Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Beckham Mulai Resmi Berlatih 29 Desember

image-gnews
AP | Photo File
AP | Photo File
Iklan
TEMPO Interaktif ,  Milan: Meski sudah memastikan memakai kaos AC Milan dengan nomor punggung 32, ternyata Beckham tidak langsung berlatih bersama tim barunya. Dia hanya mampir sebentar, untuk melihat pertandingan AC Milan Menghadapi Udinesse, Minggu malam.


Beckham baru akan mengenakan sepatu bolanya mulai tanggal 29 Desember, menyusul latihan musim dingin bersama tim barunya di Dubai. Sabtu kemarin, Dia hanya melengkapai tes kesehatan, kemudian Senin sudah meninggalkan Italia lagi.

David Beckham

“Saya tidak bisa diharapkan langsung bermain di hari pertama,” ujar Beckahm. “Tidak seperti itu. Saya berharap bisa bermain tapi cedera saya masih dalam pemulihan.”


Kepala eksekutif Milan Adriano Galiani mengatakan Beckham mungkin bisa juga untuk dipinjam lagi tahun depan, tapi dia harus tetap kembali ke Galaxy 9 Maret 2009. “Meskipun pinjaman ini secara teknis sampai Bulan Juni,” aku Galliani.


Beckham mengakuinya. “Saya sekarang pemain Galaxy dan saya akan kembali. Saya yakin akan menyedihkan meninggalkan Milan. Sangat menyedihkan meninggalkan tim besar, karena saya pernah merasakannya,” ujar mantan bintang Manchester United dan Real Madrid ini.


Suami selebritis Victoria ini menepis anggapan, keinginannya ke Italia karena Milan adalah ibukota adi busana dan ingin mendukung Manchester United ketika akan bertemu Inter Milan di liga Champion. Dia hanya menjawab, “Selamat malam. Kehormatan bagi saya di sini. Saya menyukai Italia dan saya bahagia,” ujarnya dalam Bahasa Italia yang terbata-bata.


AFP| BBC| NUR HARYANTO

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

7 jam lalu

Pemain AS Roma berselbrasi. REUTERS/Claudia Greco
Hasil Liga Europa: AS Roma Kembali Kalahkan AC Milan, Lolos ke Babak Semifinal dengan Agregat 3-1

AS Roma lolos ke semifinal Liga Europa 2023/24 setelah menang 2-1 lawan AC Milan dan secara agregat unggul 3-1.


Duel AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Liga Europa, Adu Cerdik Daniele De Rossi vs Stefano Pioli

19 jam lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
Duel AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Liga Europa, Adu Cerdik Daniele De Rossi vs Stefano Pioli

Duel AS Roma vs AC Milan akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Europa 2023-2024 di Stadion Olimpico.


Prediksi AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Perempat Final Liga Europa Jumat Dinihari WIB

23 jam lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
Prediksi AS Roma vs AC Milan di Leg Kedua Perempat Final Liga Europa Jumat Dinihari WIB

AS Roma akan menjamu AC Milan pada leg kedua perempat final Liga Europa dengan keunggulan agregat 1-0 dari kemenangan pekan lalu.


Victoria Beckham Genap Berusia 50 Tahun, David Beckham Buat Unggahan Romantis

1 hari lalu

David Beckham dan Victoria Beckham. Foto: Instagram/@victoriabeckham
Victoria Beckham Genap Berusia 50 Tahun, David Beckham Buat Unggahan Romantis

David Beckham membagikan video kompilasi perjalanan hidup Victoria Beckham yang sedang berulang tahun ke-50.


Klasemen Liga Italia Pekan Ke-32: Inter Milan Ditahan Cagliari 2-2, Butuh 2 Kemenangan Lagi untuk Juara

4 hari lalu

Inter Milan. REUTERS/Claudia Greco
Klasemen Liga Italia Pekan Ke-32: Inter Milan Ditahan Cagliari 2-2, Butuh 2 Kemenangan Lagi untuk Juara

Inter Milan masih perlu dua kemenangan lagi untuk mengunci gelar scudetto setelah ditahan imbang Cagliari 2-2 pada pekan ke-32 Liga Italia.


AC Milan 0-1 AS Roma: Stefano Pioli Akui Ada Kesalahan, Daniele De Rossi Makin Percaya Diri

7 hari lalu

Pemain AS Roma Gianluca Mancini mencetak gol ke gawang AC Milan dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Eropa di  San Siro, Milan, 12 April 2024. REUTERS/Alessandro Garofalo
AC Milan 0-1 AS Roma: Stefano Pioli Akui Ada Kesalahan, Daniele De Rossi Makin Percaya Diri

Pelatih AC Milan Stefano Pioli mengakui adanya sejumlah kesalahan yang membuat timnyas menelan kekalahan 0-1 dari AS Roma


Rekap Hasil Liga Europa Jumat Dinihari 12 April 2024: AC Milan dan Liverpool Kalah, Bayer Leverkusen Menang

7 hari lalu

Pemain AC Milan berselebrasi. REUTERS/Claudia Greco
Rekap Hasil Liga Europa Jumat Dinihari 12 April 2024: AC Milan dan Liverpool Kalah, Bayer Leverkusen Menang

Hasil Liga Europa pada Jumat dinihari, 12 April 2024: AC Milan dan Liverpool kalah, sedangkan Bayer Leverkusen dan Benfica menang.


AC Milan vs AS Roma, Pelatih Daniele De Rossi Akui Takut Kualitas Pemain Rossoneri Sebenarnya

7 hari lalu

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi. REUTERS/Alberto Lingria
AC Milan vs AS Roma, Pelatih Daniele De Rossi Akui Takut Kualitas Pemain Rossoneri Sebenarnya

Pelatih AS Roma Daniele De Rossi selalu punya kesan saat menghadapi pertandingan di San Siro. Menjadi malam yang indah untuk sepak bola.


Prediksi AC Milan vs AS Roma di Liga Europa Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Susunan Pemain

7 hari lalu

Pemain AC Milan, Tijjani Reijnders melakukan selebrasi setelah menjebol gawang Slavia Praha dalam babak 16 besar Liga Eropa di San Siro, Milan, Italia, 7 Maret 2024. REUTERS/Claudia Greco
Prediksi AC Milan vs AS Roma di Liga Europa Malam Ini: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, dan Perkiraan Susunan Pemain

Duel AC Milan vs AS Roma akan tersaji pada pertandingan leg pertama babak perempat final Liga Europa 2023-2024.


Jadwal Bola Kamis Malam 11 April 2024: Liverpool, AC Milan, Bayer Leverkusen di Liga Europa; Juga Ada Liga Conference

8 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah melakukan selebrasi. REUTERS/Molly Darlington
Jadwal Bola Kamis Malam 11 April 2024: Liverpool, AC Milan, Bayer Leverkusen di Liga Europa; Juga Ada Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 11-12 April 2024, akan menampilkan rangkaian pertandingan Liga Europa dan Liga Conference.