga dalam balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Minggu, 12 Mei.

Baca Selengkapnya

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

6 hari lalu

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

Jorge Martin dan Marc Marquez sama-sama menorehkan hasil yang persis sama dalam dua balapan MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

6 hari lalu

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

Jorge Martin meraih kemennagan ganda di MotoGP Prancis 2024, dengan menjuarai sprint race dan balapan utama. Marc Marquez juga terus finis kedua.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

6 hari lalu

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

Francesco Bagnaia bertekad menebus kegagalan di sprint race MotoGP Prancis 2024 dalam balapan utama hari ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

6 hari lalu

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

Marc Marquez menatap balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu, 12 Mei, dengan waspada meski tampil sensasional di sprint race.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

7 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

Jorge Martin berhasil memenangi sesi sprint MotoGP Prancis 2024. Marc Marquez dan Maverick Vinales juga naik podium.

Baca Selengkapnya