Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tim Boling Indonesia Rebut Perak Kejuaraan Dunia 2018

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Peboling Indonesia Ryan Lalisang. ANTARA/Andika Wahyu
Peboling Indonesia Ryan Lalisang. ANTARA/Andika Wahyu
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim boling Indonesia menyabet medali perak pada nomor trio dalam Kejuaraan Dunia Boling Putra 2018 yang berlangsung di Hong Kong, pada 24 November - 5 Desember.

"Ini adalah medali pertama Indonesia dalam tiga kali mengikuti Kejuaraan Dunia Putra Boling atau dalam 10 tahun terakhir keikutsertaan kita," kata pelatih tim boling Indonesia Thomas Tan, Senin malam.

Tim trio putra yang menyabet medali perak Kejuaraan Dunia Putra 2018 itu terdiri dari Hardy Rachmadian, Ryan Leonard Lalisang, dan Billy Muhammad Islam.

Thomas yang menemani enam atletnya di Hong Kong mengatakan tim putra Indonesia turun pada lima nomor perlombaan boling dua tahunan itu. Lima nomor itu adalah nomor perorangan, nomor dobel, nomor trio, nomor team lima, dan nomor master.

"Sebenarnya, kami mengikuti kejuaraan ini hanya untuk meninjau posisi kami di antara negara-negara yang akan turun dalam SEA Games 2019. Pencapaian kami dalam kejuaraan dunia ini selalu di luar 15 besar. Maka, kami mematok posisi 10 besar sebelum mengikuti kejuaraan pada 2018," katanya.

Thomas mengatakan tim trio Indonesia meraih perak setelah menang atas tim Swedia pada laga semifnal. Pada laga final, tim Merah-Putih kalah dari tim putra AS.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kunci kemenangan tim kami yaitu pada permainan yang stabil pada game pertama hingga keenam," kata Thomas tentang kejuaraan yang diikuti total 230 peserta dari berbagai negara itu.

Arti penting perolehan medali kejuaraan dunia putra itu bagi Indonesia, menurut Thomas, adalah peluang tim Garuda untuk meraih dua medali emas pada SEA Games 2019 yaitu pada nomor trio putra dan tim lima putra.

"Tim-tim negara lain Asian Tenggara, seperti Singapura, mengirim semua atlet terbaik mereka. Mereka kekuatan penuh dengan tim inti yang meskipun belum tentu turun dalam SEA Games. Tapi, kami sudah mendapatkan gambaran persaingan nanti," katanya.

Tim putra Indonesia masih akan melanjutkan perjuangan mereka di kejuaraan boling ini, Selasa, pada nomor master menyusul Ryan Lalisang dan Hardy Rachmadian yang lolos sebagai pemain 24 terbaik pada kejuaraan itu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekomendasi Tempat Main Bowling di Bogor, Mulai dari 28 Ribu

33 hari lalu

Ada beberapa rekomendasi tempat main bowling di Bogor yang bisa Anda coba. Harganya mulai dari Rp28 ribuan untuk 3 round. Ini informasinya. Foto: Canva
Rekomendasi Tempat Main Bowling di Bogor, Mulai dari 28 Ribu

Ada beberapa rekomendasi tempat main bowling di Bogor yang bisa Anda coba. Harganya mulai dari Rp28 ribuan untuk 3 round. Ini informasinya.


4 Rekomendasi Tempat Bowling di Jakarta yang Murah saat Akhir Pekan

34 hari lalu

Terdapat beberapa tempat rekomendasi bowling di Jakarta yang murah dan nyaman. Cocok untuk melepas penat setelah bekerja. Ini daftarnya. Foto: Canva
4 Rekomendasi Tempat Bowling di Jakarta yang Murah saat Akhir Pekan

Terdapat beberapa tempat rekomendasi bowling di Jakarta yang murah dan nyaman. Cocok untuk melepas penat setelah bekerja. Ini daftarnya.


SEA Games 2021: Ryan Leonard / Hardy Rachmadian Sumbang Medali Emas Boling

17 Mei 2022

Aksi peboling Indonesia Ryan Leonard Lalisang melempar bola pada nomor perorangan putra boling SEA Games 2021 Vietnam di Hero World Bowling Center, Hanoi, Vietnam, Senin (16/5/2022). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/rwa.
SEA Games 2021: Ryan Leonard / Hardy Rachmadian Sumbang Medali Emas Boling

Cabang boling nomor ganda putra berhasil menyumbang medali melalui pasangan Ryan Leonard Lalisang dan Hardy Ramhadian di SEA Games 2021.


SEA Games 2022: Boling Indonesia Targetkan 3 Medali Emas

9 Mei 2022

Logo SEA Games Vietnam. (Antara/Tempo)
SEA Games 2022: Boling Indonesia Targetkan 3 Medali Emas

Pengurus Besar Persatuan Boling Indonesia (PB PBI) mengincar perolehan tiga medali emas pada SEA Games 2022.


Timnas Bowling Indonesia Target Juara Umum di SEA Games 2022

8 April 2022

Peboling Indonesia, Tannya Roumimper (kiri), dan atlet Jepang, Ishimoto Mirai, melempar bola dalam final master putri Asian Games 2018 di Jakabaring Boling Center, Palembang, Sumatera Selatan, Senin, 27 Agustus 2018. ANTARA FOTO/INASGOC/Septianda Perdana
Timnas Bowling Indonesia Target Juara Umum di SEA Games 2022

Tim nasional bowling punya target untuk menjadi juara umum SEA Games 2022 Vietnam. Di hadang sejumlah masalah.


Ingin Tubuh Tetap Fit Selama Puasa? Coba Lakukan Olahraga Ringan Ini

7 April 2022

Ilustrasi yoga. Oregonstate.edu
Ingin Tubuh Tetap Fit Selama Puasa? Coba Lakukan Olahraga Ringan Ini

Orang yang berpuasa juga perlu menjaga tubuh tetap fit selama menjalankan puasa. Berikut sejumlah olahraga ringin yang bisa dilakukan.


Istri Melindas Suaminya Dua Kali dengan Mobil, Ternyata Gara-gara Ini

23 November 2021

Ilustrasi penodongan atau perampokan dengan senjata tajam. Shutterstock
Istri Melindas Suaminya Dua Kali dengan Mobil, Ternyata Gara-gara Ini

Sang istri tidak mengetahui suaminya berada di kolong mobil untuk mengambil bola bowling.


Kembali Raih Emas, Ini Sejarah Perolehan Medali Indonesia di Paralimpiade

6 September 2021

Atlet para-badminton Hary Susanto bersama Leani Ratri Oktila berpose dengan medali emas usai pada final ganda campuran SL3-SU5 Paralimpiade Tokyo 2020 di Jepang, Ahad, 5 September 2021. Atas prestasinya, Leani dianugerahi gelar atlet parabadminton putri terbaik dari Federasi Badminton Dunia (BWF) dua tahun berturut-turut 2018-2019. REUTERS/Athit Perawongmetha
Kembali Raih Emas, Ini Sejarah Perolehan Medali Indonesia di Paralimpiade

Sejarah Indonesia dalam ajang Paralimpiade telah dimulai sejak 1976.


Jacob Goddam, Atlet Bowling Nasional Amerika Difabel Netra dan Tuli

28 Desember 2020

Atlet bowling Amerika difabel netra dan tuli, Jacob Goddam. Foto: KCRA 3 Sports
Jacob Goddam, Atlet Bowling Nasional Amerika Difabel Netra dan Tuli

Jacob Goddam adalah lulusan Helen Keller Institute. Difabel netra dan tuli ini melawan atlet dari kelompok difabel dan non-disabilitas.


Putty Armein: Kartini Simbol Perlawanan Terhadap Stigma Perempuan

21 April 2020

Atlet boling, Putty Insavilla Armein. TEMPO/Wahyu Setiawan
Putty Armein: Kartini Simbol Perlawanan Terhadap Stigma Perempuan

Peboling putri Indonesia Putty Armein memaknai Kartini sebagai simbol perlawanan terhadap stigma yang melekat pada perempuan.