Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Borobudur Marathon Dikuasai Pelari Kenya, Inilah Daftar Juaranya

Reporter

Editor

Ariandono

image-gnews
Pelari mengikuti Borobudur Maraton 2018 dengan latar belakang Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Ahad, 18 November 2018. Ajang lari ini diikuti oleh sepuluh ribu peserta dari 28 negara. ANTARA/Anis Efizudin
Pelari mengikuti Borobudur Maraton 2018 dengan latar belakang Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Ahad, 18 November 2018. Ajang lari ini diikuti oleh sepuluh ribu peserta dari 28 negara. ANTARA/Anis Efizudin
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Para pelari Kenya mendominasi juara di sejumlah kategori pada Borobudur Marathon 2019 yang digelar di Taman Lumbini kompleks Taman Wisata Candi Borobudur, kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Minggu.

Pada kategori Marathon 42,195 kilometer overall putra juara 1-3 semua diraih atlet dari Kenya, yakni juara 1 Geoffrey Kiprotich, juara 2 Tonui Kiproh, dan juara 3 Robert Wambua Mbithi.

Di kategori yang sama untuk putri juara 1 Penninah Kigen (Kenya), juara 2 Edinah Mutahi (Kenya), dan juara 3 Irma Handayani (Indonsia).

Kemudian di kategori half marathon putra dan putri semua diboronng atlet dari Kenya, yakni juar 1 putra John Muiriru Mburu, juara 2 Ngare Joseph Mwangi, dan juara 3 Charles Munyua Njoki. Juara 1 putri Esther Wambui Karimi, juara 2 Cheptoeck Careen, dan juara 3 Bundotich Pamela.

Selanjutnya untuk kategori 10K overall putra juara 1 Tari Demelash Abera (Ethiopia), juara 2 James Ndungu Kahura, juara 3 james Gikunga Karanja. Ketegoro 10K overall putri juara 1 Alice Muthoni Koigi (Kenya), juara 2 Alice Kabura Njoroge (Kenya), dan juara 3 Bayu Trianata Sari.

Pelari asal Kalimantan Timur Irma Handayani yang berhasil meraih juara 3 pada kategori Marathon 42,195 kilometer overall putri mengatakan sudah mengikuti Borobudur Marathon beberapa kali tetapi baru kali ini bisa masuk tiga besar kelas overall putri.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Tidak menyangka bisa masuk tiga besar, tadinya target bisa masuk tiga besar untuk Indonesia saja," katanya.

Menurut dia kendala dalam Borobudur Marathon kali ini adalah cuaca yang panas.

Ia menilai untuk rute bagus dan steril. Hampir setiap tahun ikut lomba lari ini.

"Yang menarik bagi saya, ada energi tambahan, yakni warga yang support di samping kanan kiri jalan, anak sekolah dan warga dengan menari, ini suatu yang menarik," kata pelari marathon asal Kaltim ini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BRIN Ungkap Kisi-kisi Hasil Kajian Riset Soal Candi Borobudur

17 hari lalu

Bhikhu melaksanakan Pradaksina atau berjalan mengelilingi candi Borobudur saat perayaan hari raya Magha Puja 2024 di pelataran Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu 9 Maret 2024. Hari raya Magha Puja diperingati setiap bulan purnama di bulan ketiga kalender Buddha untuk mengenang Sang Buddha saat membabarkan Dharma pentingnya umat menghindari perbuatan jahat, menambah kebajikan, kesucian hati dan pikiran. ANTARA FOTO/Anis Efizudin
BRIN Ungkap Kisi-kisi Hasil Kajian Riset Soal Candi Borobudur

Apa saja isi kajian BRIN?


Pemegang Rekor Dunia Lari Maraton Kelvin Kiptum Tewas dalam Kecelakaan Mobil

46 hari lalu

Kelvin Kiptum. REUTERS
Pemegang Rekor Dunia Lari Maraton Kelvin Kiptum Tewas dalam Kecelakaan Mobil

Kelvin Kiptum mencetak rekor dunia lari maraton di Chicago Marathon pada Oktober lalu untuk melampaui rekor rekan senegaranya Eliud Kipchoge.


5 Destinasi Sport Tourism Unggulan Indonesia, Masih di Destinasi Superprioritas

54 hari lalu

Peserta berlari saat Borobudur Marathon 2023 di kawasan Candi Borobudur, Magelang, Jateng Minggu, 19 Novembwr 2023. Lomba lari bertaraf internasional tersebut diikuti sedikitnya 10 ribu peserta dari 24 negara yang memperlombakan tiga kategori yaitu marathon, half marathon dan 10 kilometer. ANTARA/Anis Efizudin
5 Destinasi Sport Tourism Unggulan Indonesia, Masih di Destinasi Superprioritas

Dari Mandalika, Danau Toba, ke Likupang, inilah destinasi sport tourism unggulan di Indonesia.


Menteri Basuki Hadimuljono Paparkan 3 Program Pengembangan Kawasan Borobudur

26 Januari 2024

Sejumlah Bhikku bermeditasi saat prosesi penerbangan lampion perdamaian dalam rangkaian Pabbajja Samanera Sementara di Marga Utama, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu, 23 Desember 2023. Penerbangan lampion perdamaian sebagai simbol permohonan doa dan harapan agar pada tahun politik 2024 mendapat pemimpin yang bisa membawa bangsa Indonesia aman, damai dan sejahtera. ANTARA FOTO/Anis Efizudin
Menteri Basuki Hadimuljono Paparkan 3 Program Pengembangan Kawasan Borobudur

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono memparkan tiga program pengembangan kawasan Borobudur.


Pemimpin Sekte Kelaparan di Kenya Didakwa Terorisme, Sebabkan 429 Pengikut Tewas

17 Januari 2024

Petugas mengevakuasi jenazah tersangka anggota sekte Kristen bernama Good News International Church di hutan Shakahola di wilayah Kilifi, Kenya, 22 April 2023. Anggota sekte Kristen itu percaya bahwa mereka akan pergi ke surga jika mereka mati kelaparan. REUTERS/Stringer
Pemimpin Sekte Kelaparan di Kenya Didakwa Terorisme, Sebabkan 429 Pengikut Tewas

Paul Mackenzie, pemimpin aliran sesat sekte kelaparan di Kenya akan didakwa melakukan pembunuhan dan terorisme atas kematian lebih dari 400 orang


Candi Borobudur dan 7 Situs Bersejarah Terbaik di Asia untuk Dikunjungi pada 2024

11 Januari 2024

Candi Borobudur menyiapkan program Kumpul Bocah saat musim liburan sekolah. Tempo/Arimbihp
Candi Borobudur dan 7 Situs Bersejarah Terbaik di Asia untuk Dikunjungi pada 2024

Dari kuil yang diukir dengan rumit hingga kota kuno yang diukir di tebing, inilah situs bersejarah terbaik di Asia yang layak dikunjungi di 2024.


Pelari Uganda Benjamin Kiplagat Ditemukan Tewas di Kenya, Diduga Ditusuk dengan Pisau

1 Januari 2024

Benjamin Kiplagat. REUTERS
Pelari Uganda Benjamin Kiplagat Ditemukan Tewas di Kenya, Diduga Ditusuk dengan Pisau

Jasad Benjamin Kiplagat ditemukan dengan luka benda tajam di lehernya. Polisi menduga dia dibunuh.


AS Tangkap Warganya di Kenya, Dituduh Bantu Al Shabaab Terinspirasi Serangan Hamas

30 Desember 2023

Ilustrasi Bandara Kenyatta. Kenya (REUTERS)
AS Tangkap Warganya di Kenya, Dituduh Bantu Al Shabaab Terinspirasi Serangan Hamas

Seorang pria New Jersey, AS, yang ditangkap di Kenya didakwa mencoba membantu kelompok militan al Shabaab, terinspirasi serangan 7 Oktober Hamas


Tak Hanya Borobudur, ini Deretan Candi Budha Populer di Benua Asia

16 Desember 2023

Sejumlah umat Buddha melaksanakan Pradaksina (berjalan mengelilingi candi) saat ritual Apihoma Tantrayana Zhenfozong Borobudur 2023  di pelataran candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu, 29 Juli 2023. Upacara yang diikuti ribuan umat Buddha dari berbagai daerah di Indonesia tersebut merupakan ritual persembahan melalui media api sebagai upaya spiritualita membersihkan diri. ANTARA FOTO/Anis Efizudin
Tak Hanya Borobudur, ini Deretan Candi Budha Populer di Benua Asia

Candi Borobudur punya potensi jadi tempat ibadah umat Budha dunia.


Kenya Bebaskan Visa untuk Semua Negara, Bisa Safari Satwa Liar ke 5 Taman Nasional Ini

15 Desember 2023

Operator tur taman safari Afrika mampu menghadirkan kenyamanan dan keamanan di rimba liar. Foto: Roar Africa
Kenya Bebaskan Visa untuk Semua Negara, Bisa Safari Satwa Liar ke 5 Taman Nasional Ini

Pariwisata di Kenya menawarkan beragam pengalaman, termasuk safari satwa liar di pedalaman dan liburan di pantai.