Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cerita Pemain Naturalisasi Osas Saha Ikuti Pemilu 2019

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain naturalisasi Osas Saha berpose dengan anggota KPPS usai melakukan pencoblosan di salah satu TPS di Jakarta Timur, Rabu (17/4/2019). Pemain PS Tira-Persikabo ini untuk pertama kali menyalurkan hak pilih setelah resmi dari WNI. (Oto: Dok. Osas Saha)
Pemain naturalisasi Osas Saha berpose dengan anggota KPPS usai melakukan pencoblosan di salah satu TPS di Jakarta Timur, Rabu (17/4/2019). Pemain PS Tira-Persikabo ini untuk pertama kali menyalurkan hak pilih setelah resmi dari WNI. (Oto: Dok. Osas Saha)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemain naturalisasi Ikpefua Osas Marvelous yang biasa disapa Osas Saha mengaku sudah menyalurkan hak pilihnya dalam Pemilu 2019. Ini kali  pertama ia mencoblos setelah resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI). 

"Iya. Saya barusan nyoblos," kata pemain yang memperkuat tim Tira-Persikabo itu kepada Antara di Jakarta, Rabu.

Bahkan melalui akun media sosial resminya, pemain kelahiran Warri Nigeria, 20 Oktober 1986 langsung pamer jari kelingking yang sudah dicelupkan ke tinta warna biru sebagai tanda telah mencoblos.

Mantan pemain Persija Jakarta itu menyalurkan hak pilihnya di salah satu TPS di kawasan Pondok Gede, Jakarta Timur.
Sebelum ini, pemain yang sudah kenyang pengalaman di kompetisi sepak bola Indonesia itu mengaku senang bisa menyalurkan hak pilihnya, bahkan mengaku sudah mempunyai pilihan, termasuk calon presiden maupun wakil presiden.

"Saya senang. Yang penting saya tahu saya harus pilih siapa. Itu sesuatu yang penting buat saya juga. Semoga (calon presiden) yang saya pilih itu menjadi yang bisa lebih memajukan negara ini ke depan," kata Osas menambahkan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Osas Saha adalah satu dari ratusan pemain sepak bola Liga 1 yang menyalurkan hak pilihnya.

Dari sisi timur ada nama Ricardo Salampessy yang juga menyalurkan hak pilihnya. Begitu juga pemain PSM Makassar, Ferdinand Sinaga.

Tidak ketinggalan pemain senior Persija Bambang Pamungkas. Mantan bomber timnas ini menyalurkan hak pilih bersama sang istri. Pria yang akrab yang dipanggil Bepe ini juga memamerkan jari yang sudah ditandai dengan tinta biru.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kilas Balik Pelaksanaan Pemilu 2019, Pertama Kalinya Pilpres dan Pileg Serentak

1 hari lalu

Ilustrasi pemilu. REUTERS
Kilas Balik Pelaksanaan Pemilu 2019, Pertama Kalinya Pilpres dan Pileg Serentak

Hari ini, 17 April 2019 atau Pemilu 2019 pertama kali Pemilihan Presiden (Pilpres) dan Pemilihan Legislatif (Pileg) dilakukan secara serentak.


Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

7 hari lalu

Seorang wanita keluar dari tempat pemungutan suara di tempat pemungutan suara saat pemilihan parlemen ke-22 di Seoul, Korea Selatan, 10 April 2024. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

Sekitar 44 juta warga Korea Selatan akan memberikan suaranya dalam pemilu yang akan menentukan sisa masa kepemimpinan Presiden Yoon Suk yeol.


Presiden Cina Xi Jinping: Tak Ada yang Bisa Hentikan Reuni Keluarga dengan Taiwan

8 hari lalu

Presiden Tiongkok Xi Jinping dan Presiden Taiwan Ma Ying-jeou (kanan) tersenyum saat memasuki kamar di Hotel Shangri-la tempat mereka akan bertemu, di Singapura 7 November 2015. REUTERS/Joseph Nair
Presiden Cina Xi Jinping: Tak Ada yang Bisa Hentikan Reuni Keluarga dengan Taiwan

Presiden Cina Xi Jinping mengatakan kepada mantan presiden Taiwan Ma Ying-jeou bahwa tidak ada yang dapat menghentikan reuni kedua sisi Selat Taiwan


Oposisi Korea Selatan Diprediksi Menang dalam Pemilu Legislatif, Jadi Ganjalan untuk Presiden Yoon

8 hari lalu

Seorang pria memeriksa surat suaranya di tempat pemungutan suara pada pemilihan parlemen ke-22 di Seoul, Korea Selatan, 10 April 2024. REUTERS/Kim Hong-ji
Oposisi Korea Selatan Diprediksi Menang dalam Pemilu Legislatif, Jadi Ganjalan untuk Presiden Yoon

Partai oposisi utama Korea Selatan dan sekutu-sekutunya diperkirakan akan memenangkan mayoritas dalam pemilihan legislatif


Profil M. Tahir, Gelandang Bertahan dari Papua yang Bawa PSBS Biak Juara Liga 2

8 hari lalu

Pesepak bola Persipura Jayapura Muhammad Tahir (kanan) berusaha melewati hadangan pesepak bola Persiraja Banda Aceh Bruno Dybal (kiri) pada pertandingan Liga 1 di Stadion Kompyang Sujana, Denpasar, Bali, Ahad, 16 Januari 2022. Pertandingan tersebut berakhir imbang dengan skor 0-0. ANTARA/Nyoman Hendra Wibowo
Profil M. Tahir, Gelandang Bertahan dari Papua yang Bawa PSBS Biak Juara Liga 2

M. Tahir adalah seorang pesepakbola profesional Indonesia yang saat ini bermain untuk klub PSBS Biak di Liga 1, berikut profilnya.


Intel Kanada Temukan Campur Tangan Cina dalam Dua Pemilu

9 hari lalu

Bendera AS dan Kanada berkibar di perbatasan Kanada-Amerika Serikat di Jembatan Kepulauan Seribu, yang tetap ditutup untuk lalu lintas yang tidak penting untuk memerangi penyebaran penyakit virus corona (Covid-19) di Lansdowne, Ontario, Kanada, 28 September , 2020. [REUTERS/Lars Hagberg/File Foto]
Intel Kanada Temukan Campur Tangan Cina dalam Dua Pemilu

Laporan Badan Intelijen Keamanan Kanada (CSIS) menemukan bahwa ada campur tangan Cina dalam dua pemilu terakhir di negara itu.


Rapor Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia: Jay Idzes Bantu Venezia Curi Poin, Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On Gagal Bawa Heerenven Menang

10 hari lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Rapor Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia: Jay Idzes Bantu Venezia Curi Poin, Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On Gagal Bawa Heerenven Menang

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes tampil gemilang untuk Venezia, sedangkan Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On kembali gagal menang bersama SC Heerenveen.


Rapor Pemain Naturalisasi Indonesia: Justin Hubner Debut di Cerezo Osaka, Maarten Paes Gemilang Bersama FC Dallas

11 hari lalu

Justin Hubner bergabung dengan Cerezo Osaka. Instagram
Rapor Pemain Naturalisasi Indonesia: Justin Hubner Debut di Cerezo Osaka, Maarten Paes Gemilang Bersama FC Dallas

Justin Hubner menciptakan sejarah di Liga Jepang, Maarten Paes menjaga performa apiknya bersama FC Dallas.


Enam Bulan Genosida Gaza, Warga Israel Berunjuk Rasa Menentang Netanyahu

11 hari lalu

Pengunjuk rasa anti-pemerintah melancarkan demonstrasi berkepanjangan yang menyerukan pemerintahan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu untuk mengundurkan diri. REUTERS
Enam Bulan Genosida Gaza, Warga Israel Berunjuk Rasa Menentang Netanyahu

Ratusan ribu warga Israel memprotes PM Benjamin Netanyahu pada Sabtu ketika genosida Israel di Gaza mencapai setengah tahun


Kabar 5 Pemain yang Bakal Jadi Pemain Naturalisasi Baru dan Akan Bergabung ke Timnas Indonesia

13 hari lalu

Maarten Paes. Jerome Miron/USA Today
Kabar 5 Pemain yang Bakal Jadi Pemain Naturalisasi Baru dan Akan Bergabung ke Timnas Indonesia

Sejumlah pemain naturalisasi baru dikabarkan akan bergabung bersama Timnas Indonesia sebelum Juni.