Jude Bellingham Menerima Penghargaan Golden Boy 2023, Simak Asal-usul Acara Itu

Reporter

Yolanda Agne

Editor

Bram Setiawan

Kamis, 7 Desember 2023 08:43 WIB

Bintang muda Real Madrid, Jude Bellingham, meraih penghargaan Golden Boy 2023. Doc. Real Madrid.

TEMPO.CO, Jakarta - Jude Bellingham menerima penghargaan Golden Boy 2023. Pesepak bola asal Inggris itu meraih penghargaan terbaru setelah empat bulan bergabung di Real Madrid. Dikutip dari laman European Golden Boy, hasil ini berdasarkan pemilihan dari 50 jurnalis dari berbagai publikasi Eropa.

Tentang Penghargaan Golden Boy

Dikutip dari Football Transfer, penghargaan Golden Boy pertama kali diadakan oleh surat kabar olahraga Italia, Tuttosport pada 2003. Selanjutnya acara menjadi acara penghargaan tahunan untuk pesepak bola muda terbaik Eropa. Daftar nominasi penghargaan Golden Boy biasanya selesai pada Oktober.

Advertising
Advertising

Semua nominator harus berusia di bawah 21 tahun dan bermain di divisi paling tinggi di Eropa. Peraturan dalam penghargaan Golden Boy, pemain hanya bisa menerima satu kali. Setelah menerima Golden Boy, penghargaan ini tidak bisa diraih lagi. Penghargaan selanjutnya berpindah ke pemain muda lainnya yang layak untuk disoroti.

Cara menentukan pemenang penghargaan ini lewat pemungutan suara. Setiap pemilih akan menentukan 10 poin untuk pemain yang mereka anggap paling mengesankan. Kalau mendapat 7 poin di peringkat kedua, 5 poin untuk peringkat ketiga, 3 poin untuk peringkat keempat dan 1 poin untuk peringkat kelima. Penilainya para jurnalis olahraga terkemuka dari surat kabar di Eropa, antara lain Bild (Jerman), l'Equipe (Prancis) dan Marca (Spanyol).

Lionel Messi, Wayne Rooney dan Sergio Aguero beberapa pemain yang memenangkan penghargaan ini saat masih muda. Pada 2022, gelandang Barcelona, Gavi menerima penghargaan Golden Boy untuk tahun 2022.

Jude Bellingham menerima penghargaan Golden Boy 2023 untuk pemain U-21 terbaik Eropa pada Selasa, 5 Desember 2023. Ia menerima 485 dari kemungkinan 500 poin yang memecahkan rekor dari juri. Gelandang timnas Inggris ini mengawali kariernya dengan baik di Bernabeu, mencetak 15 gol dalam 16 pertandingan pertamanya setelah bergabung dari Borussia Dortmund.

YOLANDA AGNE | SAPTO YUNUS

Pilihan Editor: Raih Penghargaan Golden Boy 2023, Jude Bellingham Cetak Rekor

Berita terkait

Lenny Kravitz Akan Meraihan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

14 menit lalu

Lenny Kravitz Akan Meraihan Final Liga Champions 2023-2024 yang Pertemukan Dortmund dan Real Madrid

Final Liga Champions, yang mempertemukan Borussia Dortmund dan Real Madrid, akan dimeriahkan penampilan bintang rock legendaris Lenny Kravitz.

Baca Selengkapnya

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

4 jam lalu

Final Liga Champions: Ini 3 Pemain Bintang yang Pernah Bersinar di Borussia Dortmund dan Real Madrid

Borussia Dortmund dan Real Madrid akan berhadapan di final Liga Champions 2023-2024. Ini 3 pemain bintang yang pernah berperan besar di kedua klub.

Baca Selengkapnya

Mengenal Palme D'Or Penghargaan yang Diterima Meryl Streep

8 jam lalu

Mengenal Palme D'Or Penghargaan yang Diterima Meryl Streep

Palme d'Or merupakan hadiah tertinggi yang diberikan di Festival Film Cannes

Baca Selengkapnya

Profil Meryl Streep, Aktris Senior Penerima Penghargaan Palme d'Or 2024

10 jam lalu

Profil Meryl Streep, Aktris Senior Penerima Penghargaan Palme d'Or 2024

Aktris Meryl Streep menerima penghargaan Palme d'Or di Festival Film Cannes pada Selasa, 14 Mei 2024

Baca Selengkapnya

Bamsoet Terima Penghargaan Collaborator Network di Mata Lokal Awards 2024

16 jam lalu

Bamsoet Terima Penghargaan Collaborator Network di Mata Lokal Awards 2024

Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi terhadap berbagai peran Bamsoet dalam memajukan berbagai produk dalam negeri.

Baca Selengkapnya

BPJS Ketenagakerjaan Terima Penghargaan Grab

1 hari lalu

BPJS Ketenagakerjaan Terima Penghargaan Grab

BPJS Ketenagakerjaan raih penghargaan Best Nation Wide Collaboration pada ajang Grab Business Forum 2024 yang diselenggarakan oleh Grab Indonesia.

Baca Selengkapnya

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

1 hari lalu

Daftar Trofi Carlo Ancelotti, Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak dalam Sejarah

Carlo Ancelotti menjadi satu-satunya pelatih yang memenangkan Liga Champions sebanyak empat kali. Simak capaian selengkapnya.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

1 hari lalu

Daftar 5 Klub Pemilik Gelar Liga Champions Terbanyak, Real Madrid Dominan

Siapa saja daftar klub paling banyak gelar Liga Champions sepanjang sejarah?

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

2 hari lalu

Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.

Baca Selengkapnya

Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

3 hari lalu

Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, optimistis timnya akan mampu tampil dalam performa terbaik saat menjalani Liga Champions melawan Dortmund.

Baca Selengkapnya