Daftar 34 Pemain Timnas U-20 Pilihan Shin Tae-yong untuk Latihan di Turki dan Spanyol

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

Rabu, 12 Oktober 2022 05:50 WIB

Shin Tae-yong. ANTARA/Hafidz Mubarak

TEMPO.CO, Jakarta - Pelatih Timnas U-20 Indonesia, Shin Tae-yong, memanggil 34 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) di Turki dan Spanyol. Latihan di luar negeri itu dilakukan sebagai bagian dari persiapan menuju Piala Asia U-20 dan Piala Dunia U-20 Tahun 2023.

Meski para pemain sudah dipanggil, belum diketahui kapan skuad berjuluk Garuda Nusantara itu berangkat ke kedua negara tersebut. Saat ini visa-nya masih dalam pengurusan. Sambil menunggu, Timnas U-20 akan menjalani latihan di Jakarta.

Shin Tae-yong mengungkapkan selain menjalani latihan, para pemain juga akan melakoni sejumlah laga uji coba di Turki dan Spanyol.

"Setelah lolos ke Piala AFC U-20 2023, tim U-20 Indonesia kami programkan untuk menjalani pemusatan latihan di Turki dan Spanyol. Pemain harus bekerja keras, disiplin, fokus dan meningkatkan kemampuannya," kata dia seperti dikutip laman PSSI.

Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri mengatakan, selain berlatih, Timnas U-20 akan menjalani beberapa laga uji coba di Turki dan Spanyol. "Sejumlah negara Eropa akan menjadi lawan," ujar Indra.

Dari 34 pemain yang dipanggilnya, Shin Tae-yong memanggil nama-nama langganan seperti Ahmad Rusadi, Alfriyanto Nico, Arkhan Fikri, Marselino Ferdinan dan Ronaldo Kwateh.

Baca Juga: 11 Pemain Persija Disertakan di Timnas U-20

Daftar 34 nama pemain Tim U-20 untuk TC di Eropa

1. Achmad Maulana
2. Aditya Arya
3. Ahmad Rusadi
4. Alfriyanto Nico
5. Arkhan Fikri
6. Arsa Ramadan
7. Aulia Ramadhan
8. Barnabas Sobor
9. Cahya Supriadi
10. Daffa Fasya
11. Dimas Juliono
12. Dony Tri
13. Erlangga Setyo
14. Ferdiansyah
15. Frengky Missa
16. Frezy Al
17. Ginanjar Wahyu
18. Hokky Caraka
19. Muhamad Rayhan
20. Kadek Arel
21. Kakang Rudianto
22. Mohammad Akrom
23. Mochamad Widi
24. Marcell Januar
25. Marselino Ferdinan
26. Muhammad Dzaky
27. Muhammad Ferarri
28. Rabbani Tasnim
29. Rahmat Beri
30. Ricky Pratama
31. Robi Darwis
32. Ronaldo Kwateh
33. Fachrezi Aziz
34. Zanadin Fariz.

Baca Juga: Jokowi Akan Bertemu Presiden FIFA pada 18 Oktober 2022

Berita terkait

Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak dan Indonesia Vs Filipina Dianggap Mahal, Berapa Harga Tiket Terusan?

20 jam lalu

Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak dan Indonesia Vs Filipina Dianggap Mahal, Berapa Harga Tiket Terusan?

Penjualan tiket pertandingan timnas Indonesia Vs Irak dan Filipina telah dibuka. Namun banyak protes karena harga tiket dianggap mahal. Ini kata PSSI.

Baca Selengkapnya

Kisah Perjuangan Bisa Lakukan Ibadah Haji, dari Kuli Panggul dan Penjual Keset hingga Witan Sulaeman

1 hari lalu

Kisah Perjuangan Bisa Lakukan Ibadah Haji, dari Kuli Panggul dan Penjual Keset hingga Witan Sulaeman

Memasuki musim haji, terdapat kisah-kisah keberangkatan ibadah haji yang menarik dari calon jemaah, mulai dari kuli panggul sampai Witan Sulaiman.

Baca Selengkapnya

Profil Tanzania, Lawan Timnas Indonesia dalam Uji Coba Sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026

1 hari lalu

Profil Tanzania, Lawan Timnas Indonesia dalam Uji Coba Sebelum Kualifikasi Piala Dunia 2026

Duel Timnas Indonesia vs Tanzania nanti akan menjadi pertemuan kedua mereka sepanjang sejarah. Bagaimana profil tim asal benua Afrika tersebut?

Baca Selengkapnya

Ragam Reaksi Warganet soal Kenaikan Harga Tiket Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina

1 hari lalu

Ragam Reaksi Warganet soal Kenaikan Harga Tiket Timnas Indonesia Lawan Irak dan Filipina

Kenaikkan harga tiket Timnas Indonesia memicu amarah netizen yang melontarkan berbagai komentar unik di akun Instagram resmi @timnas.Indonesia.

Baca Selengkapnya

7 Pemain Langganan Timnas Indonesia yang Tak Dipanggil Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

1 hari lalu

7 Pemain Langganan Timnas Indonesia yang Tak Dipanggil Shin Tae-yong untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Shin Tae-yong merombak komposisi skuad Timnas Indonesia menjelang dua laga terakhir putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Baca Selengkapnya

Tiket Timnas Indonesia Naik 2 Kali Lipat, PSSI Ungkap Penjualan Sudah Mencapai 50 Ribu Lembar

1 hari lalu

Tiket Timnas Indonesia Naik 2 Kali Lipat, PSSI Ungkap Penjualan Sudah Mencapai 50 Ribu Lembar

PSSI menaikkan harga tiket timnas Indonesia untuk dua laga kualifikasi Piala Dunia 2026 hingga dua kali lipat. Minat suporter tetap tinggi.

Baca Selengkapnya

Bersiap Hadapi 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Akan Beruji Coba Melawan Tanzania

1 hari lalu

Bersiap Hadapi 2 Laga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Akan Beruji Coba Melawan Tanzania

Timnas Indonesia akan menjalani uji coba melawan Tanzania pada 2 Juni mendatang di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta.

Baca Selengkapnya

Cara Beli Tiket Timnas Indonesia vs Irak, Harga Termurah Rp 250.000

2 hari lalu

Cara Beli Tiket Timnas Indonesia vs Irak, Harga Termurah Rp 250.000

Simak cara beli tiket Timnas Indonesia vs Irak Juni 2024 beserta harganya.

Baca Selengkapnya

PSSI Umumkan Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Simak 22 Nama Berikut

2 hari lalu

PSSI Umumkan Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Simak 22 Nama Berikut

Dari daftar pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni ini, terdapat beberapa yang bermain di luar neger.

Baca Selengkapnya

Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Naik, Ini Penjelasan PSSI

2 hari lalu

Harga Tiket Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Naik, Ini Penjelasan PSSI

Harga tiket pertandingan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni ini naik signifikan dibandingkan sebelumnya pada Maret lalu.

Baca Selengkapnya