Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kasus George Floyd, Tiger Woods: Tindakan Polisi Melewati Batas

Reporter

Editor

Yudono Yanuar

image-gnews
Proses penangkapan pria keturunan Afro-Amerika bernama George Floyd, 46 tahun, saat dibekuk polisi Derek Chauvin pada Senin 25 Mei lalu. George Floyd meninggal  dalam waktu 30 menit. internewscast.com
Proses penangkapan pria keturunan Afro-Amerika bernama George Floyd, 46 tahun, saat dibekuk polisi Derek Chauvin pada Senin 25 Mei lalu. George Floyd meninggal dalam waktu 30 menit. internewscast.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -  Pegolf Tiger Woods mengatakan bahwa ia selalu menghormati penegak hukum di Amerika Serikat, tetapi penggunaan kekuatan terhadap George Floyd, pria Afrika-Amerika berusia 46 tahun yang meninggal saat berada dalam penahanan polisi, jelas melewati batas.

Derek Chauvin, seorang polisi Minneapolis berusia 44 tahun, ditangkap atas tuduhan pembunuhan tingkat tiga dan pembunuhan tingkat dua, setelah rekaman video telepon seluler menunjukkan dia menekan leher Floyd dengan lututnya.

"Saya selalu sangat menghormati penegak hukum kami. Mereka berlatih dengan rajin untuk memahami bagaimana, kapan dan di mana menggunakan kekuatan," kata juara turnamen golf utama 15 kali itu dalam sebuah posting di Twitter, Senin, 1 Juni 2020..

"Tragedi mengejutkan ini jelas melewati batas itu," katanya seperti dikutip Reuters.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sejumlah atlet terkemuka, termasuk legenda NBA Michael Jordan, telah bersuara ketika pawai dan aksi unjuk rasa anti-polisi muncul di seluruh negeri.

"Saya ingat kerusuhan LA dan mengetahui bahwa pendidikan adalah jalan terbaik ke depan," kata Woods, 44 tahun, merujuk pada enam hari gangguan sipil pada 1992 setelah empat petugas polisi kulit putih dibebaskan dari kasus pemukulan terhadap pria Afrika-Amerika Rodney King.

"Kita bisa menyampaikan aspirasi kita tanpa membakar lingkungan tempat tinggal kita."

"Saya berharap bahwa melalui percakapan yang konstruktif dan jujur kita dapat membangun masyarakat yang lebih aman dan bersatu," kata Tiger Woods, yang pada usia 21 tahun memenangkan turnamen Masters pada 1997.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Setelah Insiden Nyanyian Rasis Terhadap Kiper AC Milan Mike Maignan, Begini Reaksi Petinggi Unidese

22 Januari 2024

Mike Maignan. REUTERS
Setelah Insiden Nyanyian Rasis Terhadap Kiper AC Milan Mike Maignan, Begini Reaksi Petinggi Unidese

Pelatih timnas Prancis, Didier Deschamps, mengeluarlan pernyataan terkait dengan insiden yang dialami kiper AC Milan Mike Maignan di Udinese.


Kasus Tewasnya Pemuda Kulit Hitam Elijah McClain, Polisi Pelaku Divonis 14 Bulan Penjara

6 Januari 2024

Noah dan kakak perempuannya mengunjungi lukisan dinding Elijah McClain, pria kulit hitam berusia 23 tahun yang meninggal setelah bertemu dengan petugas polisi, menjelang peringatan satu tahun kematiannya di Denver, Colorado, AS, 8 Agustus 2020. Gambar diambil 8 Agustus 2020. REUTERS/Kevin Mohatt//File Foto
Kasus Tewasnya Pemuda Kulit Hitam Elijah McClain, Polisi Pelaku Divonis 14 Bulan Penjara

Bekas petugas kepolisian Colorado dijatuhi hukuman 14 bulan penjara karena perannya dalam tewasnya seorang pemuda kulit hitam Elijah McClain pada 2019


Pembunuh George Floyd Ditikam 22 Kali oleh Napi di Penjara

2 Desember 2023

Suasana peringatan kematian George Floyd di Brooklyn, New York, 25 Mei 2021. Ribuan warga turun ke jalan dengan menggelar aksi unjuk rasa untuk memperingati setahun kematian George Floyd. REUTERS/Jeenah Moon
Pembunuh George Floyd Ditikam 22 Kali oleh Napi di Penjara

Terpidana kasus pembunuhan terhadap George Floyd, ditikam di penjara berkali-kali oleh mafia Meksiko.


Polisi yang Didakwa Membunuh Pemuda Kulit Hitam Elijah McClain Divonis Tidak Bersalah

7 November 2023

Para pengunjuk rasa berkumpul dalam unjuk rasa untuk menyerukan keadilan bagi Elijah McClain setelah Gubernur Jared Polis mengubah perintah eksekutifnya mengenai penyelidikan kematian McClain, yang menimbulkan kekhawatiran bahwa tuduhan terhadap petugas polisi yang terlibat pada akhirnya dapat dipermudah di Denver, Colorado, AS. 21 November 2020. REUTERS/Kevin Mohatt/File Foto
Polisi yang Didakwa Membunuh Pemuda Kulit Hitam Elijah McClain Divonis Tidak Bersalah

Juri dalam sidang di Pengadilan Colorado memutuskan polisi Woodyard tidak bersalah dalam kasus tewasnya pemuda kulit hitam Elijah McClain


Noah Gragson Kena Sanksi NASCAR Akibat Ulah di Media Sosial, Berikut Profilnya

9 Agustus 2023

Noah Gragson. FOTO/Instagram
Noah Gragson Kena Sanksi NASCAR Akibat Ulah di Media Sosial, Berikut Profilnya

Pebalap muda NASCAR, Noah Gragson, terkena sanksi atau diskors dari Legacy Motor Club akibat tindakan kontroversial di media sosial.


Pria Kulit Hitam Mati Ditembak Polisi, Keluarga Tuntut Rp673 M

18 Juni 2023

Seorang demonstran memegang plakat selama protes yang diadakan setelah dewan juri memberikan suara menentang dakwaan polisi dalam penembakan fatal terhadap pria kulit hitam tak bersenjata Jayland Walker, di Akron, Ohio, AS 19 April 2023. REUTERS/Dieu-Nalio Chery/File Foto
Pria Kulit Hitam Mati Ditembak Polisi, Keluarga Tuntut Rp673 M

Keluarga korban seorang pria kulit hitam yang mati ditembak polisi, menuntut pelaku dan pemerintah kota Akron sebesar Rp673 miliar.


Pria Sepuh Tembak Remaja Kulit Hitam Gara-gara Salah Alamat

18 April 2023

Ralph Yarl. Reuters via GoFundMe
Pria Sepuh Tembak Remaja Kulit Hitam Gara-gara Salah Alamat

Seorang pria kulit putih sepuh di Kansas City, AS, didakwa dengan dua kejahatan dalam penembakan seorang remaja kulit hitam yang salah alamat rumah.


Cerita 26 Tahun Lalu Tiger Woods Menjadi Pemain Termuda Menangi US Masters

13 April 2023

Tiger Woods menjuarai turnamen golf di East Lake Golf Club, Atlanta, Georgia, Amerika, 23 September 2018. Reuters/Christopher Hanewinckel-USA TODAY Sports
Cerita 26 Tahun Lalu Tiger Woods Menjadi Pemain Termuda Menangi US Masters

Di usianya yang baru 24 tahun, Tiger Woods berhasil memenangkan US Masters pada 13 April 1997.


10 Atlet Terkaya di Dunia 2023, Cristiano Ronaldo Tidak Masuk Daftar?

18 Februari 2023

Pemain Al Nassr, Cristiano Ronaldo. REUTERS/Ahmed Yosri
10 Atlet Terkaya di Dunia 2023, Cristiano Ronaldo Tidak Masuk Daftar?

Daftar 10 atlet terkaya di dunia 2023 dengan kekayaan bersih hingga miliaran dolar, ada Messi hingga Michael Jordan. Bagaimana Cristiano Ronaldo?


Anggotanya Siksa Tyre Nichols Hingga Tewas, Unit Khusus SCORPION Dibubarkan

29 Januari 2023

Tire Nichols, dalam tangkapan layar ini diambil dari video media sosial, Juli 2018 yang diperoleh Reuters pada 27 Juli 2023. Bryan Anderson/Reporter Freelance/via REUTERS
Anggotanya Siksa Tyre Nichols Hingga Tewas, Unit Khusus SCORPION Dibubarkan

Unit polisi khusus tempat lima petugas Memphis yang memukuli Tyre Nichols sampai akhirnya tewas, dibubarkan karena banyak protes