Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jelena Ostapenko, Petenis Putri Ketujuh yang Mundur dari US Open

image-gnews
Petenis Latvia Jelena Ostapenko mengembalikan bola ke arah lawannya petenis Swiss Belinda Bencic pada pertandingan putaran kedua Australia Open 2020 di Melbourne Park, Melbourne, Kamis (23/1/2020). ANTARA FOTO/REUTERS/Issei Kato/pras
Petenis Latvia Jelena Ostapenko mengembalikan bola ke arah lawannya petenis Swiss Belinda Bencic pada pertandingan putaran kedua Australia Open 2020 di Melbourne Park, Melbourne, Kamis (23/1/2020). ANTARA FOTO/REUTERS/Issei Kato/pras
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Peraih gelar juara French Open 2017, Jelena Ostapenko, memutuskan untuk mengundurkan diri dari turnamen US Open. Ia menyusul sejumlah petenis yang mundur dari turnamen tersebut karena khawatir akan pandemi virus corona yang belum menunjukkan tanda-tanda membaik.

Panitia US Open menyampaikan pembatalan keikutsertaan petenis berusia 23 tahun itu. Dikutip dari Reuters, Selasa, 25 Agustus, petenis asal Latvia yang kini menduduki peringkat ke-42 dunia itu terakhir kali mengikuti WTA Tour pada Februari 2020, yakni turnamen Qatar Open. Namun waktu itu dia hanya sampai di babak 16 besar.

Baca juga : Juara Bertahan Bianca Andreescu Absen di US Open karena Wabah Covud-19

Adapun US Open akan digelar pada 31 Agustus hingga 13 September 2020 di New York, Amerika Serikat. Sebelumnya, enam dari 10 petenis putri top dunia telah lebih dulu mengundurkan diri dari turnamen US Open 2020 yang akan digelar di lapangan Billie Jean King, New York tanpa kehadiran penonton guna mencegah penyebaran virus corona.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga : Hadiah AS Terbuka Dipangkas Rp 52 M, tapi Petenis di Putaran I Dapat Lebih Besar

Enam petenis tersebut, di antaranya petenis peringkat satu dunia Ash Barty, peringkat dua Simona Halep, juara bertahan Bianca Andreescu, kemudian Elino Svitolina, Kiki Bertens serta Belinda Bencic.

Juara bertahan US Open Bianca Andreescu dipastikan tidak akan mempertahankan gelar Grand Slam-nya di Flushing Meadows karena kondisi pandemi Covid-19. Dengan keputusan itu, US Open tahun ini tidak akan menampilkan juara bertahan putra dan putri setelah Rafael Nadal juga memutuskan mundur karena khawatir dengan penyebaran virus di Amerika Serikat.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

6 hari lalu

Guru Besar Pulmonologi di FKUI Tjandra Yoga Aditama, yang juga Eks Direktur Penyakit Menular WHO Asia Tenggara. dok pribadi
Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa


Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

7 hari lalu

Rafael Nadal. Reuters/Danielle Parhizkaran-USA TODAY Sports
Tampil Lagi setelah Cedera, Rafael Nadal Kandas di Babak Kedua Barcelona Open 2024

Rafael Nadal menelan kekalahan pertamanya setelah kembali bermain tenis akibat cedera. Ia taklukdari Alex de Minaur pada babak kedua Barcelona Open.


Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

9 hari lalu

Petenis Spanyol Rafael Nadal. REUTERS/Loren Elliott
Tampil Kembali di Barcelona Open, Rafael Nadal Ingin Nikmati Setiap Momen

Bintang tenis asal Spanyol, Rafael Nadal, mengatakan bahwa dapat kembali beraksi di Barcelona Open seperti mendapat hadiah.


KAI Sebut Pengguna Commuter Line Mudik Lebaran Ini Tertinggi Pasca Pandemi Covid-19

16 hari lalu

Sebagai pengguna commuter line, Anda perlu mengetahui rute KRL Jabodetabek 2024 terbaru. Berikut ini rute terbaru dan harga tiketnya. Foto: Canva
KAI Sebut Pengguna Commuter Line Mudik Lebaran Ini Tertinggi Pasca Pandemi Covid-19

Pergerakan pengguna Commuter Line Jabodetabek juga masih terpantau di stasiun-stasiun yang terletak di kawasan pusat perbelanjaan atau sentra bisnis.


CEO Boeing Dave Calhoun Bersiap Mundur, Melawan Badai Sepanjang Kepemimpinannya

28 hari lalu

CEO Boeing Dave Calhoun. Foto : Boeing
CEO Boeing Dave Calhoun Bersiap Mundur, Melawan Badai Sepanjang Kepemimpinannya

CEO Boeing Dave Calhoun memutuskan mengundurkan diri pada akhir tahun ini. Apa alasannya?


Dugaan Korupsi Anggaran Covid-19, Kejaksaan Tahan Kadis Kesehatan Sumatera Utara

42 hari lalu

Kadis Kesehatan Sumatera Utara Alwi Mujahit dan rekanannya, Robby Messa Nura menjadi tersangka korupsi penyelewengan dan mark-up pengadaan APD Covid-19 di Dinas Kesehatan Sumut Tahun Anggaran 2020. Foto: Istimewa
Dugaan Korupsi Anggaran Covid-19, Kejaksaan Tahan Kadis Kesehatan Sumatera Utara

Kedua tersangka bisa dijerat dengan hukuman mati karena dugaan korupsi pengadaan barang saat situasi bencana pandemi Covid-19.


Mengenang Perjuangan Tenaga Medis Saat Pagebluk Pandemi Covid-19

43 hari lalu

Tenaga medis dengan alat dan pakaian pelindung bersiap memindahkan pasien positif COVID-19 dari ruang ICU menuju ruang operasi di Rumah Sakit Persahabatan, Jakarta, Rabu, 13 Mei 2020. REUTERS/Willy Kurniawan
Mengenang Perjuangan Tenaga Medis Saat Pagebluk Pandemi Covid-19

Setidaknya ada 731 tenaga medis meninggal saat bertugas pandemi Covid-19, sekitar 4 tahun lalu.


4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

43 hari lalu

Petugas pemakaman beristirahat usai memakamkan sejumlah jenazah dengan protokol COVID-19 di TPU Rorotan, Cilincing, Jakarta, Minggu, 4 Juli 2021. Jumlah kematian akibat COVID-19 per hari Minggu 4 Juli 2021 mencapai 555 kasus, yang menjadi rekor tertinggi sejak kasus pertama COVID-19 di Indonesia diumumkan Presiden Joko Widodo pada awal Maret 2020.  ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
4 Tahun Pandemi Covid-19, TPU di Jakarta sempat Kehabisan Tempat Penguburan Korban Virus Corona

Di Jakarta, setidaknya ada dua TPU yang jadi tempat permakaman korban saat pandemi Covid-19, yakni TPU Tegal Alur dan Pondok Ranggon.


Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

44 hari lalu

Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

WHO tetapkan 11 Maret 2020 sebagai hari pertama pandemi global akibat wabah Covid-19. Kini, 4 tahun berlalu, masihkan patuhi protokol kesehatan?


Rekap Hasil Final French Open 2024: Cina Borong 3 Gelar, India dan Korea Dapat Satu

45 hari lalu

Chen Qing Chen. Doc. BWF.
Rekap Hasil Final French Open 2024: Cina Borong 3 Gelar, India dan Korea Dapat Satu

Cina mendominasi turnamen bulu tangkis BWF World Tour Super 750 French Open 2024 dengan memenangi tiga dari lima nomor laga final.