Hasil FP3 MotoGP San Marino: Quartararo Tercepat, Rossi Ketujuh

Reporter

Antara

Editor

Ariandono

Sabtu, 14 September 2019 17:48 WIB

Pembalap MotoGP dari tim Petronas Yamaha SRT Fabio Quartararo. REUTERS/Albert Gea

TEMPO.CO, Jakarta - Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) kembali tampil tercepat di sesi latihan MotoGP San Marino, Sirkuit Misano Marco Simoncelli, Sabtu.

Di penghujung sesi FP3, pembalap rookie asal Prancis itu memperbaiki catatan waktunya menjadi satu menit 32,081 detik untuk menggeser pebalap pabrikan Yamaha Maverick Viñales(Monster Energy Yamaha MotoGP) ke peringkat dua dengan selisih 0,356 detik, demikian laman resmi MotoGP.

Semua pembalap yang finis peringkat 10 besar di FP3 memperbaiki catatan waktu sesi latihan sebelumnya sehingga mereka mengantongi tiket langsung lolos ke Q2.

Pol Espargaro (Red Bull KTM Factory Racing) yang finis enam besar di sesi latihan jumat, menikmati hasil positif di FP3 dengan finis ketiga tercepat terpaut 0,565 detik dari catatan waktu Quartararo.

Sepuluh besar waktu terbaik dari kombinasi latihan MotoGP San Marino:

Advertising
Advertising

1. Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) 1:32,081
2. Maverick Viñales (Monster Energy Yamaha MotoGP) + 0,356
3. Pol Espargaro (Red Bull KTM Factory Racing) + 0,565
4. Marc Marquez (Repsol Honda Team) + 0,605
5. Franco Morbidelli (Petronas Yamaha SRT) + 0,975
6. Takaaki Nakagami (LCR Honda Idemitsu) + 1,017
7. Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha MotoGP) + 1,022
8. Alex Rins (Team Suzuki Ecstar) + 1,059
9. Michele Pirro (Ducati Team) + 1,213
10. Andrea Dovizioso (Ducati Team) + 1,259

Berita terkait

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

8 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

Pembalap Red Bull, Dani Pedrosa, berhak atas podium ketiga Sprint race MotoGP Spanyol 2024 setelah Fabio Quartararo terkena hukuman.

Baca Selengkapnya

Berita MotoGP: Fabio Quartararo Perpanjang Kontrak dengan Yamaha hingga 2026

31 hari lalu

Berita MotoGP: Fabio Quartararo Perpanjang Kontrak dengan Yamaha hingga 2026

Pembalap MotoGP Fabio Quartararo resmi memperpanjang kontrak bersama tim pabrikan Yamaha hingga 2026.

Baca Selengkapnya

Qarrar Firhand Ali Dapat Dorongan Semangat setelah Bertemu Valentino Rossi

37 hari lalu

Qarrar Firhand Ali Dapat Dorongan Semangat setelah Bertemu Valentino Rossi

Pembalap gokart Indonesia Qarrar Firhand Ali mendapat dorongan semangat setelah bertemu legenda hidup MotoGP Valentino Rossi.

Baca Selengkapnya

MotoGP: Fabio Quartararo Mengeluh, Sebut Kecepatan Motor Yamaha seperti Medioker

39 hari lalu

MotoGP: Fabio Quartararo Mengeluh, Sebut Kecepatan Motor Yamaha seperti Medioker

Fabio Quartararo kembali melontarkan keluhan setelah hasil yang diraih dalam MotoGP Portugal 2024.

Baca Selengkapnya

WEC 2024: Hendak Salip Valentino Rossi, Sean Gelael Malah Alami Ban Aus Parah

3 Maret 2024

WEC 2024: Hendak Salip Valentino Rossi, Sean Gelael Malah Alami Ban Aus Parah

Sean Gelael tampil heroik bersama Team WRT 31 kelas LMGT3 FIA World Endurace Championship atau WEC 2024.

Baca Selengkapnya

Pertamina Berharap Pembalap VR46 Finis di Posisi Tiga Klasemen Akhir MotoGP 2024

29 Februari 2024

Pertamina Berharap Pembalap VR46 Finis di Posisi Tiga Klasemen Akhir MotoGP 2024

Pertamina Enduro VR46 Racing Team akan menjalani debut MotoGP 2024 pada 8-10 Maret di Sirkuit Internasional Lusail, Qatar.

Baca Selengkapnya

Pol Espargaro: Marc Marquez Hanya Mungkin Lewati Rekor MotoGP Valentino Rossi Bersama Ducati

29 Februari 2024

Pol Espargaro: Marc Marquez Hanya Mungkin Lewati Rekor MotoGP Valentino Rossi Bersama Ducati

Marc Marquez menggemparkan dunia MotoGP dengan hengkang dari Repsol Honda dan bergabung ke Gresini Racing untuk musim 2024.

Baca Selengkapnya

3 Kabar Terbaru Pembalap MotoGP 2024, Termasuk Brad Binder dan Fabio Quartararo

26 Februari 2024

3 Kabar Terbaru Pembalap MotoGP 2024, Termasuk Brad Binder dan Fabio Quartararo

Balapan MotoGP 2024 akan berlangsung mulai 10 Maret di Qatar. Simak tiga kabar terbaru soal pembalap, termasuk Brad Binder dan Fabio Quartararo.

Baca Selengkapnya

Tes MotoGP Qatar, Quartararo: Cengkeraman Roda Belakang Yamaha Tak Maksimal

21 Februari 2024

Tes MotoGP Qatar, Quartararo: Cengkeraman Roda Belakang Yamaha Tak Maksimal

Fabio Quartararo mengalami masalah cengkeraman roda belakang di hari kedua tes MotoGP Qatar pada Selasa, 20 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

MotoGP: Quartararo Sebut Motor Yamaha Belum Maksimal

20 Februari 2024

MotoGP: Quartararo Sebut Motor Yamaha Belum Maksimal

Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha) hanya menempati posisi 10 pada sesi pertama tes MotoGP di Sirkuit Internasional Lusail, Senin kemarin.

Baca Selengkapnya