Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bahader Pemain Sepak Bola Tertua, Cetak Gol dalam Usia 75 Tahun

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Ezzeldin Bahader, pemain profesional Mesir berumur 75 tahun (twitter@brkaq8)
Ezzeldin Bahader, pemain profesional Mesir berumur 75 tahun (twitter@brkaq8)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang pria asal Mesir, Ezzeldin Bahader, menjadi pemain sepak bola profesional tertua yang melakukan debutnya pada usia 75 akhir pekan lalu. Ia merayakan kesempatan tersebut dengan mencetak gol.

Reuters, Selasa, 10 Maret 2020, mengabarkan, pemain dengan posisi striker itu sempat mengalami cedera lutut ringan, namun tetap menyelesaikan 90 menit penuh saat klubnya, October 6 (klub tier tiga) di Mesir bermain imbang 1-1 dengan rivalnya Genius, Sabtu.

Mantan pemain amatir, ayah empat anak dan kakek enam cucu itu, menunjukkan ia masih mampu mencetak gol dengan menyarangkan bola dari titik penalti yang membuat senang rekan-rekan setimnya dan fans.Ezzeldin Bahader, seorang pesepak bola Mesir berusia 75 tahun, menendang bola ketika berlatih di Cairo, Mesir, pada 7 Februari 2020. (REUTERS/AHMED FAHMY)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Agar diakui sebagai pemain profesional tertua, Bahader harus bermain sedikitnya satu pertandingan 90-menit lagi.

Seandainya Bahader terpilih untuk bermain, seorang perwakilan dari Guinness World Records akan menghadiri pertandingan keduanya nanti, pada bulan ini, untuk menilai klaimnya. Rekor saat ini untuk pemain sepak bola tertua dipegang oleh Isaak Hayik dari Israel, yang mencetak gol bagi klub Israel Ironi Or Yehuda, pada usia 73 tahun.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sejarah Arak-arakan Sipasan, Tradisi Perayaan Cap Go Meh yang Hanya Ada di Padang dan Taiwan

37 hari lalu

Warga keturunan Tionghoa menggotong
Sejarah Arak-arakan Sipasan, Tradisi Perayaan Cap Go Meh yang Hanya Ada di Padang dan Taiwan

Tradisi Arak-arakan Sipasan saat Cap Go Meh hanya dilakukan di dua tempat di dunia ini, yaitu di Padang dan Taiwan.


Pecahkan Rekor, Chef Prancis Buat Piza dengan 1.001 Jenis Keju

7 Januari 2024

Piza dengan 1.001 keju yang pecahkan rekor dunia (Dok. Guinness World Records)
Pecahkan Rekor, Chef Prancis Buat Piza dengan 1.001 Jenis Keju

Dalam piza khusus ini, 940 kejunya berasal dari Prancis, sedangkan 61 sisanya berasal dari negara lain.


Madonna Pertahankan Rekor Artis Wanita dengan Rekaman Terlaris Sepanjang Masa

27 Oktober 2023

Madonna saat tampil dalam  konser Pride Island 2019 dalam parade LGBT di New York, 1 Juli 2019. Acara ini merupakan rangkaian acara peringatan 50 tahun Stonewall. REUTERS/Jeenah Moon
Madonna Pertahankan Rekor Artis Wanita dengan Rekaman Terlaris Sepanjang Masa

Pertahankan Guinness World Records, Madonna telah menjual lebih dari 400 juta rekaman selama 40 tahun berkarier.


Carolina Reaper Bukan Lagi Cabai Terpedas di Dunia, Ini Penggantinya

19 Oktober 2023

Cabai terpedas di dunia, Trinidad Moruga Scorpion. AP Photo/Courtesy of Jim Duffy, New Mexico State University
Carolina Reaper Bukan Lagi Cabai Terpedas di Dunia, Ini Penggantinya

Pepper X diciptakan oleh peternak sekaligus petani di Carolina Selatan yang sebelumnya menciptakan cabai Carolina Reaper.


Inilah Kue Donat Terbesar di Dunia, Beratnya 102,5 Kilogram Setara dengan 1.500 Donat

22 September 2023

Kue donat terbesar di dunia setara dengan 1.500 kreasi donat dan beratnya 225 pon (Instagram/@guinnessworldrecords)
Inilah Kue Donat Terbesar di Dunia, Beratnya 102,5 Kilogram Setara dengan 1.500 Donat

Duo chef-blogger memenangkan tempat di Guinness World Records 2024 yang baru untuk kue donat terbesar.


Cetak Rekor Dunia Baru, Lionel Messi Ungguli Cristiano Ronaldo

2 Agustus 2023

Pemain Inter Miami, Lionel Messi membawa bola saat bertanding melawan Cruz Azul di DRV PNK Stadium, Fort Lauderdale, Florida, Amerika Serikat, 21 Juli 2023. REUTERS/Marco Bello
Cetak Rekor Dunia Baru, Lionel Messi Ungguli Cristiano Ronaldo

Lionel Messi terus memecahkan rekor dunia.


Ini Negara yang Memiliki Zona Waktu Terbanyak

1 Agustus 2023

Ilustrasi zona waktu.
Ini Negara yang Memiliki Zona Waktu Terbanyak

Menurut Guinness World Records, negara dengan zona waktu terbanyak adalah Prancis. Negara Eropa tersebut memiliki 12 zona waktu,


Gereja Unik di Taiwan yang Bentuknya Menyerupai Sepatu Cinderella

23 Juli 2023

Bagian belakang bangunan unik gereja berbentuk sepatu kaca di Chiayi, Taiwan, 18 Januari 2016. Struktur bangunan dirancang oleh pejabat pemerintah lokal di Taiwan, dan akan digunakan untuk pernikahan dan pemotretan. REUTERS/Pichi Chuang
Gereja Unik di Taiwan yang Bentuknya Menyerupai Sepatu Cinderella

Menurut Biro Pariwisata Taiwan, gereja itu dibangun untuk memperingati wanita yang kakinya diamputasi saat wabah penyakit kaki hitam pada 1950-an.


Lisa BLACKPINK Raih Guinness World Records ke-7 Berkat Album Lalisa

11 Mei 2023

Lisa BLACKPINK. Foto: Instagram/@lalalalisa_m
Lisa BLACKPINK Raih Guinness World Records ke-7 Berkat Album Lalisa

Lisa BLACKPINK kembali meraih Guinness World Records lewat album Lalisa yang mencapai 1 miliar streaming setelah 595 hari dirilis.


Lisa BLACKPINK Jadi Idola K-Pop Pertama yang Tembus 90 Juta Followers Instagram

14 Maret 2023

Lisa BLACKPINK. Foto: Instagram/@lalalalisa_m
Lisa BLACKPINK Jadi Idola K-Pop Pertama yang Tembus 90 Juta Followers Instagram

Melampaui tiga rekannya, Lisa BLACKPINK memiliki lebih dari 90 juta followers sejak membuat akun Instagram pribadi 4 tahun yang lalu.