Tinju Dunia: Daud Yordan Ingin Lakoni Duel Lawan Petarung MMA

Reporter

Tempo.co

Editor

Ariandono

Kamis, 24 Oktober 2019 06:09 WIB

Dari kiri: Pino Bahari (pelatih), Daud Yordan, Gustiantira Alandy (CEO Mahkota Promotions), Ongen Saksnosiwi, Urgyen Rinchen Sim (Match Maker Mahkota Promotions) (dok. Mahkota Promotions)

TEMPO.CO, Jakarta -

Daud Yordan mengungkapkan keinginannya berduel melawan petarung MMA. Hal tersebut dia katakan dalam obrolan dengan Tempo.co di Jakarta, Selasa lalu.

Menurut petinju yang akan melakoni laga tinju dunia kontra Michael Mokoena di Kota Batu, Malang, Jawa Timur pada 17 November mendatang, dia terinspirasi Floyd Mayweather Jr.

Mayweather Jr pernah membuat tontonan spektakuler dengan bertanding melawan petarung MMA terpopuler sedunia, Conor McGregor. Mereka bertarung di Las Vegas pada 26 Agustus 2017, dengan hasil Mayweather Jr menang TKO ronde 10.

“Apa yang dilakukan Mayweather itu sangat menarik dan menantang. Saya tertarik juga untuk mengikutinya, bertanding melawan petarung MMA yang paling hebat dan terkenal di Indonesia. Entah itu dari One Pride MMA atau One Championship, saya siap,” ujar Daud.

Advertising
Advertising

“Pasti akan seru dan berbeda, karena belum pernah ada di Indonesia. Biar nanti Mahkota Promotions yang mematangkan konsepnya. Saya tinggal mempersiapkan diri dengan baik,” kata Daud lagi.

Penata tanding Mahkota Promotions, Urgyen Rinchen Sim yang ikut ngobrol, antusias menyambut ide itu.

“Mayweather memang ahli marketing yang hebat. Ide-idenya selalu segar, dan tidak ada salahnya dipraktekkan di Indonesia. Kita akan pikirkan ide Daud lawan petarung MMA ini lebih serius,” ujar Urgyen, yang akrab disapa Simon.

Tunggu saja gebrakan berikut Daud Yordan dan Mahkota Promotions seusai pementasan laga tinju dunia Daud vs Mokoena di Kota Batu, Malang.

Berita terkait

Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

9 jam lalu

Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

Canelo Alvarez berhasil mempertahankan predikat juara sejati tinju dunia kelas super middleweight dengan mengalahkan Jaime Munguia.

Baca Selengkapnya

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

22 hari lalu

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

Petinju Tyson Fury mulai melontarkan perang urat syaraf menjelang pertarungan penyatuan gelar juara tinju dunia kelas berat melawan Oleksandr Usyk.

Baca Selengkapnya

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

27 hari lalu

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

Pertarungan Mike Tyson, mantan juara dunia kelas berat YouTuber Jake Paul

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

28 hari lalu

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

Kisah hidup legenda tinju kelas berat, George Foreman, diangkat menjadi cerita film yang akan ditayangkan Netflix.

Baca Selengkapnya

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

31 hari lalu

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

Celana pendek yang dikenakan Muhammad Ali dalam pertandingan tinju legendaris "Thrilla in Manila" dijual rumah lelang Sotheby's di New York.

Baca Selengkapnya

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

34 hari lalu

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

Mike Tyson akan berusia 58 tahun ketika menghadapi Jake Paul dalam sebuah laga eksibisi di Texas, Amerika Serikat, pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Kalahkan Francis Ngannou, Bagaimana Peluang Anthony Joshua untuk Menantang Juara Dunia Tinju Kelas Berat?

58 hari lalu

Kalahkan Francis Ngannou, Bagaimana Peluang Anthony Joshua untuk Menantang Juara Dunia Tinju Kelas Berat?

Petinju Inggris, Anthony Joshua, membuka peluang untuk menjadi penantang gelar juara tinju dunia kelas berat setelah menang KO Francis Ngannou.

Baca Selengkapnya

Hasil Tinju Dunia Kelas Berat: Anthony Joshua Menang KO atas Francis Ngannou

58 hari lalu

Hasil Tinju Dunia Kelas Berat: Anthony Joshua Menang KO atas Francis Ngannou

Petinju Inggris, Anthony Joshua, berhasil menang KO atas Francis Ngannou, mantan juara MMA asal Kamerun, dalam duel tinju dunia kelas berat.

Baca Selengkapnya

Jadwal Tinju Dunia: Mike Tyson Naik Ring Lagi, Hadapi Jake Paul pada 20 Juli 2024

59 hari lalu

Jadwal Tinju Dunia: Mike Tyson Naik Ring Lagi, Hadapi Jake Paul pada 20 Juli 2024

Mike Tyson akan kembali naik ring melawan Youtuber Jake Paul dalam pertarungan eksibisi yang ditayangkan oleh Netflix pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Tinju Dunia: Berduel Jumat 8 Maret 2024, Francis Ngannou dan Anthony Joshua Sama-sama Optimistis Menang KO

59 hari lalu

Jadwal Tinju Dunia: Berduel Jumat 8 Maret 2024, Francis Ngannou dan Anthony Joshua Sama-sama Optimistis Menang KO

Petinju Francis Ngannou dan Anthony Joshua sama-sama optimistis bisa menang KO dalam duel di Kingdom Arena Riyadh, Arab Saudi, Jumat, 8 Maret 2024.

Baca Selengkapnya