Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ronaldo Luis Ungkap Kebiasaan Berpesta ketika Bergabung Real Madrid

image-gnews
Ronaldo. AP/Andre Penner
Ronaldo. AP/Andre Penner
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan pemain tim nasional Brasil Ronaldo Luís Nazário de Lima mengungkap kebiasaan berpesta selama berseragam Real Madrid. Ia bercerita bahwa Real Madrid pernah menyewa petugas keamanan khusus untuk menghentikan kebiasaannya berpesta.

Ronaldo, 43 tahun, menceritakan cara Presiden Real Madrid Florentino Perez memberinya sistem keamanan sendiri untuk mencegahnya mengadakan pesta pribadinya. Tetapi, kata dia, beberapa pegawai keamanan itu juga ikut memasuki pesta yang dibuatnya.

Bekas pemain Inter Milan itu membuat pengakuan saat berbincang-bincang dengan mantan manajer Real Jorge Valdano, di acaranya Universal Valdano. Ia mengaku bahwa dia hanya berpesta ketika tim menang. Masalahnya, kala itu, Real Madrid selalu meraih kemenangan sehingga, kata dia, pesta yang digelarnyanya tampak lebih berlebihan daripada pesta-pesta sebelumnya.

Baca juga : Capello Ungkap Borok Ronaldo, Nistelrooy Langsung Membantahnya

Pada suatu pesta, Ronaldo menceritakan siapa-siapa saja yang hadir dalam pesta tersebut dan mengklaim bahwa, "Ada lebih banyak legenda Madrid di sekitar pesta saya daripada apa yang sebenarnya terjadi dan Saya selalu berusaha menjaga fisik saya."

Ronaldo says he is now a changed man much to the delight of his girlfriend Credit: REUTERS / The Sun

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun menurut mantan rekan setimnya di Real Madrid, Ivan Helguara, pesta-pesta itu sama gilanya dengan pesta yang selama ini diperkirakan orang. Ia mengklaim bahwa Ronaldo dan rekan-rekannya memiliki bus khusus untuk membawa sejumlah perempuan untuk datang ke acara pesta tersebut.

Dalam sebuah wawancara dengan wartawan Spanyol, Mister Chip di Instagram secara langsung, Helguera berkata, "Saya ingat pesta ulang tahun di rumah Ronaldo, yang kemudian dia jual ke Sergio Ramos, terdapat sebuah bus di mana bus itu penuh dengan perempuan. Saya bersama istri saat itu, dan kami memutuskan untuk pergi, seperti yang dilakukan Luis Figo. Mungkin orang Brasil berbeda."

Komentar Helguera tampaknya benar. Ketika Ronaldo ditanya siapa yang menjadi tuan rumah pesta terbaik dalam satu timnya, termasuk rekannya di tim nasional, Ronaldinho, dia berkata, "Ya, itu benar. Saya jauh lebih baik dalam pesta."

Tapi Ronaldo, yang sekarang menjadi Presiden Real Valladolid, kini telah berubah. Ia sadar kejenakaannya yang liar di masa lalu sudah ketinggalan zaman. Kepada Off The Ball, Ronaldo mengatakan, "Pacar saya sekarang sangat senang melihat kenyataan bahwa saya sudah berhenti dari kebiasaan berpesta. Saya sangat merindukannya."

THE SUN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Endrick Felipe, Bintang Muda Brasil yang akan Memperkuat Real Madrid

4 jam lalu

Endrick Felipe. REUTERS
Profil Endrick Felipe, Bintang Muda Brasil yang akan Memperkuat Real Madrid

Endrick Felipe sudah dikontrak Real Madrid sejak Desember 2022. Endrick baru bisa bergabung dengan Real Madrid saat usianya 18 tahun pada Juli 2024


3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

3 hari lalu

Pemain PSG, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Sociedad dalam Leg Kedua Liga Champions di Reale Arena, San Sebastian, Spanyol, 5 Maret 2024. REUTERS/Juan Medina
3 Berita Bursa Transfer Terkini: Kylian Mbappe, Sofyan Amrabat, hingga Girona Bidik Layvin Kurzawa dari PSG

Berikut ringkasan berita terkini bursa transfer yang meliputi kepindahan Kylian Mbappe ke Real Madrid, Sofyan Amrabat, dan manuver Girona.


Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

4 hari lalu

Karim Benzema saat masih membela Real Madrid. REUTERS/Juan Medina
Mengenang Kisah Karim Benzema Catatkan Hat-trick Beruntun di Real Madrid saat Berpuasa

Karim Benzema pernah membuktikan bahwa berpuasa tak jadi halangan untuk tampil cemerlang dan menjadi bintang di lapangan sepak bola.


Real Madrid Segera Dapatkan Kylian Mbappe, Apa Reaksi Barcelona?

5 hari lalu

Kylian Mbappe. REUTERS/Juan Medina
Real Madrid Segera Dapatkan Kylian Mbappe, Apa Reaksi Barcelona?

Presiden Barcelona, Joan Laporta, berkomentar soal Real Madrid yang dikabarkan akan mendatangkan Kylian Mbappe.


Robinho Akan Jalani Hukuman 9 Tahun di Brasil karena Kasus Perkosaan di Italia

8 hari lalu

Robinho. Foto/Instagram/Robinho
Robinho Akan Jalani Hukuman 9 Tahun di Brasil karena Kasus Perkosaan di Italia

Mantan pemain Manchester City dan Real Madrid, Robinho, akan menjalani hukuman penjara selama sembilan tahun atas kasus pemerkosaan.


Bos Real Madrid Carlo Ancelotti Masih Harus Bersabar, Kiper Andalannya Thibaut Courtois Belum Bisa Kembali

9 hari lalu

Kiper Real Madrid, Thibaut Courtois. REUTERS
Bos Real Madrid Carlo Ancelotti Masih Harus Bersabar, Kiper Andalannya Thibaut Courtois Belum Bisa Kembali

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, sebelumnya telah merancang kembalinya Thibaut Courtois untuk bisa main di perempat final Liga Champions.


Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

12 hari lalu

Pemandangan umum trofi Liga Champions beserta hasil pengundian perempat final di layar lebar di UEFA Headquarters, Nyon, Swiss, 15 Maret 2024. EUTERS/Denis Balibouse
Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

Liga Champions 2024 telah sampai pada babak perempat final. Berikut 8 profil sekilas tim yang siap berlaga, dari Arsenal, Barcelona sampai PSG..


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-29: Real Madrid Menang, Girona Kalah

12 hari lalu

Logo La Liga Spanyol. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-29: Real Madrid Menang, Girona Kalah

Real Madrid kian mapan di puncak klasemen Liga Spanyol setelah menjalani pertandingan pekan ke-29. Mereka menang, sedangkan Girona kalah.


Hasil Liga Spanyol Pekan Ke-29: Real Madrid Kalahkan Osasuna 4-2, Vinicius Jr Bikin Brace

12 hari lalu

Pemain Real Madrid, Vinicius Junior. REUTERS/Isabel Infantes
Hasil Liga Spanyol Pekan Ke-29: Real Madrid Kalahkan Osasuna 4-2, Vinicius Jr Bikin Brace

Real Madrid berhasil mengalahkan Osasuna 4-2 dalam laga pekan ke-29 Liga Spanyol.


Ancelotti Optimistis Real Madrid Bisa Atasi Manchester City di Perempat Final Liga Champions

12 hari lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS/Isabel Infantes
Ancelotti Optimistis Real Madrid Bisa Atasi Manchester City di Perempat Final Liga Champions

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti optimistis timnya mampu mengatasi Manchester City di babak perempat final Liga Champions.