Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Berita Terkini Bursa Transfer: Chelsea, MU, Liverpool, Arsenal, Barcelona

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Borussia Dortmund Erling Braut Haaland dihadang oleh pemain Bayern Munchen David Alaba saat bertanding dalam Bundes Liga di Signal Iduna Park, Dortmund, Jerman, 26 Mei 2020. Federico Gambarini/Pool via REUTERS
Pemain Borussia Dortmund Erling Braut Haaland dihadang oleh pemain Bayern Munchen David Alaba saat bertanding dalam Bundes Liga di Signal Iduna Park, Dortmund, Jerman, 26 Mei 2020. Federico Gambarini/Pool via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Berita bursa transfer pada Kamis, 24 Desember 2020, menampilkan rumor terbaru soal perburuan pemain oleh klub-klub besar di liga-liga sepak bola Eropa. Ada kabar soal Chelsea, Manchester United, Arsenal, Liverpool, Barcelona.

Inilah ringkasannya:

• Chelsea dilaporkan telah bergabung dalam perburuan Erling Haaland, 20 tahun. Tim Liga Inggris itu, menurut 90min, terkesan dengan performa bintang muda Norwegia itu bersama Borussia Dortmund. The Blues siap bersaing dengan Manchester City dan Real Madrid dan juga sangat meminati pemain ini, yang telah mencetak 33 gol dalam 32 pertandingan untuk Dortmund sejak pindah dari Salzburg pada Januari.

• Manchester United justru disebutkan mundur dari perburuan Haaland. The Mirror melaporkan raksasa Liga Premier pesimistis bisa mendapatkan tanda tangan Haaland karena hubungan buruk mereka dengan agennya, Mino Raiola, yang juga menangani Paul Pogba. Laporan itu mengatakan United kini menjadikan striker Everton Dominic Calvert-Lewin sebagai alternatif.

Penyerang Everton Dominic Calvert-Lewin.Pool via REUTERS/Alex Livesey

• Dengan Virgil van Dijk dan Joe Gomez masih absen karena cedera, Liverpool terus dikaitkan dengan sejumlah bek. Todofichajes.com melaporkan bahwa pemimpin klasemen Liga Inggris itu tertarik pada bek tengah Real Madrid Eder Militao. Sementara itu, Liverpool Echo mengatakan klub sedang dalam pembicaraan dengan Celta Vigo mengenai bek berusia 16 tahun Stefan Bajcetic.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

• Arsenal, yang tengah kedodoran di Liga Inggris, diperkirakan akan menguat skuadnya pada bursa transfer Januari. The Daily Star melaporkan The Gunners sedang mempertimbangkan untuk dipinjamkan ke penyerang Real Madrid Vinicius Junior.

• Setelah hanya tampil sekali di Liga Inggris musim ini bersama Chelsea, Antonio Rudiger kini dikaitkan dengan kepindahan. Le Parisien melaporkan Paris Saint-Germain menginginkan bek tersebut pada bursa transfer Januari.

Bek Chelsea Antonio Rudiger. Instagram/@toniruediger

• Gelandang Barcelona Riqui Puig kemungkinan besar akan meninggalkan Camp Nou menyusul kritik berulang kali dari bos Blaugrana Ronald Koeman. Menurut Fichajes, Manchester City dan Bayern Munchen sama-sama tertarik pada pemain berusia 21 tahun itu.

MIRROR | THE SUN | BBC | OMNI SPORT

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

50 menit lalu

May 24, 2022 Feyenoord coach Arne Slot during the press conference UEFA/Handout via REUTERS
Liverpool Mengincar Arne Slot Menggantikan Jurgen Klopp, Siapa Dia?

Liverpool melirik pelatih Feyenoord Arne Slot untuk menggantikan Jurgen Klopp


Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

4 jam lalu

Pemain Liverpool Virgil Van Dijk berduel saat The Reds menghadapi Fulham di Anfield, Ahad, 3 Desember 2023. Twitter @LFC.
Liverpool Kalah di Kandang Everton, Virgil Van Dijk Minta Timnya Akhiri Musim dengan Benar

Kapten Liverpool Virgil van Dijk mendesak para pemain untuk segera bangkit setelah kekalahan Derby Merseyside melawan Everton.


Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

5 jam lalu

Ekspresi pemain Liverpool Mohamed Salah setelah pemain Everton Dominic Calvert-Lewin mencetak gol dalam pertandingan Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 25 April 2024. Everton berhasil kalahkan Liverpool dengan skor 2-0 pada derby Merseyside. Action Images via Reuters/Lee Smith
Liverpool Keok di Kandang Everton, Jurgen Klopp: Kami Terburu-buru dan Tidak Cukup Baik

Manajer Liverpool Jurgen Klopp meminta maaf kepada para penggemar setelah kekalahan 2-0 dari Everton dalam Derby Merseyside.


Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

5 jam lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Liga Inggris: Liverpool Kalah di Markas Everton, Jurgen Klopp Minta Maaf pada Suporter

Manajer Liverpool, Jurgen Klopp, meminta maaf kepada para penggemar setelah timnya kalah 2-0 dari Everton dalam derby Merseyside Liga Inggris.


Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

8 jam lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Xavi Hernandez Berubah Pikiran, Putuskan Tetap Bertahan di Barcelona pada Musim Depan

Xavi Hernandez berubah pikiran dan memutuskan untuk tetap menjadi pelatih Barcelona pada musim depan.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

8 jam lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Liverpool Ditekuk Everton, Manchester United Kalahkan Sheffield

Hasil Liga Inggris pada Kamis dinihari, 25 April 2024: Liverpool kalah dari Everton, sedangkan Manchester United mengalahkan Sheffield United.


Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

17 jam lalu

Pelatihn Liverpool Jurgen Klopp. REUTERS
Everton vs Liverpool, Jurgen Klopp Ingin Jaga Peluang Juara Liga Inggris

Pelatih Liverpool Jurgen Klopp mengatakan pertandingan bertajuk Derby Merseyside melawan Everton pada pekan ke-34 Liga Inggris penting.


Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

1 hari lalu

Prediksi Everton vs Liverpool di Liga Inggris Pekan Ke-34: Jadwal Live, H2H, Kondisi TIm, Perkiraan Formasi

Laga bertajuk Derbi Merseyside antara Everton vs Liverpool akan tersaji pada pekan ke-34 Liga Inggris 2023-2024.


Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

1 hari lalu

Pemain Arsenal, Kai Havertz merayakan gol ketiga mereka saat bertanding melawan Chelsea dalam Liga Premier Inggris, di Emirates Stadium, London, Inggrs, 23 April 2024. Reuters/Matthew Childs
Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

Dua gol Kai Havertz dalam kemenangan 5-0 Arsenal atas Chelsea menghidupkan harapan meraih gelar juara Liga Inggris musim ini.


Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

1 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

Arsenal kokoh di puncak klasemen Liga Inggris seusai mengalahkan Chelsea dengan skor 5-0.