Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

WADA Umumkan Panduan Pemeriksaan Doping di Tengah Wabah Corona

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Badan Anti-Doping Dunia (WADA) merilis panduan pengecekan doping yang baru, untuk memfasilitasi pemeriksaan di tengah wabah corona, demikian dilansir AFP.

Dalam kesempatan itu, WADA juga mendesak organisasi-organisasi Anti-Doping untuk bertindak sesuai batasan-batasan yang ditetapkan petugas kesehatan setempat. "Untuk memastikan perlindungan yang layak bagi para atlet dan personel kontrol doping."

Daam panduan pengecekan doping terkini, WADA meminta organisasi-organisasi Anti-Doping untuk memastikan para petugas yang mengambil sampel bebas dari penyakit atau gejala penyakit apapun.

Para petugas kontrol doping yang mengambil sampel juga diimbau menanyakan kepada para atlet apakah mereka memiliki gejala penyakit, atau jika terdapat orang di rombongan mereka yang diduga berisiko telah terpapar COVID-19.

Jika petugas kontrol doping pengambil sampel didapati melakukan kontak dengan virus, para atlet yang mereka tes harus mendapatkan informasi itu, demikian pula sebaliknya, kata WADA.

Peralatan pelindung diri seperti masker harus digunakan dan permukaan-permukaan tempat kerja harus dibersihkan dengan desinfektan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika terdapat keterbatasan kondisi di suatu lokasi, WADA mengimbau organisasi-organisasi Anti-Doping untuk melakukan uji mereka terhadap sejumlah atlet dari olahraga-olahraga dengan risiko terpapar yang tinggi.

WADA mengatakan organisasi-organisasi Anti-Doping harus secara aktif mencari tahu di mana para atlet biasanya berkumpul, agar dapat melakukan uji di luar kompetisi.

Para atlet harus terus diingatkan bahwa mereka dapat diuji doping kapan pun dan di mana pun, kata WADA.

Dalam situasi sejumlah laboratorium WADA sedang ditutup, WADA mengatakan organisasi-organisasi Anti-Doping tetap dapat menghubungi mereka untuk mencari tahu informasi perihal laboratorium yang dapat menerima hasil sampel.

"Meski tidak ada rencana untuk mengubah persyaratan-persyaratan yang telah ada di bawah Program Anti-Doping Dunia, WADA menyadari sepenuhnya kerumitan situasi ini dan akan memastikan program pemantauan menyediakan fleksibilitas dan pemahaman berdasarkan keadaan," kata WADA.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gagal Tes Doping, Pemain Juventus Paul Pogba Resmi Dilarang Bermain Selama Empat Tahun

27 hari lalu

Pemain Juventus, Paul Pogba. REUTERS/Massimo Pinca
Gagal Tes Doping, Pemain Juventus Paul Pogba Resmi Dilarang Bermain Selama Empat Tahun

Paul Pogba sebelumnya telah dua kali menjalani tes doping dan hasilnya positif.


Paul Pogba Terjerat Kasus Doping, Juventus Disebut Siap Akhiri Kontraknya

8 Desember 2023

Pemain Juventus, Paul Pogba. REUTERS/Massimo Pinca
Paul Pogba Terjerat Kasus Doping, Juventus Disebut Siap Akhiri Kontraknya

Jaksa anti-doping telah meminta larangan bermain selama empat tahun bagi pemain Juventus Paul Pogba yang gagal dalam tes doping.


Jaksa Italia Minta Gelandang Juventus Paul Pogba Dilarang Bermain 4 Tahun karena Doping

7 Desember 2023

Pemain Juventus, Paul Pogba. REUTERS/Massimo Pinca
Jaksa Italia Minta Gelandang Juventus Paul Pogba Dilarang Bermain 4 Tahun karena Doping

Investigasi polisi juga sedang berlangsung di Prancis atas tuduhan Paul Pogba menjadi sasaran pemeras.


Novak Djokovic Tolak Jalani Tes Doping Satu Setengah Jam sebelum Bertanding di Piala Davis

25 November 2023

Novak Djokovic. REUTERS/Mike Segar
Novak Djokovic Tolak Jalani Tes Doping Satu Setengah Jam sebelum Bertanding di Piala Davis

Tim dokter Badan Anti-Doping Dunia (WADA) ingin melakukan tes doping kepada tim Piala Davis Serbia, termasuk Novak Djokovic.


Doping: Ini 5 Bintang Sepak Bola yang pernah Bermasalah Penggunaan Obat

3 November 2023

Pemain Juventus, Paul Pogba. REUTERS/Massimo Pinca
Doping: Ini 5 Bintang Sepak Bola yang pernah Bermasalah Penggunaan Obat

Setelah tes doping, gelandang Juventus Paul Pogba menghadapi ancaman hukuman larangan bermain selama dua tahun


Tersangkut Kasus Doping, Paul Pogba Terancam Sanksi Larangan Bermain Dua Tahun

2 November 2023

Pemain Juventus Paul Pogba. REUTERS
Tersangkut Kasus Doping, Paul Pogba Terancam Sanksi Larangan Bermain Dua Tahun

Paul Pogba punya dua pilihan, mencapai kesepakatan dengan jaksa untuk setengah hukuman atau berjuang di persidangan.


Dinyatakan Positif Doping, Pemain Argentina Papu Gomez: Itu karena Obat Batuk Anak Saya

23 Oktober 2023

Papu Gomez. REUTERS
Dinyatakan Positif Doping, Pemain Argentina Papu Gomez: Itu karena Obat Batuk Anak Saya

Papu Gomez sebelumnya dinyatakan positif memakai doping oleh otoritas anti-doping dunia (WADA) setelah menjalani tes pada November 2022.


Papu Gomez Positif Doping, Simak Perjalanan Kariernya Sebelum Kena Skors

22 Oktober 2023

Papu Gomez. REUTERS
Papu Gomez Positif Doping, Simak Perjalanan Kariernya Sebelum Kena Skors

Otoritas antidoping menyatakan, Papu Gomez positif doping setelah menjalani tes


Paul Pogba Terjerat Kasus Doping, Bagaimana Masa Depannya Bersama Timnas Prancis?

11 Oktober 2023

Pemain Juventus Paul Pogba. REUTERS
Paul Pogba Terjerat Kasus Doping, Bagaimana Masa Depannya Bersama Timnas Prancis?

Pelatih timnas Prancis, Didier Deschamps, menyatakan tidak dapat menjamin tempat untuk Paul Pogba di skuad Les Bleus setelah terjerat kasus doping.


Kilas Balik Kasus Doping Pelari Ben Johnson 35 Tahun Silam

27 September 2023

Upacara pembukaan Olimpiade Korea pada 17 September 1988 di Seoul, Korea Selatan. zimbio.com
Kilas Balik Kasus Doping Pelari Ben Johnson 35 Tahun Silam

Usai medali emas dengan waktu yang mencolok tersebut, International Olympic Committee mengumumkan Ben Johnson dinyatakan positif menggunakan doping.