Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kejurnas Tenis BNI Open 2019 Diikuti Pemain Papan Atas Indonesia

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Peluncuran Kejurnas Tenis BNI Open 2019 di Hotel Sultan Jakarta, Kamis 14 November. (dok. Pelti)
Peluncuran Kejurnas Tenis BNI Open 2019 di Hotel Sultan Jakarta, Kamis 14 November. (dok. Pelti)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kejuaraan Nasional (Kejurnas) tenis bertajuk BNI Tennis Open 2019 bakal bergulir di lapangan tenis The Sultan Hotel Jakarta, 16-22 November.

“BNI Tennis Open 2019 ini merupakan kelanjutan dari program pembinaan tenis yang telah kami lakukan sebelumnya melalui BNI Tennis Junior,” ujar Pemimpin Divisi Komunikasi Pemasaran BNI, Indomora Harahap.

Total hadiah sebesar Rp 250 juta menjadi magnet bagi petenis papan atas Indonesia, baik putra maupun putri, untuk meramaikan turnamen yang masuk dalam kalender kompetisi resmi PP Pelti (TDP) ini, termasuk petenis Pelatnas yang dipersiapkan menjadi wakil tim Merah Putih di ajang SEA Games 2019.

Bahkan, Christopher ‘Christo’ Rungkat yang setahun terakhir ini hanya fokus bermain ganda di turnamen profesional dunia pun telah memastikan diri untuk ikut meramaikan persaingan sektor tunggal putra BNI Tennis Open 2019 ini.

Selain Christo, penghuni Pelatnas yang bakal berpartisipasi di turnamen ini adalah Muhammad Rifqi Fitriadi, Ari Fahresi serta kakak-beradik David Agung Susanto dan Anthony Susanto di kelompok putra. Sedangkan di bagian putri adalah Aldila Sutjiadi, Beatrice Gumulya, Jessy Rompies dan Priska Madelyn Nugroho.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“BNI Tennis Open 2019 ini akan menjadi ajang uji-coba terakhir bagi tim Tenis Indonesia sebelum bertanding di ajang SEA Games 2019 di Manila, awal Desember ini,” tutur Ketua Umum PP Pelti, Rildo Ananda Anwar.

“Tentu saja, penampilan petenis nasional ini akan menjadi hiburan yang menarik bagi pecinta tenis di Tanah Air. Dan selaku pengurus induk organisasi, kami mohon doa restu komunitas tenis agar mereka mampu mewujudkan target dua medali emas di Filipina nanti,” imbuhnya.

BNI Tennis Open 2019 akan menggelar pertandingan nomor tunggal dan ganda, baik putra maupun putri. Babak utama tunggal menyediakan 32 slot terdiri dari 20 peserta yang diterima langsung (direct acceptance), delapan petenis yang lolos dari babak kualifikasi dan empat penerima wild card. Pada sektor ganda, tersedia 16 tempat di babak utama serta 16 pasangan di babak kualifikasi.

Babak kualifikasi tunggal putra dan putri yang masing-masing menyediakan 64 tempat bakal berlangsung mulai Sabtu, 16 November. Sementara sign in peserta Jumat, 15 November 2019, hingga pukul 17.00 WIB di arena pertandingan, The Sultan Hotel & Residence Jakarta.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

23 jam lalu

Rafael Nadal. Reuters/Danielle Parhizkaran-USA TODAY Sports
Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

Rafael Nadal menelan kekalahan pertamanya setelah kembali bermain tenis akibat cedera. Ia taklukdari Alex de Minaur pada babak kedua Barcelona Open.


Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

2 hari lalu

Petenis Spanyol Rafael Nadal. REUTERS/Loren Elliott
Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

Bintang tenis asal Spanyol, Rafael Nadal, mengatakan bahwa dapat kembali beraksi di Barcelona Open seperti mendapat hadiah.


Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

9 hari lalu

A teller at a Bank Mandiri branch handles Indonesian Rupiah currency during a transaction in Jakarta. Wahyu Putro A/Antara Foto
Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

Berikut jadwal operasional Bak Mandiri, BCA, BNI, BRI dan BTN selama libur Lebaran 2024.


PLN dan BNI Gelar Paket Sembako Murah untuk Ojol dan Masyarakat Umum

10 hari lalu

Ilustrasi pasar murah. ANTARA/Irsan Mulyadi
PLN dan BNI Gelar Paket Sembako Murah untuk Ojol dan Masyarakat Umum

PLN dan BNI menghadirkan 1.500 paket sembako harga murah Rp 59 ribu untuk pengemudi Ojol dan masyarakat umum.


Petenis Danielle Collins Juarai Charleston Open, Raih Gelar Kedua Berturut-turut

10 hari lalu

Danielle Collins. REUTERS/Loren Elliott
Petenis Danielle Collins Juarai Charleston Open, Raih Gelar Kedua Berturut-turut

Petenis Amerika Danielle Collins memenangi pertandingan ke-13 berturut-turut dan gelar kedua berturut-turut dengan menjuarai Charleston Open.


Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

16 hari lalu

Pasangan petenis ganda putri Aldila Sutjiadi / Miyu Kato di Indian Wells Paribas Open 2024. Dok. Tim Komunikasi Athletica Company
Resmi Berpisah dengan Miyu Kato, Aldila Sutjiadi Bakal Punya Tandem Baru Asal Amerika Serikat

Perjalanan Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato ditutup dengan kekalahan di Charleston Open 2024.


Novak Djokovic Jadi Petenis Peringkat 1 Dunia Tertua Sepanjang Sejarah, Pecahkan Rekor Roger Federer

17 hari lalu

Petenis Serbia, Novak Djokovic saat bertanding melawan petenis Amerika Serikat, Taylor Fritz dalam Perempat Final Australia Terbuka di Melbourne Park, Melbourne, Australia, 23 Januari 2024. REUTERS/Tracey Nearmy
Novak Djokovic Jadi Petenis Peringkat 1 Dunia Tertua Sepanjang Sejarah, Pecahkan Rekor Roger Federer

Novak Djokovic akan melampaui Roger Federer pada hari Minggu, saat berusia 36 tahun 321 hari.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

17 hari lalu

Pasangan petenis ganda putri Aldila Sutjiadi / Miyu Kato di Indian Wells Paribas Open 2024. Dok. Tim Komunikasi Athletica Company
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Target Juara di Charleston Open 2024

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi siap kembali berlaga di turnamen WTA 500 Charleston Open, South Carolina, Amerika Serikat.


Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

18 hari lalu

Danielle Collins. REUTERS/Loren Elliott
Danielle Collins Juarai Miami Open 2024, Torehkan Rekor dan Raih Pencapaian Tertinggi

Petenis Amerika Serikat, Danielle Collins, berhasil menjuarai Miami Open 2024, dengan mengalahkan Elena Rybakina.


Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

22 hari lalu

Aksi petenis Serbia, Novak Djokovic saat melawan petenis Prancis, Adrian Mannarino dalam pertandingan babak keempat Australia Open di Melbourne Park, 21 Januari 2024. Novak Djokovic melangkah ke perempat final Australia Terbuka 2024 dengan kemenangan tiga set langsung atas wakil Prancis, Adrian Mannarino. REUTERS/Eloisa Lopez
Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

Novak Djokovic mengumumkan perpisahannya dengan sang pelatih Goran Ivanisevic lewat unggahan di Instagram miliknya pada Rabu, 27 Maret 2024.