Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menurut Ahok, Tahun 2015 Persija Punya Utang Rp 20 Miliar

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), mengenakan kaus Persija saat final Piala Presiden 2015 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, 18 Oktober 2015. TEMPO/Dian Triyuli Handoko
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), mengenakan kaus Persija saat final Piala Presiden 2015 di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, 18 Oktober 2015. TEMPO/Dian Triyuli Handoko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, mengungkapkan bahwa pada tahun 2015 sempat berniat membeli Persija Jakarta. Ahok ingin membeli Persija lewat BUMD, PT Jakarta Propertindo, dari pemilik saat ini PT Persija Jaya Jakarta.

Namun Ahok keberatan terhadap harga yang ditawarkan PT Persija Jaya Jakarta. Menurut Ahok harga tersebut terlalu mahal, ditambah lagi Persija juga memiliki hutang yang tidak sedikit.

Baca: Masalah Stadion, Seandainya Tahun 2015 Ahok Jadi Membeli Persija

"Saat kami melakukan penelitian lebih mendalam, kami temukan utang sekitar Rp 20 miliar. Pemprov DKI tidak mungkin membeli Persija sekaligus membayar utang. Enggak lucu, dong," ujar Ahok di Balai Kota pada Senin, 19 Oktober 2015.

Ahok menuturkan pengurus dan pemain lama akan mendapat saham. "Tapi jangan minta uang kontan. Ini milik bersama," kata Ahok. Ia mengaku mengundang 30 pengusaha untuk mengumpulkan Rp 30 miliar, masing-masing menyumbang Rp 1 miliar tiap bulan.
"Kalau Persija bisa dapat sponsor Rp 15 miliar, berarti patungan Rp 500 juta," ucapnya.

Baca: Soal Tim dan Stadion Persija, Ini Beda Komentar Ahok dan Anies

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Persoalan Persija saat ini tidak melulu utang yang menumpuk. Tim Macan Kemayoran juga memiliki kebutuhan mendesak berupa stadion.

Saat ini urusan pembangunan stadion untuk Persija dibebankan kepada Gubernur Anies Baswedan. Pembangunan stadion merupakan salah satu janji Anies saat Pilgub DKI Jakarta 2017, dan sekarang ditagih setelah Persija memenangi Piala Presiden 2018.

DON


Baca: Terlantar di Spanyol, Petinju Daud Yordan Masih Berusaha Berharap

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

2 hari lalu

Jakarta Banjir, Heru Budi Minta Maaf: Mohon Dimaklumi
Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

Banjir melanda sebagian wilayah di DKI Jakarta kerap terjadi berulang kali. Berikut gaya gubernur DKI menyikapi banjir di wilayahnya.


Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

2 hari lalu

Terdakwa kasus tindak pidana penodaan agama Panji Gumilang (tengah kemeja kuning) saat hendak meninggalkan ruang persidangan di Pengadilan Negeri Indramayu, Jawa Barat, Rabu, 20 Maret 2024. Foto: ANTARA/Fathnur Rohman
Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

Berikut sederet kasus penistaan agama yang dijatuhkan vonis untuk Ahok, Arya Wedakarna, dan terakhir Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun.


Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

3 hari lalu

Angel Alfredo Vera. Instagram
Misi Angel Alfredo Vera Pelatih Baru Rans Nusantara FC Hindari Zona Degradasi, Ini Profilnya

Angel Alfredo Vera jadi pelatih baru RANS Nusantara FC, tugas utamanya untuk terhindar dari zona degradasi di sisa Liga I 2023-2024. Begini profilnya.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-29: Persija Jakarta vs Persik Kediri 2-0, Bhayangkara FC vs Dewa United 2-3

12 hari lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-29: Persija Jakarta vs Persik Kediri 2-0, Bhayangkara FC vs Dewa United 2-3

Hasil Liga 1 pada Sabtu malam, 16 Maret 2024, menampilkan dua pertandingan pekan ke-29. Persija Jakarta dan Dewa United sema-sama menang.


Hasil Liga 1: Persija Jakarta Kalahkan Persik Kediri 2-0, Marko Simic Cetak Brace

12 hari lalu

Pesepak bola  Persija Jakarta Ondrej Kudela (kiri) melakukan selebrasi bersama rekannya Andritany Ardhiyasa (kanan) usai mencetak gol dari titik penalti   pada pertandingan Liga 1 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu 16 Desember 2023. Skor 1-0 untuk kemenangan Persija Jakarta. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Hasil Liga 1: Persija Jakarta Kalahkan Persik Kediri 2-0, Marko Simic Cetak Brace

Persija Jakarta akhirnya kembali meraih kemenangan pada pekan ke-29 Liga 1 2023-2024.


Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri di Pekan Ke-29 Liga 1 Sabtu Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

12 hari lalu

Pemain Persija Jakarta Marko Simic dan Ryo Matsumura. Twitter @Persija_Jkt.
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri di Pekan Ke-29 Liga 1 Sabtu Malam Ini: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Persija Jakarta vs Persik Kediri akan hadir pada pekan ke-29 Liga 1 Sabtu malam ini. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Thomas Doll: Persija Jakarta Lupakan Posisi 4 Besar Liga 1, Fokus Hindari Degradasi

13 hari lalu

Pelatih Persija Thomas Doll. Tim media Persija
Thomas Doll: Persija Jakarta Lupakan Posisi 4 Besar Liga 1, Fokus Hindari Degradasi

Pelatih Persija Jakarta Thomas Doll tidak mengincar posisi empat besar Liga 1 Indonesia 2023/2024.


Hadapi Persija Jakarta di Pekan Ke-29 Liga 1, Persik Kediri Bawa 22 Pemain

14 hari lalu

Para pemain Persik Kediri merayakan gol. Twitter @persikfckediri.
Hadapi Persija Jakarta di Pekan Ke-29 Liga 1, Persik Kediri Bawa 22 Pemain

Manajemen Persik Kediri membawa 22 pemain dalam laga melawan Persija Jakarta pada laga pekan ke-29 Liga 1 Indonesia 2023/2024.


81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

17 hari lalu

Wakil Presiden Ma'ruf Amin memotong tumpeng bersama istrinya, Wury Estu Handayani saat mengadakan tasyakuran hari ulang tahunnya di rumah dinasnya di Jalan Diponegoro, Jakarta, 11 Maret 2020. Ma'ruf Amin hari ini berulang tahun yang ke-77. TEMPO/Friski Riana
81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

Ma'ruf Amin berusia 81 tahun pada 11 Maret ini. Berikut perjalanan politiknya hingga menjadi wapres, sempat pula berseteru dengan Ahok.


Jadwal Liga 1 Pekan Ke-29: Persija Jakarta Belum Bisa Jamu Persik Kediri di GBK dan JIS

17 hari lalu

Pemain Persija Jakarta Marko Simic dan Ryo Matsumura. Twitter @Persija_Jkt.
Jadwal Liga 1 Pekan Ke-29: Persija Jakarta Belum Bisa Jamu Persik Kediri di GBK dan JIS

Persija Jakarta belum bisa bermain di Jakarta saat menjalani laga kandangnya pada pekan ke-29 Liga 1 2023/24.