Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tekuk Korea Selatan, Arab Saudi Juara Piala AFC U-19

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Piala AFC U-19. (pssi.org)
Piala AFC U-19. (pssi.org)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim Arab Saudi berhasil menjuarai turnamen sepak bola Piala Asia atau Piala AFC U-19 dengan menaklukkan Korea Selatan dengan skor 2-1 di partai final di Stadion Pakansari Cibinong, Ahad, 4 November 2018. Dua gol Arab Saudi dicetak oleh Turki Al-Ammar (menit 2) dan Khalid Al-Ghannam (22). Sedangkan gol Korea Selatan tercipta dari penalti Cho Young-Wook (64).

Ini menjadi gelar juara yang ketiga bagi Arab Saudi di ajang ini, setelah edisi tahun 1986 dan 1992. Bagi Korea Selatan, hasil ini menjadi perbaikan prestasi karena pada Piala U-19 Asia tahun 2016 mereka gagal melaju dari babak grup, walau ketika itu mereka tetap berhak tampil di Piala U-20 Dunia 2017 sebagai tuan rumah.

Sebelum tahun 2018, posisi kedua terbaik di Piala U-19 Asia sudah empat kali didapatkan Korea Selatan yakni pada tahun 1962, 1971, 1972 dan 1992.

Adapun gelar pencetak gol terbanyak Piala AFC U-19 2018 ini menjadi milik penyerang Qatar Abdulrasheed Umaru yang total membuat tujuh gol sepanjang turnamen, termasuk hat-trik ke gawang Indonesia di fase penyisihan Grup A dalam laga yang tuntas dengan skor 6-5 untuk kemenangan Qatar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di kubu Indonesia, pemain tersubur sepanjang Piala U-19 Asia 2018 adalah Todd Rivaldo Ferre dan Witan Sulaeman yang masing-masing membuat tiga gol.

Piala AFC U-19 memunculkan empat tim semifinalis yang berhak mewakili Asia di Piala U-20 Dunia FIFA tahun 2019 di Polandia yakni Arab Saudi, Korea Selatan, Qatar dan Australia.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan: Shin Tae-yong Janji Persiapkan Tim dengan Baik

7 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. Kredit: Tim Media PSSI
Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan: Shin Tae-yong Janji Persiapkan Tim dengan Baik

Shin Tae-yong akan mempersiapkan rencana untuk pertandingan timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Rizky Ridho Belum Puas Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

8 jam lalu

Pemain timnas Indonesia Rizky Ridho (tengah), Rafael Struick dan Witan Sulaeman. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Rizky Ridho Belum Puas Timnas U-23 Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Rizky Ridho dan para pemain timnas U-23 Indonesia akan berjuang keras mengalahkan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Head to Head Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan: Rapor Merah Pasukan Garuda

14 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Marselino Ferdinan (kanan) berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Yordania U-23 melalui pinalti pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu, 21 April 2024. Indonesia menang 4-1. ANTARA/HO-PSSI
Head to Head Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan: Rapor Merah Pasukan Garuda

Laga timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024 akan digelar pada Jumat, dinihari WIB, 26 April.


Reaksi Shin Tae-yong Tanggapi Laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

15 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. PSSI
Reaksi Shin Tae-yong Tanggapi Laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Simak reaksi Shin Tae-yong usai menonton laga Korea Selatan vs Jepang pada laga terakhir grup B Piala Asia U-23 2024.


Jelang Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan, Simak Analisis Permainan Skuad Garuda di Piala Asia U-23 2024

20 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Marselino Ferdinan (kanan) berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Yordania U-23 melalui pinalti pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu, 21 April 2024. Indonesia menang 4-1. ANTARA/HO-PSSI
Jelang Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan, Simak Analisis Permainan Skuad Garuda di Piala Asia U-23 2024

Pengamat sepak bola Yusuf Kurniawan mengungkapkan kelebihan dan kekurangan permainan timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.


Jadwal Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Tim Lawan Ditentukan Senin Ini

1 hari lalu

Timnas U-23 Indonesia. (foto: PSSI)
Jadwal Timnas U-23 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Tim Lawan Ditentukan Senin Ini

Timnas U-23 Indonesia yang lolos perempat final Piala Asia U-23 2024 sebagai runner-up grup A, akan menghadapi juara grup B.


Timnas Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Bisa Jadi Lawan Indonesia

3 hari lalu

Pemain Timnas Jepang U-23, Sota Kawasaki. (the-afc.com)
Timnas Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Bisa Jadi Lawan Indonesia

Timnas Jepang U-23 dan Timnas Korea Selatan U-23 lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Keduanya berpeluang menjadi lawan Indonesia.


Klasemen Grup B Piala Asia U-23 2024: Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final

3 hari lalu

Pemain Timnas Jepang U-23, Sota Kawasaki. (the-afc.com)
Klasemen Grup B Piala Asia U-23 2024: Jepang dan Korea Selatan Lolos ke Perempat Final

Timnas Jepang U-23 dan Timnas Korea Selatan U-23 memastikan diri lolos ke perempat final Piala Asia U-23 2024 .


Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Thailand Tahan Korea Selatan 1-1, Son Heung-min Cetak Gol

33 hari lalu

Pemain Korea Selatan Paik Seung-ho dan pemain Thailand Weerathep Pomphan dalam laga kualifikasi Piala Dunia 6, Kamis, 21 Maret 2024. Laga berakhir 1-1. 202REUTERS/Kim Hong-Ji
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Thailand Tahan Korea Selatan 1-1, Son Heung-min Cetak Gol

Timnas Thailand menahan imbang Korea Selatan 1-1 dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2026.


Lee Kang-in Minta Maaf secara Resmi di Korea Selatan Atas Pertengkarannya dengan Kapten Son Heung-min di Piala Asia 2023

33 hari lalu

Pemain timnas Korea Selatan setelah bertanding melawan timnas Yordania dalam Piala Asia 2023. REUTERS/Thaier Al-Sudani
Lee Kang-in Minta Maaf secara Resmi di Korea Selatan Atas Pertengkarannya dengan Kapten Son Heung-min di Piala Asia 2023

Lee Kang-in dan rekan-rekannya di timnas Korea Selatan akan menghadapi Thailand di kualifikasi Piala Dunia zona Asia di Seoul pada Kamis ini.