Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PON Papua: Salah Satu Cabang Eksibisi, Pertandingan Kick Boxing Dimulai

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Logo PON Papua. (Kemenpora)
Logo PON Papua. (Kemenpora)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKetua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Letjen TNI (Purn) Marciano Norman membuka pertandingan kick boxing yang menjadi satu dari 10 cabang olahraga eksibisi pada Pekan Olahraga Nasional atau PON Papua.

Marciano Norman juga mengapresiasi komitmen pembinaan yang dilakukan Pengurus Pusat Kick boxing Indonesia (PP KBI).

"Alhamdulillah, pada pagi hari ini kita dapat berkumpul bersama dalam satu acara yang sangat sangat penting di dalam perjalanan pembinaan olahraga prestasi,” kata Marciano di Asrama Haji Kota Jayapura, Rabu, seperti termuat dalam rilis.

Dalam kesempatan itu, ia berharap kick boxing Indonesia suatu saat dapat mengharumkan nama bangsa dan negara di pentas internasional.

Sementara itu, di tempat yang sama, Ketua Umum PP KBI Ngatino menyampaikan harapan dan terima kasih kepada KONI yang telah memberikan kesempatan bagi kick boxing untuk menjadi cabang olahraga eksibisi di PON Papua.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain kick boxing, cabang olahraga eksibisi di pesta olahraga empat tahunan tersebut, antara lain esport, kurash, ju-jitsu, kabaddi, hapkido, pancalomba modern, sambo, trilomba dan paramotoring.

Marciano Norman mengatakan sepuluh cabang olahraga eksibisi tersebut baru akan secara resmi dipertandingkan di PON Aceh dan Sumatera pada 2024 mendatang.

Dengan kata lain, dalam edisi kali ini, sepuluh cabang olahraga eksibisi tersebut tidak memperebutkan medali. Sedangkan cabang olahraga resmi di PON Papua tercatat ada 37.

Beberapa di antaranya, yakni sofbol, telah melangsungkan pertandingan mulai hari ini, Rabu. Sementara PON Papua baru akan dibuka secara resmi pada 2 Oktober 2021. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Menko PMK Muhadjir Effendy: PON 2024 Aceh - Sumut Kado Istimewa untuk Presiden Jokowi

1 hari lalu

Menki PMK Muhadjir Effendi. TEMPO/Subekti
Menko PMK Muhadjir Effendy: PON 2024 Aceh - Sumut Kado Istimewa untuk Presiden Jokowi

Menko PMK Muhadjir Effendy menyatakan bahwa PON 2024 Aceh - Sumut sebagai kado istimewa untuk Presiden Jokowi.


Asprov PSSI Sumut Gandeng Indra Sjafri Sebagai Konsultan Tim Sepak PON 2024

2 hari lalu

Indra Sjafri. PSSI
Asprov PSSI Sumut Gandeng Indra Sjafri Sebagai Konsultan Tim Sepak PON 2024

Asprov PSSI Sumut menggandeng Indra Sjafri sebagai konsultan tim sepak bola yang akan berlaga di Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024.


Donny Kesuma Berpulang, Ketua KONI Marciano Norman: Dia Sosok Atlet Ideal

8 hari lalu

Donny Kesuma. Foto: Instagram.
Donny Kesuma Berpulang, Ketua KONI Marciano Norman: Dia Sosok Atlet Ideal

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat menyampaikan duka cita atas wafatnya mantan atlet softball Donny Kesuma.


Legenda Loncat Indah Indonesia Peraih Emas Asian Games 1962, Lanny Gumulya, Berpulang

27 hari lalu

Legenda loncat indah Indonesia Lanny Gumulya Kartadinata. (ANTARA/KONI Pusat)
Legenda Loncat Indah Indonesia Peraih Emas Asian Games 1962, Lanny Gumulya, Berpulang

Kabar duka datang dari cabang olahraga akuatik Indonesia. Salah seorang legenda loncat indah, yaitu Lanny Gumulya Kartadinata, berpulang.


Ada Pembatasan Umur, Atlet Lari Agus Prayogo Tak Bisa Tampil di PON 2024

22 Januari 2024

Agus Prayogo (kiri). ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Ada Pembatasan Umur, Atlet Lari Agus Prayogo Tak Bisa Tampil di PON 2024

Pelari jarak jauh Agus Prayogo tak bisa tampil pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 di Aceh dan Sumatera Utara karena ada pembatasan umur.


Sinopsis Indonesia dari Timur, Film yang Terinspirasi Tim PON Papua

12 Desember 2023

Adegan di film Indonesia dari Timur. Foto: Youtube.
Sinopsis Indonesia dari Timur, Film yang Terinspirasi Tim PON Papua

Film Indonesia dari Timur menyampaikan semangat dan kebersamaan Indonesia lewat olahraga sepak bola.


Anggota DPR Soroti Utang Jumbo BUMN ke Vendor, Respons Erick Thohir?

5 Desember 2023

Menteri BUMN Erick Thohir saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 31 Agustus 2023. TEMPO/M Taufan Rengganis
Anggota DPR Soroti Utang Jumbo BUMN ke Vendor, Respons Erick Thohir?

Menteri Badan Usaha Milik Negara BUMN Erick Thohir menanggapi soal utang perusahaan pelat merah kepada anggota DPR RI. Seperti apa penjelasannya?


Mengenal Alex Pereira Pemenang UFC 295 Mengalahkan Jiri Prochazka

13 November 2023

Alex Pereira. (Instagram/@ufc)
Mengenal Alex Pereira Pemenang UFC 295 Mengalahkan Jiri Prochazka

Petarung bela diri campuran Alex Pereira menjadi juara baru kelas berat ringan setelah mengalahkan Jiri Prochazka di UFC 295


Hasil Kejurnas Bola Voli 2023: Putra Jabar dan Putri Jatim Juara

30 Oktober 2023

Ilustrasi bola voli. ANTARA/Nova Wahyudi
Hasil Kejurnas Bola Voli 2023: Putra Jabar dan Putri Jatim Juara

Tim bola voli putra Jawa Barat (Jabar) dan putri Jawa Timur (Jatim) meraih gelar juara pada kejurnas bola voli 2023.


Jadwal Bola Voli Senin 23 Oktober: Kejurnas Sekaligus Kualifikasi PON Berlangsung di Jakarta

23 Oktober 2023

Ilustrasi bola voli. ANTARA/Nova Wahyudi
Jadwal Bola Voli Senin 23 Oktober: Kejurnas Sekaligus Kualifikasi PON Berlangsung di Jakarta

Jadwal bola voli kejuaraan nasional (kejurnas) bola yang juga merupakan babak kualifikasi PON XXI/2024 di GOR Bulungan, Jakarta, Senin, 23 Oktober.