Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lolos 32 Besar Australia Open 2021, Simona Halep Bertemu Veronika Kudermetova

Reporter

image-gnews
Petenis Romania, Simona Halep berselebrasi usai berhasil mendapatkan poin dalam pertandingan babak pertama turnamen Australia Open di Melbourne Park, Australia, 8 Februari 2021. Simona Halep melaju ke babak kedua Australia Open dengan mudah setelah mengalahkan petenis Australia, Lizette Cabrera. REUTERS/Kelly Defina
Petenis Romania, Simona Halep berselebrasi usai berhasil mendapatkan poin dalam pertandingan babak pertama turnamen Australia Open di Melbourne Park, Australia, 8 Februari 2021. Simona Halep melaju ke babak kedua Australia Open dengan mudah setelah mengalahkan petenis Australia, Lizette Cabrera. REUTERS/Kelly Defina
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Unggulan kedua Simona Halep mengamankan lima game berturut-turut dalam dua set untuk mengalahkan Ajla Tomljanovic 4-6, 6-4, 7-5 pada babak kedua Australian Open 2021 pada Rabu, 10 Februari 2021.

Petenis Rumania itu tertinggal pada set pembuka dari wakil tuan rumah karena menciptakan kesalahan sendiri yang menguntungkan lawan, menurut laporan Reuters.

Pemenang dua gelar Grand Slam itu masuk lapangan dengan catatan pertemuan 3-0 melawan petenis Australia berusia 27 tahun itu.

Baca juga: Australia Open 2021, Novak Djokovic Akui Kesulitan Berlaga di Bawah Cuaca Panas

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tomljanovic kembali berupaya mengendalikan permainan saat memimpin 5-2 pada set kedua, namun Halep justru membalikkan keadaan dengan menguasai lima game hingga pertandingan usai.

Pertandingan ini mencatatkan lebih dari 90 kesalahan yang dibuat kedua petenis.

Pada 32 besar Australia Open 2021, Simona Halep akan bertemu peringkat 32 WTA Veronika Kudermetova dari Rusia yang pada babak kedua mengalahkan rekan senegaranya Varvara Grachera 5-7, 6-2, 6-2.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


WTA Rilis Peringkat Dunia Terbaru Tenis Putri: Naomi Osaka Melompat 461 Posisi

20 Februari 2024

Petenis Jepang Naomi Osaka. REUTERS/Edgar Su
WTA Rilis Peringkat Dunia Terbaru Tenis Putri: Naomi Osaka Melompat 461 Posisi

Asosiasi tenis putri dunia (WTA) merilis peringakat dunia terbaru Naomi Osaka mengalami lonjakan peringkat luar biasa.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Melaju ke Babak Kedua WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024

19 Februari 2024

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi. (ANTARA/HO/Athletica Company)
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Melaju ke Babak Kedua WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024

Aldila Sutjiadi, bersama pasangannya, Miyu Kato dari Jepang, melenggang ke babak kedua turnamen WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024.


Setelah Jadi Juara Australian Open 2024, Jannik Sinner Tahu Setiap Petenis Ingin Mengalahkannya

15 Februari 2024

Petenis Italia Jannik Sinner tiba di Bandara Leonardo da Vinci setelah memenangkan Australia Terbuka. REUTERS/Remo Casilli
Setelah Jadi Juara Australian Open 2024, Jannik Sinner Tahu Setiap Petenis Ingin Mengalahkannya

Jannik Sinner bisa naik ke peringkat ketiga dunia jika memenangi Rotterdam Open 2024.


Rafael Nadal Ingin Bermain di French Open dan Olimpiade Paris 2024

15 Februari 2024

Petenis Spanyol Rafael Nadal. REUTERS/Loren Elliott
Rafael Nadal Ingin Bermain di French Open dan Olimpiade Paris 2024

Rafael Nadal, yang absen hampir sepanjang 2023 karena cedera, mengundurkan diri dari Qatar Open yang digelar pekan depan.


Setelah Juarai Australian Open 2024, Jannik Sinner Bertekad Jadi Petenis Nomor Satu Dunia

12 Februari 2024

Jannik Sinner. REUTERS
Setelah Juarai Australian Open 2024, Jannik Sinner Bertekad Jadi Petenis Nomor Satu Dunia

Jannik Sinner bertekad bekerja keras untuk mewujudkan mimpinya menjadi petenis nomor satu dunia.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Qatar Open 2024

12 Februari 2024

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Qatar Open 2024

Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi bangkit dari ketertinggalan untuk melewati babak pertama ganda putri WTA 1000 Qatar Total Energies Open.


Aldila Sutjiadi / Miyu Kato Lolos ke Babak Final WTA 250 Thailand Open 2024

3 Februari 2024

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi / Miyu Kato Lolos ke Babak Final WTA 250 Thailand Open 2024

Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi berhasil lolos ke final WTA 250 Thailand Open 2024 usai mengalahkan Arina Rodionova / Yue Yuan.


Jannik Sinner Incar Ranking Satu Tenis Dunia setelah Juarai Australian Open 2024

1 Februari 2024

Petenis Jannik Sinner. REUTERS/Edgar Su
Jannik Sinner Incar Ranking Satu Tenis Dunia setelah Juarai Australian Open 2024

Jannik Sinner mengincar ranking satu dunia setelah menjuarai Australian Open 2024.


Paus Fransiskus Puji Jannik Sinner yang Juarai Australian Open 2024

30 Januari 2024

Petenis Jannik Sinner dari Italia berpose dengan trofi setelah memenangkan final melawan Daniil Medvedev dari Rusia dalam final turnamen Tenis Australia Terbuka di Melbourne Park, Melbourne, Australia, Minggu, 28 Januari 2024. Sinner menang dramatis dengan membalikkan ketertinggalan dua set dan menang melalui pertarungan lima set. REUTERS/Issei Kato
Paus Fransiskus Puji Jannik Sinner yang Juarai Australian Open 2024

Jannik Sinner mengalahkan petenis Rusia Daniil Medvedev di final untuk menjuarai Australian Open 2024.


Raket yang Dipakai Rafael Nadal di Final French Open 2007 Terjual Rp 1,86 Miliar di Lelang Online

30 Januari 2024

Petenis Spanyol Rafael Nadal beraksi di melawan petenis Belarus Egor Gerasimov pada babak pertama turnamen tenis Prancis Terbuka di Roland Garros, Paris, Prancis, Senin (28/9/2020). ANTARA FOTO/REUTERS/Gonzalo Fuentes/FOC/djo
Raket yang Dipakai Rafael Nadal di Final French Open 2007 Terjual Rp 1,86 Miliar di Lelang Online

Raket itu dipakai Rafael Nadal saat mengalahkan Roger Federer di final French Open 2007.