Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Edgar Xavier: PON 2020 Lebih Baik Ditunda

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Atlet wushu Indonesia Edgar Xavier Marvelo memberi hormat seusai pertandingan Wushu Gunshu Putra SEA Games ke-30 di gedung World Trade Center Manila, Filipina, Selasa, 3 Desember 2019. Edgar Xavier Marvelo merebut dua medali emas beberapa jam setelah sang ayah meninggal. ANTARA
Atlet wushu Indonesia Edgar Xavier Marvelo memberi hormat seusai pertandingan Wushu Gunshu Putra SEA Games ke-30 di gedung World Trade Center Manila, Filipina, Selasa, 3 Desember 2019. Edgar Xavier Marvelo merebut dua medali emas beberapa jam setelah sang ayah meninggal. ANTARA
Iklan

TEMPO.CO, JakartaEdgar Xavier Marvelo, atlet wushu peraih dua medali emas SEA Games 2019 Filipina, berharap bahwa Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 di Papua ditunda jika pandemi virus corona belum usai.

Pewushu yang akan mewakili Provinsi DKI Jakarta di PON 2020 itu mengatakan bahwa wabah virus corona telah membuat persiapan atlet terganggu.

“Sebenarnya sih (PON) lebih baik ditunda, mengingat kemarin PON hampir dibilang enggak jadi karena kurang persiapan infrastruktur tapi ternyata jadi. Terus sekarang ada pandemi virus corona ini para atlet di seluruh Indonesia juga melakukan social distancing dan berada di rumah. Jadi nggak latihan kan, kemungkinan ini (wabah corona) juga bisa lama,” kata Edgar saat dikonfirmasi dari Jakarta, Senin.

Edgar mengaku harus melakukan persiapan kembali setelah wabah corona selesai. Atas alasan itu pula dirinya mengatakan bahwa para atlet akan minim persiapan jika PON 2020 di Papua diselenggarakan sesuai jadwal.

“Persiapan kita tertunda, yang sudah kita mulai jadi ke tahap awal lagi nanti setelah pandemi ini selesai. Menurut saya kalo PON masih tetap akan diadakan bulan Oktober, pasti akan banyak atlet yang belum siap,” ungkapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pewushu yang sempat disorot karena prestasinya meraih emas di SEA Games 2019 tatkala sang ayah meninggal dunia beberapa jam sebelum pertandingan, juga menyampaikan bahwa wabah virus corona akan mengganggu persiapan PON Papua 2020, mengingat pesta olahraga akbar Olimpiade juga tepaksa ditangguhkan hingga tahun depan.

“Untuk persiapan sebuah event, tragedi seperti ini bisa mengganggu kesiapan (PON). Event sebesar Olimpiade saja ditunda, kalo semisal (PON) tetap dilanjutkan menurut saya terlalu egois,” tambahnya.

Kini Edgar tengah nyaman di rumah menjalani masa isolasi diri sambil tetap melakukan latihan ringan yang diberikan sang pelatih demi menjaga kebugaran.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Asprov PSSI Sumut Gandeng Indra Sjafri Sebagai Konsultan Tim Sepak PON 2024

24 hari lalu

Indra Sjafri. PSSI
Asprov PSSI Sumut Gandeng Indra Sjafri Sebagai Konsultan Tim Sepak PON 2024

Asprov PSSI Sumut menggandeng Indra Sjafri sebagai konsultan tim sepak bola yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024.


Ada Pembatasan Umur, Atlet Lari Agus Prayogo Tak Bisa Tampil di PON 2024

22 Januari 2024

Agus Prayogo (kiri). ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Ada Pembatasan Umur, Atlet Lari Agus Prayogo Tak Bisa Tampil di PON 2024

Pelari jarak jauh Agus Prayogo tak bisa tampil pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 di Aceh dan Sumatera Utara karena ada pembatasan umur.


Sinopsis Indonesia dari Timur, Film yang Terinspirasi Tim PON Papua

12 Desember 2023

Adegan di film Indonesia dari Timur. Foto: Youtube.
Sinopsis Indonesia dari Timur, Film yang Terinspirasi Tim PON Papua

Film Indonesia dari Timur menyampaikan semangat dan kebersamaan Indonesia lewat olahraga sepak bola.


Anggota DPR Soroti Utang Jumbo BUMN ke Vendor, Respons Erick Thohir?

5 Desember 2023

Menteri BUMN Erick Thohir saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 31 Agustus 2023. TEMPO/M Taufan Rengganis
Anggota DPR Soroti Utang Jumbo BUMN ke Vendor, Respons Erick Thohir?

Menteri Badan Usaha Milik Negara BUMN Erick Thohir menanggapi soal utang perusahaan pelat merah kepada anggota DPR RI. Seperti apa penjelasannya?


Hasil Kejurnas Bola Voli 2023: Putra Jabar dan Putri Jatim Juara

30 Oktober 2023

Ilustrasi bola voli. ANTARA/Nova Wahyudi
Hasil Kejurnas Bola Voli 2023: Putra Jabar dan Putri Jatim Juara

Tim bola voli putra Jawa Barat (Jabar) dan putri Jawa Timur (Jatim) meraih gelar juara pada kejurnas bola voli 2023.


Jadwal Bola Voli Senin 23 Oktober: Kejurnas Sekaligus Kualifikasi PON Berlangsung di Jakarta

23 Oktober 2023

Ilustrasi bola voli. ANTARA/Nova Wahyudi
Jadwal Bola Voli Senin 23 Oktober: Kejurnas Sekaligus Kualifikasi PON Berlangsung di Jakarta

Jadwal bola voli kejuaraan nasional (kejurnas) bola yang juga merupakan babak kualifikasi PON XXI/2024 di GOR Bulungan, Jakarta, Senin, 23 Oktober.


Profil Edgar Xavier Marvelo, Peraih Medali Perak Pertama Asian Games 2023 dari Cabang Wushu

25 September 2023

Aksi atlet Wushu Indonesia, Edgar Xavier Marvelo berfoto di podium setelah mendaptkan medali perak dalam Asian Games di Hangzhou, Cina, 24 September 2023.  Medali perak yang diraih Edgar Xavier Marvelo merupakan medali kedua yang diraih kontingen Indonesia di Asian Games 2023. REUTERS/Tingshu Wang
Profil Edgar Xavier Marvelo, Peraih Medali Perak Pertama Asian Games 2023 dari Cabang Wushu

Kepiawaian Edgar Xavier Marvelo dalam olahraga wushu sudah terlihat sejak kecil, jauh sebelum Asian Games 2023 dan kejuaran-kejuaraan lainnya.


Klasemen Perolehan Medali Asian Games 2023 MInggu Malam 24 September: 1 Perak dan 3 Perunggu, Indonesia Posisi 8

24 September 2023

Aksi atlet Wushu Indonesia, Edgar Xavier Marvelo berfoto di podium setelah mendaptkan medali perak dalam Asian Games di Hangzhou, Cina, 24 September 2023.  REUTERS/Tingshu Wang
Klasemen Perolehan Medali Asian Games 2023 MInggu Malam 24 September: 1 Perak dan 3 Perunggu, Indonesia Posisi 8

Pada Minggu malam, 24 September, Indonesia menempati posisi kedelapan klasemen perolehan medali Asian Games 2023, dengan satu perak dan tiga perunggu.


Sempat Ragu karena Baru Pulih dari Cedera, Edgar Xavier Marvelo Berhasil Raih Perak Wushu Asian Games 2023

24 September 2023

Aksi atlet Wushu Indonesia, Edgar Xavier Marvelo dalam wushu kelas changquan Asian Games di Hangzhou, Cina, 24 September 2023. Atlet berusia 24 tahun itu mencatatkan skor total 9.786. REUTERS/Tingshu Wang
Sempat Ragu karena Baru Pulih dari Cedera, Edgar Xavier Marvelo Berhasil Raih Perak Wushu Asian Games 2023

Edgar Xavier Marvelo berhasil melawan rasa ragu untuk membawa pulang medali perak Asian Games 2023 cabang olahraga wushu nomor changquan putra.


Hasil Asian Games 2023: Edgar Xavier Marvelo Raih Perak dari Wushu, Medali Kedua bagi Indonesia

24 September 2023

Edgar Xavier Marvelo. ANTARA
Hasil Asian Games 2023: Edgar Xavier Marvelo Raih Perak dari Wushu, Medali Kedua bagi Indonesia

Edgar Xavier Marvelo meraih medali perak dari cabang olahraga wushu kelas changquan di Asian Games 2023.