Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Piala Uber: Fitriani Kalah, Indonesia Tertinggal 0-1 dari Cina

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Fitriani melakukan servis ke arah lawannya pebulu tangkis Malaysia Soniia Cheah pada babak pertama kejuaraan All England 2018 BWF World Tour Super 1000 di Birmingham, Inggris, 14 Marert 2018. Fitriani melaju ke babak kedua setelah menang dengan skor 16-21, 21-18, 21-9.  ANTARA FOTO/Handout/Humas PBSI
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia Fitriani melakukan servis ke arah lawannya pebulu tangkis Malaysia Soniia Cheah pada babak pertama kejuaraan All England 2018 BWF World Tour Super 1000 di Birmingham, Inggris, 14 Marert 2018. Fitriani melaju ke babak kedua setelah menang dengan skor 16-21, 21-18, 21-9. ANTARA FOTO/Handout/Humas PBSI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia tertinggal 0-1 dari Cina dalam pertandingan Piala Uber 2018 Grup A. Laga Indonesia lawan Cina digelar di Impact Arena, Bangkok, Rabu pagi, 23 Mei 2018.

Indonesia ketinggalan setelah tunggal putri Fitriani dikalahkan Chen Yufei dalam laga pembukaan.

Fitriani kalah straight game, 10-21 dan 15-21. Yufei hanya memerlukan waktu 33 menit untuk menyelesaikan pertandingan.

Baca: Piala Uber 2018: Ditekuk Cina 3-1, Indonesia Runner-up Grup

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Partai kedua laga Indonesia lawan Cina akan mempertandingkan nomor ganda putri.

Pasangan terkuat Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, harus menghadapi ganda terkuat Cina, Chen Qingchen/Jia Yifan, dalam pertandingan kedua Grup A Piala Uber 2018, siang ini.

BADMINTON INDONESIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

3 jam lalu

Tropi dari Piala Thomas dan Uber 2022 ditampilkan saat berlangsungnya babak semifinal Piala Thomas Uber 2022 di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Jumat, 13 Mei 2022.  Indonesia akan menghadapi India di final Piala Thomas. ANTARA/M Risyal Hidayat
Daftar Atlet Indonesia di Piala Thomas dan Piala Uber 2024, Alwi Farhan dan Ruzana Jadi Rising Star

Tim bulu tangkis Indonesia diperkuat mayoritas pemain senior. Alwi Farhan dan Ruzana siap jadi rising star di Piala Thomas dan Piala Uber 2024.


Soal Undian Piala Uber dan Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Ingatkan Kekuatan Tim Peserta Mulai Merata

24 hari lalu

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) Ricky Soebagdja. (ANTARA/Arnidhya Nur Zhafira)
Soal Undian Piala Uber dan Piala Thomas 2024, Ricky Soebagdja Ingatkan Kekuatan Tim Peserta Mulai Merata

Pengundian fase grup turnamen bulu tangkis beregu Piala Thomas 2024 dan Piala Uber 2024 sudah digelar di Chengdu, Cina, pada Jumat, 22 Maret 2024.


Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Putra Segrup dengan Thailand, Putri dengan Jepang

24 hari lalu

Trofi Piala Thomas dan Uber. ANTARA/M Risyal Hidayat
Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024: Putra Segrup dengan Thailand, Putri dengan Jepang

Undian Piala Thomas dan Piala Uber 2024 sudah dilakukan. Indonesia berada di Grup C.


Berita Bulu Tangkis: Prancis Mundur dari Turnamen Thomas Cup dan Uber Cup 2024

26 hari lalu

Atlet bulu tangkis Prancis Christo Popov. Doc. BWF.
Berita Bulu Tangkis: Prancis Mundur dari Turnamen Thomas Cup dan Uber Cup 2024

Turnamen bulu tangkis beregu Thomas Cup dan Uber Cup akan berlangsung di Chengdu, Cina, pada 28 April - 5 Mei 2024. Perubahan peserta terjadi.


53 Tahun Majalah Tempo, Profil Minarni Soedarjanto yang Menjadi Cover Pertama

41 hari lalu

Sampul Majalah Tempo
53 Tahun Majalah Tempo, Profil Minarni Soedarjanto yang Menjadi Cover Pertama

Pada 1971, Majalah Tempo meluncurkan edisi perdana yang menampilkan Minarni Soedarjanto sebagai cover pertama. Siapakah dia?


Mengenali Asal-usul BATC, Kejuaraan Bulu Tangkis

11 Februari 2024

Skuad bulu tangkis Indonesia putra berfoto sebelum berangkat ke Malaysia untuk melakoni Kejuaraan Bulu Tangkis Beregu Asia 2024 (BATC 2024). (ANTARA/PBSI)
Mengenali Asal-usul BATC, Kejuaraan Bulu Tangkis

Tim bulu tangkis Indonesia akan berpartisipasi di Badminton Asia Team Championship (BATC) 2024


Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF World Tour untuk 2024

6 Februari 2024

Ilustrasi Bulu tangkis. ANTARA/Maha Eka Swasta
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF World Tour untuk 2024

Jadwal turnamen bulu tangkis BWF World Tour 2024 merentang dari Januari hingga Desember. Ada Piala Thobas-Uber dan Olimpiade.


Hasil Malaysia Masters 2022: Anthony Ginting ke 16 Besar Usai Kalahkan Kenta Nishimoto

6 Juli 2022

Atlet tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting. Doc. BWF.
Hasil Malaysia Masters 2022: Anthony Ginting ke 16 Besar Usai Kalahkan Kenta Nishimoto

Anthony Ginting memetik kemenangan pada babak pertama Malaysia Masters 2022.


Hasil Malaysia Open 2022: Fitriani dan Hafiz / Serena Langsung Kandas

29 Juni 2022

Pemain bulu tangkis Indonesia, Fitriani. TEMPO/M. Taufan Rengganis
Hasil Malaysia Open 2022: Fitriani dan Hafiz / Serena Langsung Kandas

Dua dari enam wakil Indonesia, Fitriani dan Hafiz/Serena, langsung kandas di babak pertama turnamen bulu tangkis Malaysia Open 2022, Rabu.


Sejarah Piala Uber, Tim Bulu Tangkis China Masih Menjadi Ratunya

7 Juni 2022

Tim bulu tangkis Tiongkok mengangkat Piala Uber 2014 yang mereka menangkan di Stadion Bulu Tangkis, Siri Fort Sports Complex, New Delhi, India, Sabtu (24/5) malam. Tiongkok berhasil merebut Piala Uber 2014 setelah menaklukkan Jepang dengan skor 3-1. ANTARA/Ismar Patrizki
Sejarah Piala Uber, Tim Bulu Tangkis China Masih Menjadi Ratunya

Piala uber diambil dari nama mantan pemain bulu tangkis wanita Inggris, Betty Uber. Tim bulu tangkis China terbanyak memenanginya.