Promotor Eddie Hearn Menyulap Rumahnya Jadi Tempat Pertandingan Tinju

Reporter

Terjemahan

Editor

Yudono Yanuar

Kamis, 30 Juli 2020 18:59 WIB

Promotor Ediie Hearn membuat ring untuk pertandingan tinju di belakang rumahnya di Essex, Inggris, Juli 2020. (News Group Newspapers Ltd)

TEMPO.CO, Jakarta - Promotor Eddie Hearn mencoba mengatasi berbagai pembatasan akibat pandemi untuk tetap bisa menggelar pertandingan tinju profesional. Tidak tanggung-tanggung, ia menyulap halaman belakang rumahnya di Brentwood, Inggris, menjadi tempat bertanding lengkap dengan ring.

Di tempat itu, Sabtu malam, 1 Agustus 2020, akan digelar perebutan gelar juara kelas welter super IBF antara Sam Eggington dan Ted Cheeseman. Pertandingan itu juga akan ditayangkan langsung di Sky Sports.

Selain membuat ring dengan atap kanvas putih, Hearn juga mendirikan tenda-tenda untuk para petinju dan tim ya sebelum naik ring. Juga disiapkan helipad.

"Ini akan menjadi epik," kata Hearn tentang Fight Camp, Senin, 27 Juli 2020.

Pertandingan antara Eggington dan Cheeseman adalah yang pertama dari empat acara yang digelar berturut-turut selama empat pekan mendatang di Fight Camp.

Advertising
Advertising

Pertandingan pekan kedua menghadapkan juara dunia kelas bulu super putri WBC dan IBF Terri Harper melawan Natasha Jonas.

Pertandingan kelas menengah memperebutkan gelar juara Persemakmuran antara Felix Cash vs Jason Welborn akan berlangsung pada 14 Agustus.

Pertandingan yang dijual secara pay per view antara Dillian Whyte dan Alexander Povetkin akan mengakhiri serangkaian show di halaman belakang rumah Hearn, yang sekaligus jadi kantor Matchroom yang dipimpinnya.

"Senang melihat tinju di Inggris bangkit lagi" kata seorang netizen mengomentari foto-foto ring yang diunggah Hearn di Instagram.

Berita terkait

Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

2 jam lalu

Jelajah Lokasi Syuting Baby Reindeer dari Edinburgh hingga London

Baby Reindeer tidak hanya menarik dari sisi cerita, lokasi syutingnya seolah mengajak penonton berkeliling Edinburgh hingga London

Baca Selengkapnya

Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

16 jam lalu

Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

Canelo Alvarez berhasil mempertahankan predikat juara sejati tinju dunia kelas super middleweight dengan mengalahkan Jaime Munguia.

Baca Selengkapnya

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

1 hari lalu

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.

Baca Selengkapnya

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

2 hari lalu

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

4 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

5 hari lalu

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

5 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

5 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

6 hari lalu

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bicara perkembangan ekonomi terkini, perkembangan politik domestik dan keberlanjutan kebijakan pasca Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

6 hari lalu

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

Cradle of Filth tak hanya sebuah band metal, mereka simbol keberanian untuk mengekspresikan ketidaknyamanan, kegelapan, dan imajinasi lintas batas.

Baca Selengkapnya