BWF Rilis Jadwal Baru 22 Turnamen Bulu Tangkis Internasional

Sabtu, 23 Mei 2020 08:30 WIB

Pasangan ganda putra Hendra Setiawan (kanan) dan Mohammad Ahsan berfoto dengan trofi dan medali seusai final BWF World Tour Finals 2019 Guangzhou, Ahad, 15 Desember 2019. Indonesia sukses membawa pulang satu gelar juara melalui sektor ganda putra yang diwakili Hendra/Ahsan. Badmintonindonesia.org

TEMPO.CO, Jakarta - Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) merilis daftar turnamen terbaru setelah beberapa bulan turnamen internasional dibatalkan karena pandemi Covid-19.

Musim turnamen akan dimulai pada bulan Agustus 2020, dibuka dengan turnamen level Super 100 yaitu Hyderabad Open 2020 yang akan dilangsungkan di Hyderabad, India, pada 11-16 Agustus 2020.

Sedangkan turnamen level Super 500 ke atas akan dimulai pada bulan September, diawali dengan Korea Open 2020 yang merupakan turnamen level Super 500. Korea Open 2020 akan diadakan di Seoul pada 8-13 September 2020.

Turnamen Blibli Indonesia Open 2020 yang merupakan turname level Super 1000, rencananya akan dihelat pada 17-22 November 2020. Sedangkan Piala Thomas dan Uber 2020 digelar di Aarhus, Denmark, 3-11 Oktober 2020

Berikut jadwal turnamen yang telah dirilis oleh BWF:

Advertising
Advertising

Hyderabad Open 2020
11-16 Agustus 2020

Lingshui China Masters 2020
25-30 Agustus 2020

Taipei Open 2020
1-6 September 2020

Korea Open 2020
8-13 September 2020

China Open 2020
15-20 September 2020

Japan Open 2020
22-27 September 2020

Piala Thomas dan Uber 2020
Aarhus, Denmark, 3-11 Oktober 2020

Dutch Open 2020
6-11 Oktober 2020

Denmark Open 2020
13-18 Oktober 2020

French Open 2020
20-25 Oktober 2020

New Zealand Open 2020
20-25 Oktober 2020

Macau Open 2020
27 Oktober - 1 November 2020

SaarLorLux Open 2020
27 Oktober - 1 November 2020

Fuzhou China Open 2020
3-8 November 2020

Hong Kong Open 2020
10-15 November 2020

Blibli Indonesia Open 2020
17-22 November 2020

Syed Modi India International 2020
17-22 November 2020

Malaysia Open 2020
24-29 November 2020

Korea Masters 2020
24-29 November 2020

Thailand Open 2020
1-6 Desember 2020

India Open 2020
8-13 Desember 2020

BWF World Tour Finals
Guangzhou, Tiongkok, 16-20 Desember 2020

IRSYAN HASYIM

Berita terkait

Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Ini Fokus Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu

14 jam lalu

Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Ini Fokus Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu

Tim Piala Thomas dan Piala Uber Indonesia resmi menunjuk Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu sebagai kapten.

Baca Selengkapnya

Ricky Soebagdja Optimistis Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia Bisa Juara Piala Thomas, Ini Alasannya

18 jam lalu

Ricky Soebagdja Optimistis Tim Bulu Tangkis Putra Indonesia Bisa Juara Piala Thomas, Ini Alasannya

Ricky Soebagdja mengatakan optimistis skuad putra bulu tangkis Indonesia bisa kembali membawa pulang Piala Thomas tahun ini.

Baca Selengkapnya

Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

2 hari lalu

Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu Jadi Kapten Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Fajar Alfian dan Apriyani Rahayu ditunjuk berdasarkan hasil voting seluruh atlet yang tergabung di dalam tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Jonatan Christie Naik ke Posisi 3 Ranking Bulu Tangkis BWF setelah Raih Gelar di All England dan Kejuaraan Bulu Tangkis Asia

4 hari lalu

Jonatan Christie Naik ke Posisi 3 Ranking Bulu Tangkis BWF setelah Raih Gelar di All England dan Kejuaraan Bulu Tangkis Asia

Jonatan Christie melesat ke posisi tiga besar dalam peringkat bulu tangkis dunia (BWF) yang dirilis Sabtu, 20 April 2024

Baca Selengkapnya

Mengenal Kento Momota, Pebulu Tangkis Jepang yang Pensiun Usia 29 Tahun

5 hari lalu

Mengenal Kento Momota, Pebulu Tangkis Jepang yang Pensiun Usia 29 Tahun

Pebulu tangkis Jepang yang juga dunia dua kali Kento Momota mengumumkan pensiun

Baca Selengkapnya

Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

6 hari lalu

Kento Momota Putuskan Pensiun dari Bulu Tangkis Dunia Usai Piala Thomas 2024

Juara bulu tangkis dunia dua kali Kento Momota mengumumkan segera pensiun pada usia 29 tahun.

Baca Selengkapnya

Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

7 hari lalu

Ricky Soebagdja Beri Penjelasan Mengapa Ada Pemain Muda di Skuad Tim Piala Thomas dan Piala Uber 2024

Kabidbinpres PP PBSI Ricky Soebagdja menjelaskan ada diskusi yang dilakukan dengan tim pelatih dalam pemilihan skuad Piala Thomas dan Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

8 hari lalu

Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

Tim bulu tangkis Indonesia diperkuat mayoritas pemain senior. Alwi Farhan dan Ruzana siap jadi rising star di Piala Thomas dan Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya

Juara All England dan BAC 2024, Ini Nominal Hadiah yang Diterima Jonatan Christie

9 hari lalu

Juara All England dan BAC 2024, Ini Nominal Hadiah yang Diterima Jonatan Christie

Jonatan Christie menunjukkan performa yang konsisten dengan menjuarai All England dan BAC 2024.

Baca Selengkapnya

Agripinna Prima, Salah Satu dari 8 Pemain Bulu Tangkis Indonesia yang Dihukum BWF, Berikan Klarifikasi

21 hari lalu

Agripinna Prima, Salah Satu dari 8 Pemain Bulu Tangkis Indonesia yang Dihukum BWF, Berikan Klarifikasi

Atlet bulu tangkis Indonesia Agripinna Prima Rahmanto Putra buka suara soal hukuman yang diterimanya dari BWF.

Baca Selengkapnya