PBSI Kecewa pada Simon dan Hayom

Reporter

Minggu, 12 Januari 2014 19:40 WIB

Simon Santoso. TEMPO/Prasetyo

TEMPO.CO, Jakarta - Pengurus Pusat Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) kecewa pada penampilan Simon Santoso dan Dionysius Hayom Rumbaka pada turnamen bulu tangkis superseries Korea Terbuka di Seoul pekan lalu.

Hayom dikalahkan unggulan keenam dari Thailand, Bonsak Poonsana, 21-13, 21-15, di babak kedua. Sedangkan Simon yang masuk babak utama melalui babak kualifikasi, dihentikan langkahnya di babak pertama oleh unggulan kedua dari Cina, Chen Long, 21-11, 21-12.

Kepala Sub-bidang Humas dan Social Media PP PBSI, Yuni Kartika, dalam penjelasannya kepada Tempo, Ahad, 12 Januari 2014, menyatakan kekalahan Simon terlalu telak.“Skornya terlalu jauh. Ricky dan Rexy (kepala sub-bidang pelatnas dan kepala bidang pembinaan dan prestasi) kecewa dengan penampilan mereka.”

Bagi Simon, kegagalan mencapai semifinal di Korea Terbuka merupakan lampu kuning. “Untuk Simon, kekalahan di Korea Terbuka sudah menjadi peringatan. Di Malaysia Terbuka, targetnya adalah semifinal. Jika dia tidak bisa mencapai itu, akan ada tidakan,” ujar Yuni.

Simon pada turnamen superseries premier Malaysia Terbuka ditargetkan mencapai babak semifinal. Jika gagal Simon akan dikeluarkan dari pelatnas Cipayung.

Pada Korea Terbuka pekan lalu, Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari menjadi satu-satunya pasangan yang bisa mencapai semifinal. Pada tunggal putra-putri, ganda putra dan ganda campuran, semua pemain Indonesia terhenti di babak pertama dan kedua.

BADMINTONINDONESIA.ORG | GADI MAKITAN

Berita terkait

Serba-serbi Ribka Sugiarto Pebulu Tangkis yang Mundur dari Pelatnas

11 jam lalu

Serba-serbi Ribka Sugiarto Pebulu Tangkis yang Mundur dari Pelatnas

Pebulu tangkis ganda putri Ribka Sugiarto mundur dari pemusatan latihan nasional (pelatnas) bulu tangkis Cipayung

Baca Selengkapnya

Hasil Thailand Open 2024: Ana / Tiwi Lolos ke Babak Final, Satu-satunya Wakil Indonesia yang Tersisa

12 jam lalu

Hasil Thailand Open 2024: Ana / Tiwi Lolos ke Babak Final, Satu-satunya Wakil Indonesia yang Tersisa

Febriana Dwipuji Kusuma / Amallia Cahaya Pratiwi (Ana / Tiwi) menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang lolos babak final Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Kata Rinov / Pitha Usai Terhenti di Babak Semifinal Thailand Open 2024

15 jam lalu

Kata Rinov / Pitha Usai Terhenti di Babak Semifinal Thailand Open 2024

Langkah Rinov / Pitha harus terhenti pada babak semifinal Thailand Open 2024 di Stadion Nimibutr, Bangkok, Sabtu, 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Bulu Tangkis Thailand Open 2024 Sabtu 18 Mei: 2 Wakil Indonesia Kejar Tiket Final

1 hari lalu

Jadwal Bulu Tangkis Thailand Open 2024 Sabtu 18 Mei: 2 Wakil Indonesia Kejar Tiket Final

Jadwal bulu tangkis Thailand Open 2024 akan memasuki babak semifinal, Sabtu hari ini. Dua wakil Indonesia akan berlaga.

Baca Selengkapnya

Tersingkir di Thailand Open 2024, Gregoria Mariska Tunjung Akui Tegang Hadapi Wakil Tuan Rumah

1 hari lalu

Tersingkir di Thailand Open 2024, Gregoria Mariska Tunjung Akui Tegang Hadapi Wakil Tuan Rumah

Gregoria Mariska Tunjung mengatakan tegang membuat permainannya terganggu sehingga kalah dari Supanida Katethong di perempat final Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Rekap Hasil Thailand Open 2024 Jumat 17 Mei: 5 Wakil Indonesia Kandas, 2 Lolos ke Babak Semifinal

1 hari lalu

Rekap Hasil Thailand Open 2024 Jumat 17 Mei: 5 Wakil Indonesia Kandas, 2 Lolos ke Babak Semifinal

Indonesia menyisakan satu wakil dari ganda campuran dan ganda putri di semifinal Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Kata Komang Ayu Cahya Dewi Soal Penyebab Kekalahannya di Perempat Final Thailand Open 2024

1 hari lalu

Kata Komang Ayu Cahya Dewi Soal Penyebab Kekalahannya di Perempat Final Thailand Open 2024

Komang Ayu Cahya Dewi mengungkapkan kondisinya tidak prima saat bertanding melawan Han Yue di perempat final Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Mariska Tunjung Gugur di Perempat Final Usai Dikalahkan Supanida Katethong

1 hari lalu

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Mariska Tunjung Gugur di Perempat Final Usai Dikalahkan Supanida Katethong

Gregoria Mariska Tunjung gagal melewati hadangan wakil tuan rumah Supanida Katethong di perempat final Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Thailand Open 2024: Alami Masalah Lutut, Komang Ayu Cahya Dewi Tersingkir di Perempat Final

1 hari lalu

Hasil Thailand Open 2024: Alami Masalah Lutut, Komang Ayu Cahya Dewi Tersingkir di Perempat Final

Komang Ayu Cahya Dewi terlihat mengalami masalah pada lutut kanannya saat melawan wakil Cina Han Yue dalam laga perempat final Thailand Open 2024.

Baca Selengkapnya

Gagal di Thailand Open 2024, Ahsan / Hendra Akan Fokus Pemulihan untuk Persiapan Singapore Open 2024

2 hari lalu

Gagal di Thailand Open 2024, Ahsan / Hendra Akan Fokus Pemulihan untuk Persiapan Singapore Open 2024

Ahsan / Hendra tersingkir di babak 16 besar Thailand Open 2024 setelah dikalahkan wakil Taiwan, Chiang Chien-Wei / Wu Hsuan-Yi, Kamis, 16 Mei 2024.

Baca Selengkapnya