Woods Pertaruhkan Reputasinya di Augusta National  

Reporter

Editor

Sabtu, 3 April 2010 18:12 WIB

Tiger Woods. AP Photo
TEMPO Interaktif, Rancho Mirages - Tiger Woods bakal menghadapi ujian terbesar sepanjang karier di golf sejak kematian ayahnya ketika pegolf putra nomor satu dunia dari Amerika Serikat itu kembali bertanding di U.S. Masters pekan depan. Mantan pelatih mental Vijay Singh, Dr Joe Parent, menyatakan pendapatnya tentang Woods tersebut.

Parent, yang menolong pegolf dari Fiji, Sing, menjadi pemain nomor satu dunia pada 2004, meyakinan Woods bakal mampu memenangi jaket hijau yang kelima kali di Augusta National. Meski pegolf paling menghebohkan itu sudah terasing dari sejumlah pertandingan sejak akhir tahun lalu.

“”Tiger tidak akan mendaftar main di Masters jika ia tidak yakin bisa menang,” kata Parent. “Satu-satunya pertimbangan yang kita punya adalah trauma yang ia lewati ketika ayahnya, Earl, meninggal pada 2006 dan turnamen pertama yang ia ikuti setelah itu adalah U.S. Open di Winged Foot," Parent melanjutkan.

"Sekarang Winged Foot tak lebih dari tempat untuk kursus golf. Jadi membandingkan dua tempat itu (Winget Foot dan Augusta National) seperti apel dan jeruk,” kata Parent.

Tapi, menurut Parent, Woods masih menderita secara psikologis saat ini dan mungkin ia masih bimbang antara siap main dan tidak. Wods, yang mengatongi 14 gelar juara utama, sampai saat ini masih diyakini sebagai olahragawan terkaya di dunia. Ia tidak bertanding lagi sejak kehidupan pribadinya menjadi santapan sebagian besar media di dunia karena perselingkuhan dengan sejumlah wanita terkuak pada akhir tahin lalu.

Pegolf Amerika berusia 34 tahun itu lantas mengambil cuti dari mengikuti kompetisi untuk memperbaiki perkawinannya dan menyelesaikan urusan pengakuannya berkencang dengan banyak wanita. Bulan lalu, ia mengumumkan bakal kembali bertanding pada 8-11 April di Masters.

Tantangan terbesar di Augusta selalu pada bntuk lapangannya yang berat dan padang rumputnya yang licin. Parent menilai padang golf tersebut akan menguji kehebatan Woods sebagai pengolf nomor satu dunia saat ini. “Aspek tekanan dan mental pertandingan akan timbul di seputar dan di atas rumput,” katanya.
REUTERS | PRASETYO
DAFTAR JUARA U.S. Masters (10 tahun terakhir
2009 Angel Cabrera (Argentina)
2008 Trevor Immelman (Afrika Selatan)
2007 Zach Johnson
2006 Phil Mickelson
2005 Tiger Woods
2004 Mickelson
2003 Mike Weir (Canada)
2002 Woods
2001 Woods
2000 Vijay Singh (Fiji)

Berita terkait

3 Rekor Tercipa dalam Kejurnas Golf Junior Indonesia 2024

9 Februari 2024

3 Rekor Tercipa dalam Kejurnas Golf Junior Indonesia 2024

Tiga rekor tercipa dalam Kejurnas Golf Junior Indonesia 2024 yang berlangsung di Jabebeka.

Baca Selengkapnya

Sosok Darma Mangkuluhur Hutomo, Anak Tommy Soeharto yang Akan Buat Lapangan Golf Rp 1,2 T

8 Februari 2024

Sosok Darma Mangkuluhur Hutomo, Anak Tommy Soeharto yang Akan Buat Lapangan Golf Rp 1,2 T

Nama putra sulung Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur Hutomo tengah menjadi sorotan publik usai dikabarkan akan membuat lapangan golf senilai Rp 1,2 T.

Baca Selengkapnya

Hobi Aldila Sutjiadi, Main Golf dan Wisata Kuliner untuk Pengusir Jenuh saat Tur Tenis Dunia

7 Februari 2024

Hobi Aldila Sutjiadi, Main Golf dan Wisata Kuliner untuk Pengusir Jenuh saat Tur Tenis Dunia

Aldila Sutjiadi tak menampik kerap merasa jenuh dengan olahraga tenis, dia pun menjadikan golf dan wisata kuliner sebagai pelarian.

Baca Selengkapnya

Momen Jokowi dan Airlangga Hartarto Naik Mobil Listrik Golf Buggy

7 Januari 2024

Momen Jokowi dan Airlangga Hartarto Naik Mobil Listrik Golf Buggy

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) dan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto terlihat sedang naik mobil listrik golf buggy.

Baca Selengkapnya

Teken Kontrak dengan LIV Golf yang Didanai Arab Saudi, Jon Rahm Diskors oleh PGA Tour

12 Desember 2023

Teken Kontrak dengan LIV Golf yang Didanai Arab Saudi, Jon Rahm Diskors oleh PGA Tour

Karena tampil di LIV Golf, nama Jon Rahm dihapus dari daftar poin kelayakan Piala FedEx.

Baca Selengkapnya

Kisah Ratna di Indonesian Masters 2023 dan Peran Penting Caddy bagi Pegolf Profesional

21 November 2023

Kisah Ratna di Indonesian Masters 2023 dan Peran Penting Caddy bagi Pegolf Profesional

Peran penting caddy bagi seorang pegolf profesional terlihat di arena turnamen golf BNI Indonesian Masters 2023.

Baca Selengkapnya

Perusahaan Penerima Fasilitas Kepabeanan Ekspor Perlengkapan Golf ke Jepang

17 Oktober 2023

Perusahaan Penerima Fasilitas Kepabeanan Ekspor Perlengkapan Golf ke Jepang

Bea Cukai Yogyakarta senantiasa berkomitmen menjalankan perannya dalam memberikan asistensi terhadap industri dalam negeri untuk memfasilitasi perdagangan

Baca Selengkapnya

Pasang Portal Cegah Kekerasan, Sekuriti Perumahan Jadi Korban Penganiayaan Pakai Stick Golf

13 Oktober 2023

Pasang Portal Cegah Kekerasan, Sekuriti Perumahan Jadi Korban Penganiayaan Pakai Stick Golf

Polres Metro Depok telah menangkap tersangka penganiayaan itu. Seperti apa kronologinya?

Baca Selengkapnya

Pabrik Bola Golf di Taiwan Meledak, Petugas Pemadam Kebakaran Jadi Korban

23 September 2023

Pabrik Bola Golf di Taiwan Meledak, Petugas Pemadam Kebakaran Jadi Korban

Kebakaran hebat melanda pabrik bola golf di Taiwan. Enam tewas termasuk petugas pemadam kebakaran.

Baca Selengkapnya

Asian Games 2023: Kontingen Golf Indonesia Batal Bertanding, Ketua NOC Ungkap Penyebabnya

19 September 2023

Asian Games 2023: Kontingen Golf Indonesia Batal Bertanding, Ketua NOC Ungkap Penyebabnya

Ketua NOC Indonesia Raja Sapta Oktohari mengatakan pihaknya sudah berupaya mengikutsertakan kontingen golf Indonesia di Asian Games 2023.

Baca Selengkapnya