Keluar dari Rumah Sakit, Pele Nyatakan Siap ke Lapangan Hijau

Reporter

Terjemahan

Rabu, 17 April 2019 18:37 WIB

Dua legenda sepakbola dunia asal Argentina, Diego Maradona dan Pele asal Brasil saling mengangkat tangan dalam acara "five-a-side" di Paris, Perancis, 9 Juni 2016. Pertandingan lima lawan lima guna menandai dimulainya ajang Euro 2016 tersebut berhasil menyatukan dua legenda sepakbola asal Brasil dan Argentina. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Legenda sepak bola dunia, Pele, menyatakan di depan wartawan, dia siap kembali ke lapangan hijau setelah keluar dari rumah sakit di Brasil usai menjalani operasi batu ginjal.

Mantan pemain jempolan asal Negeri Samba berusia 78 tahun itu, menurut laporan Daily Mail, juga mengucapkan banyak terima kasih kepada staf Rumah Sakit Albert Einstein yang telah memberikan bantuan selama dia menjalani operasi.

Semantara itu, kantor berita Reuters dalam laporannya mengatakan, Pele sukses menjalani operasi batu ginjal di Rumah Sakit Israelite Albert Einstein di Sao Paulo pada Sabtu pekan lalu.

"Dokter yang menangani operasi tersebut menyatakan sukses dan Pele segera bisa kembali ke rumah," tulis Reuters mengutip keterangan para dokter.

Sebelumnya, pada awal pekan lalu, Pele juga menjalani perawatan di salah satu rumah sakit di Paris, Prancis, setelah mengalami demam tinggi. Ketika dirawat di rumah sakit, salah satu bintang Prancis Kylian Mbappe sempat menjenguknya, termasuk pemain PSG, Neymar.

Advertising
Advertising

Pele, mantan pemain Santos dan New York Cosmos yang mengantarkan Brasil menjadi juara Piala Dunia tiga kali, sepulang dari Prancis diketahui memiliki masalah di bagian batu ginjal dan prostat sehingga harus menjalani perawatan. Kini, dia boleh pulang setelah dioperasi dan berjanji akan kembali ke lapangan.

Berita terkait

Pecahkan Rekor, Penonton Konser Madonna di Brasil Mencapai 1,6 Juta Orang

4 jam lalu

Pecahkan Rekor, Penonton Konser Madonna di Brasil Mencapai 1,6 Juta Orang

Madonna sukses menggelar konser penutup dari The Celebration Tour di Pantai Copacabana, Brasil, secara gratis dan terbuka untuk umum.

Baca Selengkapnya

Badai di Rio Grande do Sul Brasil Menewaskan 55 Orang dan Puluhan Korban Hilang

1 hari lalu

Badai di Rio Grande do Sul Brasil Menewaskan 55 Orang dan Puluhan Korban Hilang

Hujan lebat di Rio Grande do Sul, Brasil telah menewaskan setidaknya 55 orang tewas dan 74 orang masih dinyatakan hilang.

Baca Selengkapnya

Banjir Rendam Selatan Brasil, 39 Orang Tewas dan 68 Lainnya Hilang

2 hari lalu

Banjir Rendam Selatan Brasil, 39 Orang Tewas dan 68 Lainnya Hilang

Sebanyak 39 orang tewas dan 68 lainnya belum ditemukan akibat hujan lebat dan banjir yang melanda Rio Grande do Sul, Brasil.

Baca Selengkapnya

Amerika Latin Mengutuk Serangan Ekuador terhadap Kedutaan Meksiko

29 hari lalu

Amerika Latin Mengutuk Serangan Ekuador terhadap Kedutaan Meksiko

Nikaragua bergabung dengan Meksiko memutuskan hubungan dengan Ekuador setelah pasukan menyerbu kedutaan Meksiko di Quito.

Baca Selengkapnya

Cha Eun Woo Gelar Fan Concert Tambahan di Meksiko dan Brasil Pertengahan 2024

39 hari lalu

Cha Eun Woo Gelar Fan Concert Tambahan di Meksiko dan Brasil Pertengahan 2024

Penggemar global Cha Eun Woo di Amerika Selatan tentu semakin tak sabar menunggu penampilan solo perdananya di sana.

Baca Selengkapnya

Robinho Ditangkap Polisi untuk Jalani Hukuman 9 Tahun Penjara di Brasil karena Kasus Pemerkosaan di Italia

45 hari lalu

Robinho Ditangkap Polisi untuk Jalani Hukuman 9 Tahun Penjara di Brasil karena Kasus Pemerkosaan di Italia

Mantan pemain Manchester City dan Real Madrid, Robinho ditangkap polisi untuk menjalani hukuman 9 tahun di negaranya, Brasil, pada Kamis.

Baca Selengkapnya

Setelah Bertemu Para Menkeu, Sri Mulyani Berkunjung ke Pasar dan Museum di Brasil

3 Maret 2024

Setelah Bertemu Para Menkeu, Sri Mulyani Berkunjung ke Pasar dan Museum di Brasil

Menteri Keuangan Sri Mulyani menghabiskan sisa waktunya di So Paulo Brasil dengan mengunjungi museum dan pasar. Begini cerita perjalanannya.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Bertemu Sekjen OECD, Bahas Akselerasi Keanggotaan Penuh Indonesia

2 Maret 2024

Sri Mulyani Bertemu Sekjen OECD, Bahas Akselerasi Keanggotaan Penuh Indonesia

Menteri Keuangan Sri Mulyani Bertemu dengan Sekretaris Jenderal Organisation for Economic Co-operation and Development (OECD) Mathias Cormann di So Paulo, Brasil.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Hadiri G20 FMCBG di Brasil, Duduk Bersama Bahas Pemulihan Ekonomi Global

2 Maret 2024

Sri Mulyani Hadiri G20 FMCBG di Brasil, Duduk Bersama Bahas Pemulihan Ekonomi Global

Sri Mulyani Indrawati terbang ke Brasil untuk menghadiri pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral (FMCBG). Mereka membahas isu-isu yang berkaitan dengan pemulihan ekonomi global

Baca Selengkapnya

Hadiri G20, Sri Mulyani Nilai Perekonomian RI Mirip dengan Brasil

29 Februari 2024

Hadiri G20, Sri Mulyani Nilai Perekonomian RI Mirip dengan Brasil

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan adanya kemiripan perekonomian antara Indonesia dan Brasil. Apa saja?

Baca Selengkapnya