Rivaldo: Lionel Messi Bakal Tinggalkan Barcelona dan Gabung PSG

Jumat, 19 Februari 2021 12:32 WIB

Reaksi pemain Barcelona, Lionel Messi saat bertanding dengan Paris St Germain dalam babak 16 besar Liga Champions di Camp Nou, Barcelona, Spanyol, 16 Februari 2021. REUTERS/Albert Gea

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan pemain depan Barcelona, Rivaldo, yakin bahwa Lionel Messi akan bergabung dengan Paris Saint-Germain (PSG) pada bursa transfer musim panas mendatang. Peluang itu menguat setelah tim Prancis itu menang telak atas tim Catalan di Liga Champions, Selasa lalu.

PSG datang ke Camp Nou dan mengalahkan Barcelona 4-1 di leg pertama babak 16 besar Liga Champion. Pertandingan itu bisa menjadi malam terakhir Messi di pentas Eropa bersama Barcelona. "Kekalahan besar melawan PSG terjadi. dan hampir pasti menjadi pertandingan Liga Champions terakhir Messi dengan Barcelona di Camp Nou," kata Rivaldo dikutip dari Marca, 19 Februari 2021.

Rivaldo menganggap bahwa Barcelona tidak bisa memberi tim yang kompettif untuk Messi agar bisa bersaing di UCL. "Masa depannya adalah PSG, terlebih lagi mengingat penampilannya di Camp Nou. Mereka adalah tim yang bisa memberinya pilihan untuk terus memenangkan trofi."

Baca juga: 6 Berita Terkini Bursa Transfer: Man United, Real Madrid, Chelsea, Barcelona

Advertising
Advertising

Mantan pemain timnas Brasil itu menjelaskan bahwa pemain hebat seperti Messi tidak akan bisa menyelamatkan Barcelona sendirian. "Lionel Messi sudah berusia 30-an, dan dia masih mengambil tanggung jawab untuk tim," kata Rivaldo.

"Ada kondisi yang memperburuk keadaan, musim ini dia melihat rekan setim terbaiknya, Luis Suarez, pergi dalam penjualan yang tidak bisa dipahami yang membuat Atletico Madrid lebih kuat dari sebelumnya. Suarez sekarang menjadi kandidat peraih El Pichichi saat ini."

Rivaldo mengatakan bahwa Barcelona tidak memiliki peluang saat melawan PSG di leg kedua di Paris. "Tidak ada satu pemain pun di skuad yang percaya pada comeback. Tidak mungkin untuk mengubahnya," katanya.

Pemain berusia 48 tahun, yang bermain untuk Barcelona antara 1997 dan 2002, telah menempatkan namanya di belakang Joan Laporta dalam perebutan kursi presiden di Camp Nou. "Secara terbuka, saya mendukungnya karena saya percaya bahwa klub membutuhkan presiden yang kuat yang mampu membawa klub kembali ke tempatnya semula," kata Rivaldo.

Berita terkait

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

3 menit lalu

Jadwal Liga Champions Pekan Ini: 4 Hal Menarik untuk Dinantikan dari Leg Kedua Semifinal

Jadwal Liga Champions akan kembali hadir tengah pekan ini. Dua pertandingan leg kedua semifinal menampilkan banyak hal menarik.

Baca Selengkapnya

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

3 jam lalu

Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.

Baca Selengkapnya

Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

4 jam lalu

Pelatih Legendaris Argentina Cesar Luis Menotti Berpulang, Lionel Messi Ikut Ucapkan Belasungkawa

Pelatih legendaris Cesar Luis Menotti yang membawa Argentina juara Piala Dunia 1978 meninggal dunia. Lionel Messi ucapkan duka cita.

Baca Selengkapnya

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

6 jam lalu

Profil David Raya, Kiper Arsenal yang Raih Sarung Tangan Emas Liga Inggris

Penampilan Arsenal yang moncer musim ini tak lepas dari kontribusi David Raya, kiper yang baru mendapat penghargaan sarung tangan emas

Baca Selengkapnya

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

20 jam lalu

Jadwal Liga Champions Leg Kedua Semifinal: Bayern Munchen Kehilangan 2 Bek Jelang Sambangi Real Madrid

Jadwal Liga Champions akan memasuki leg kedua semifinal. Bayern Munchen mendapat pukulan menjelang tampil di markas Real Madrid.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

1 hari lalu

Bersiap Hadapi Real Madrid di Leg 2 Semifinal Liga Champions, Begini Kondisi Skuad Bayern Munchen

Bek Bayern Munchen Raphael Guerreiro diragukan tampil pada pertandingan leg kedua semifinal Liga Champions melawan Real Madrid pada Rabu nanti.

Baca Selengkapnya

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

1 hari lalu

Girona Lolos ke Liga Champions Musim Depan, Michel: Kami Telah Mencetak Sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena untuk pertama kalinya berhasil lolos ke Liga Champions.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Kenaikan UKT, Proyek Google untuk Israel, Polusi Udara dan Cina

1 hari lalu

Top 3 Tekno: Kenaikan UKT, Proyek Google untuk Israel, Polusi Udara dan Cina

Berita tentang kenaikan UKT di ITB masih mengisi Top 3 Tekno Berita Terkini.

Baca Selengkapnya

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

1 hari lalu

Begini Kata Xavi Hernandez setelah Barcelona Kalah Bersaing dan Real Madrid Menjadi Juara Liga Spanyol 2023/2024

Barcelona dipastikan tanpa gelar musim ini setelah Real Madrid menjuarai La Liga 2023/2024 dengan empat laga tersisa. Apa kata Xavi Hernandez?

Baca Selengkapnya

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

1 hari lalu

Real Madrid Juarai Liga Spanyol 2023/2024, Ini 5 Faktor Kunci Penentu Keberhasilan Mereka

Real Madrid berhasil merebut gelar juara Liga Spanyol (La Liga) ke-36, Sabtu, 4 Mei 2024. Ini lima faktor kunci penentu keberhasilan mereka.

Baca Selengkapnya