Marko Simic Diduga Lecehkan Via Vallen, Apa Kata Pelatih Persija?

Kamis, 7 Juni 2018 17:46 WIB

Pelatih Persija Stefano Cugurra Teco (kiri) memimpin latihan timnya. Tempo/Fakhri hermansyah.

TEMPO.CO, Yogyakarta - Pelatih tim Persija Jakarta Alessandro Stefano Cugurra Rodrigues, juga dikenal sebagai Teco, mengaku tak ambil pusing dengan dugaan pelecehan seksual yang dilakukan pemain andalannya, Marko Simic, terhadap penyanyi Via Vallen.

"(Dugaan pelecehan) itu urusan dia pribadi, saya hanya pelatih tim, Anda harus menanyakan sendiri kepada yang bersangkutan, saya tak mau berkomentar," ujar Teco menjawab pertanyaan Tempo saat ditemui di Stadion Sultan Agung Bantul Yogyakarta, Kamis 7 Juni 2018.

Baca: Saat Marko Simic Dirisak Netizen Gara-gara Via Vallen

Kabar dugaan pelecehan seksual oleh striker asal Kroasia itu terhadap penyanyi Via Vallen itu menyeruak beberapa hari terakhir di media massa maupun sosial. Simic diduga melecehkan penyanyi dangdut itu lewat pesan Instagram dengan cara mengirimkan pesan, yang isinya meminta Via memakai pakaian seksi di depannya.

Pelatih Teco menyatakan tugasnya sehari hari hanya sebatas membina pemain agar bisa tampil baik saat pertandingan. Bukan mengurusi kehidupan pribadinya.

Baca: Menpora Minta Pesepakbola yang Lecehkan Via Vallen Minta Maaf

"Di luar lapangan dia (pemain) punya kehidupan sendiri, kalau ada masalah semua jadi tanggungjawabnya sendiri, bukan urusan pelatih," ujarnya.

Advertising
Advertising

Meski Simic didera kabar tak sedap, namun menurut Teco hal itu tak akan mempengaruhi tim secara keseluruhan. "Tim tetap solid fokus pada latihan dan pertandingan,"ujarnya.

Marco Simic sendiri akan absen dalam setidaknya empat laga dalam laga lanjutan kompetisi Liga 1. Absennya Simic karena adanya sanksi dari komisi disiplin PSSI akibat terbukti menyikut pemain Persipura dalam laga sebelumnya.

Persija yang kini berada di peringkat paling dasar klasemen sendiri akan melawan PS Tira di Stadion Sultan Agung Bantul pada Jumat 8 Juni 2018 pukul 20.30.

PRIBADI WICAKSONO

Berita terkait

Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

12 jam lalu

Duo Persija Jakarta Bertekad Tingkatkan Kemampuan Usai Tampil Bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024

Pemain Persija Jakarta Rayhan Hannan dan Dony Tri Pamungkas etik pelajaran berharga usai tampil bersama Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

1 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Bandung pada 14 Mei, Alberto Rodriguez Tak Sabar Mau Main

Dalam pertandingan semifinal Championship Series Liga 1 ini, Bali United lebih dulu main di kandang sebelum bertandang ke Persib Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

2 hari lalu

Jadwal Championship Series Liga 1 2023-2024 Sudah Ditetapkan, Dimulai 14 Mei

Jadwal Championships Series Liga 1 2023-2024 sudah dirilis. Leg pertama digelar 14 dan 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

4 hari lalu

RANS Nusantara FC Terdegradasi ke Liga 2, Ini Profil Klub Sepak Bola Raffi Ahmad

Setelah pertandingan pekan ke-34, RANS Nusantara FC terdegradasi ke Liga 2 di musim berikutnya. Ini profil klub milik Raffi Ahmad.

Baca Selengkapnya

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

6 hari lalu

Cerita Ayah dan Anak, Maman Abdurahman dan Rafa Abdurrahman, Bermain Bersama saat Persija Hadapi PSIS Semarang di Liga 1

Bek veteran Persija Jakarta Maman Abdurahman bersyukur mendapat kesempatan bermain bersama putranya, Rafa Abdurrahman, pada pertandingan Liga 1.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

6 hari lalu

Pemain Timnas Indonesia Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya Anggota Polri, Ini Pangkat dan Satuan Tugasnya

Anggota timnas Indonesia U-23 Muhammad Ferrari dan Daffa Fasya merupakan anggota aktif Polri. Ini wilayah dinas dan pangkatnya.

Baca Selengkapnya

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

6 hari lalu

Top Skor, Rekap Hasil, dan Klasemen Akhir Liga 1: Madura United ke Championship Series, RANS Terdegradasi

Seluruh rangkaian Reguler Series Liga 1 telah berakhir. Setelah pertandingan pekan ke-34, Madura United menjadi tim terakhir ke Championship Series.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

6 hari lalu

Hasil Liga 1: RANS Nusantara FC Jadi Tim Terakhir yang Terdegradasi, Susul Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC

RANS Nusantara FC dipastikan terdegradasi dari Liga 1 setelah kalah 2-3 dari tuan rumah PSM Makassar pada pekan ke-34, Selasa, 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

6 hari lalu

Hasil dan Klasemen Liga 1: Madura United Raih Tiket Terakhir ke Championship Series Usai Seri Lawan Arema FC

Madura United meraih satu tiket tersisa untuk melangkah ke babak Championship Series Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekap hasil pekan terakhir?

Baca Selengkapnya

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

6 hari lalu

Jadwal Live dan Prediksi 4 Laga Liga 1 Pekan Terakhir, Empat Tim Berusaha Hindari Zona Degradasi

Empat tim masih berjuang menghindari zona degradasi pada pekan terakhir fase reguler Liga 1 2023-2024.

Baca Selengkapnya