Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Klasemen Liga Spanyol Kamis 8 April: Real Sociedad vs Athletic Bilbao 1-1

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Athletic Bilbao. REUTERS/Sergio Perez
Athletic Bilbao. REUTERS/Sergio Perez
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAthletic Bilbao bermain seri 1-1 dengan Real Sociedad dalam lanjutan Liga Spanyol, Kamis dinihari WIB. Laga itu menjadi ulangan partai final Copa del Rey akhir pekan lalu, saat La Real mengalahkan Athletic untuk menjadi juara.

Seperti dilaporkan laman football-espana, sebelum pertandingan liga ini mulai, pelatih Athletic Bilbao Marcelino menegaskan bahwa pertandingan liga melawan Sociedad ini merupakan laga kehormatan setelah mereka gagal merebut Copa del Rey.

Pertandingan kedua tim ini berlangsung ketat nyaris sampai akhir laga, namun Athletic yang unggul lebih dulu pada menit ke-85 lewat Asier Villalibre.

Empat menit kemudian Roberto Lopez menyamakan kedudukan yang memastikan kedua tim berbagi poin.

Athletic tetap menempati urutan 10 dalam klasemen La Liga, sebaliknya Sociedad meloncati Real Betis dan Villareal untuk menduduki posisi kelima.

Akhir pekan lalu kedua tim bertanding dalam final Copa del Rey yang merupakan edisi final 2020 yang tertunda lama karena pandemi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Athletic melambung sejak ditangani Marcelino pada awal Januari. Mereka menjuarai Piala Super Spanyol atau Supercopa de Espana setelah menumbangkan Barcelona.

Namun demikian mereka terpaut sepuluh poin di bawah Real Soceidada dalam klasemen liga.

Baca Juga: Rekap Hasil dan Klasemen Liga Italia: Inter dan Juventus Menang

Klasemen Liga Spanyol

No Tim Main Gol Poin 
1Atletico Madrid 293266
2Barcelona294465
3Real Madrid292863
4Sevilla291958
5Sociedad291646
6Real Betis29-346
7Villarreal291146
8Celta Vigo29-637
9Granada29-1536
10Ath Bilbao29636
11Levante29-335
12Valencia29-533
13Cadiz29-1932
14Osasuna29-1231
15Getafe29-1130
16Valladolid29-1327
17Elche29-1726
18SD Huesca29-1624
19Eibar29-1323
20Alaves29-2323
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

6 jam lalu

5 Fakta Menarik Jelang Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona di Liga Spanyol Akhir Pekan Ini

Pertandingan pekan ke-32 La Liga atau Liga Spanyol akan mempertemukan dua tim raksasa, Real Madrid vs Barcelona, dalam laga bertajuk El Clasico.


Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

8 jam lalu

Pemain Real Madrid Vinicius Junior melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barcelona dalam pertandingan final Piala Super Spanyol di Stadion Al-Awwal, Riyadh, Arab Saudi, 14 Januari 2024. REUTERS/Juan Medina
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ke-32 dan Klasemennya: Ada El Clasico Real Madrid vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol pekan ke-32 pada akhir minggu ini akan menampilkan laga besar: El Clasico antara Real Madrid dan Barcelona.


Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

2 hari lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.


Bursa Pelatih: Barcelona Siapkan Rafael Marquez Jadi Pengganti Xavi Hernandez, Niko Kovac Dilirik Liverpool

4 hari lalu

Pelatih Barcelona Xavi Hernandez bersama para pemain selama latihan di Ciutat Esportiva Joan Gamper, Barcelona, Spanyol, 3 November 2023. REUTERS/Albert Gea
Bursa Pelatih: Barcelona Siapkan Rafael Marquez Jadi Pengganti Xavi Hernandez, Niko Kovac Dilirik Liverpool

Barcelona dikabarkan siap mempromosikan Rafael Marquez untuk menjadi pelatih tim utama. Niko Kovac menjadi kandidat pelatih Liverpool.


Hasil dan Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-31: Mallorca vs Real Madrid 0-1, Cadiz vs Barcelona 0-1

6 hari lalu

Logo La Liga Spanyol. (Reuters/Tempo)
Hasil dan Klasemen Liga Spanyol Pekan Ke-31: Mallorca vs Real Madrid 0-1, Cadiz vs Barcelona 0-1

Hasil Liga Spanyol pekan ke-31: Mallorca vs Real Madrid 0-1 dan Cadiz vs Barcelona 0-1. Simak klasemen terkini.


Hasil Liga Spanyol Pekan Ke-31: Antoine Griezmann Bikin Brace saat Atletico Madrid Kalahkan Girona 3-1

6 hari lalu

Pemain Atletico Madrid Antoine Griezmann. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Spanyol Pekan Ke-31: Antoine Griezmann Bikin Brace saat Atletico Madrid Kalahkan Girona 3-1

Atletico Madrid berhasil melakukan comeback dan menang 3-1 saat menjamu Girona dalam pertandingan pekan ke-31 Liga Spanyol.


Prediksi Atletico Madrid vs Girona di Liga Spanyol Pekan Ke-31: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

7 hari lalu

Prediksi Atletico Madrid vs Girona di Liga Spanyol Pekan Ke-31: Jadwal, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Atletico Madrid yang punya catatan apik di kandang diprediksi menang tipis atas Girona dalam lanjutan pekan ke-31 Liga Spanyol.


Rekap Hasil Liga Conference Jumat Dinihari 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa Menang

8 hari lalu

Logo Liga Conference. (Antara)
Rekap Hasil Liga Conference Jumat Dinihari 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa Menang

Hasil Liga Conference pada Jumat dinihari, 12 April 2024: Olympiacos, Fiorentina, dan Aston Villa sama-sama menang.


Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

8 hari lalu

Pemain Atalanta, Gianluca Scamacca melakukan selebrasi. REUTERS/Ciro De Luca
Hasil Leg Pertama Perempat Final Liga Europa: Atalanta Permalukan Liverpool di Anfield, Skor 3-0

Atalanta mengalahkan tuan rumah Liverpool dengan skor 3-0, pada pertandingan leg pertama perempat final Liga Europa.


Athletic Bilbao Jadi Juara Copa del Rey Usai Kalahkan Mallorca Lewat Adu Penalti, Akhiri Puasa Gelar 40 Tahun

13 hari lalu

Para pemain Athletic Bilbao berselebrasi setelah menjuarai Copa del Rey di Estadio de La Cartuja, Sevilla, Spanyol, 7 April 2024. REUTERS/Marcelo Del Pozo
Athletic Bilbao Jadi Juara Copa del Rey Usai Kalahkan Mallorca Lewat Adu Penalti, Akhiri Puasa Gelar 40 Tahun

Athletic Bilbao menang adu penalti 4-2 atas Mallorca menyusul hasil imbang 1-1, untuk memastikan gelar ke-24 Copa del Rey pada Minggu, 7 April 2024.