Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ringkasan Hasil NBA: Brooklyn Nets, Phoenix Suns, Indiana Pacers, Knicks Menang

image-gnews
Pebola basket Phoenix Suns Devin Booker (1) mencoba melewati hadangan pebola basket Houston Rockets Jalen Green (0) pada pertandingan Liga Bola Basket NBA di Toyota Center, Houston, Texas, Amerika Serikat, Minggu (14/11/2021). ANTARA FOTO/USA TODAY Sports/Troy Taormina/wsj.
Pebola basket Phoenix Suns Devin Booker (1) mencoba melewati hadangan pebola basket Houston Rockets Jalen Green (0) pada pertandingan Liga Bola Basket NBA di Toyota Center, Houston, Texas, Amerika Serikat, Minggu (14/11/2021). ANTARA FOTO/USA TODAY Sports/Troy Taormina/wsj.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKevin Durant menjadi bintang Brooklyn Nets saat mengalahkan Philadelphia 76ers pada lanjutan liga basket NBA, Jumat WIB, 17 Desember 2021. Ia mengumpulkan 34 poin, 11 rebound, dan delapan assist dan mengonversi permainan empat poin tiebreak dengan waktu tersisa 1 menit 46 detik. Nets menang 114-105 atas 76ers.

Nets memainkan pertandingan kedua berturut-turut dengan tujuh pemain, termasuk James Harden, yang harus menjalani protokol Covid-19 NBA. Tim tersebut hanya memiliki sembilan pemain yang tersedia.

Blake Griffin dan Nic Claxton masing-masing menambah 17 poin untuk Nets. Joel Embiid mengumpulkan total 32 poin, sembilan rebound, dan enam assist saat 76ers kalah pada game ketiga berturut-turut. Berikut ringkasan sejumlah hasil pertandingan basket NBA Jumat WIB.

Phoenix Suns 118, Washington Wizards 98

JaVale McGee mencatat 17 poin dan delapan rebound dan Deandre Ayton menambahkan 15 poin dan 10 papan untuk membantu Phoenix mengalahkan Washington Wizards.

Chris Paul mencetak 12 poin dan enam assist hanya dalam 24 menit saat Phoenix menang untuk ke-22 kalinya dalam 24 pertandingan terakhirnya. Landry Shamet mengumpulkan 16 poin dan Cameron Johnson menambahkan 13 poin untuk Suns.

Di kubu Washington, Bradley Beal menghasilkan 26 poin dan lima assist. Hasil ini membuat Wizards kehilangan empat game secara beruntun. Deni Avdija mencetak 14 poin dan Montrezl Harrell mengumpulkan 12 poin.

Indiana Pacers 122, Detroit Pistons 113

Caris LeVert mencetak 31 poin atau raihan tertinggi musim ini dan menambahkan lima assist saat Indiana Pacers memberi kekalahan ke-13 berturut-turut untuk Detroit Pistons. Justin Holiday menyumbang 17 poin, dan Myles Turner menyumbang 16 poin, tujuh rebound, dan empat blok untuk Pacers.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Saddiq Bey mengumpulkan 28 poin, 10 rebound, dan lima assist untuk Pistons. Dengan hasil ini juga, Pistons mendekati rekor kekalahan beruntun mereka dalam satu musim.

New York Knicks 116, Houston Rockets 103

Immanuel Quickley mencetak 15 dari 24 poinnya pada kuarter keempat dan Evan Fournier mencetak 23 saat New York mengalahkan tuan rumah Houston Rockets.

Quickley membuat Knicks mengubah keunggulan dua poin memasuki kuarter keempat menjadi kemenangan mudah. Ia memberi empat rebound dan empat assist dalam permainan itu. Raihan itu menempatkannya sebagai satu dari tiga pemain cadangan yang mencetak double digit. Ia bergabung dengan Miles McBride (15 poin) dan Mitchell Robinson yang mengumpulkan 17 poin dengan sembilan rebound.

Julius Randle mencetak 21 poin. Dalam pertandingan itu, New York Knicks kehilangan Derrick Rose karena cedera pergelangan kaki di babak pertama.

Baca juga : Azzahra Permatahani Bertekad Raih Emas SEA Games 2021 Vietnam, Begini Latihannya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


LeBron James dan Bronny James Torehkan Sejarah, Jadi Ayah - Anak Pertama yang Bermain Bersama di Arena NBA

4 hari lalu

Pemain Los Angeles Lakers LeBron James (23) dan anaknya Bronny James. Reuters/Kirby Lee-Imagn Images
LeBron James dan Bronny James Torehkan Sejarah, Jadi Ayah - Anak Pertama yang Bermain Bersama di Arena NBA

LeBron James dan putranya, Bronny James, mencatat sejarah sebagai ayah dan anak pertama yang bermain bersama dalam pertandingan NBA.


5 Bintang NBA yang Tetap Bersinar di Uisa 30-an: Lebron James, Kevin Durant, Stephen Curry, Jimmy Butler, Jrue Holiday

10 hari lalu

LeBron James. Trevor Ruszkowski-USA TODAY Sports
5 Bintang NBA yang Tetap Bersinar di Uisa 30-an: Lebron James, Kevin Durant, Stephen Curry, Jimmy Butler, Jrue Holiday

Liga Bola Basket Amerika Serikat NBA membagikan daftar sejumlah pemain yang terus bersinar dan aktif bermain bahkan ketika usia mencapai 30-an.


Usia Sudah 39 Tahun, LeBron James Antusias Songsong Musim Baru NBA, Bermain Setim Bareng Anak

10 hari lalu

LeBron James.  Reuters/ Gary A. Vasquez
Usia Sudah 39 Tahun, LeBron James Antusias Songsong Musim Baru NBA, Bermain Setim Bareng Anak

Bintang Los Angeles Lakers, LeBron James, menyambut musim NBA ke-22-nya dalam usia 39 tahun dengan penuh optimisme.


Derrick Rose Pensiun, Berikut Perjalanan Kariernya

11 hari lalu

Derrick Rose. AP/Nam Y. Huh
Derrick Rose Pensiun, Berikut Perjalanan Kariernya

Derrick Rose mengumumkan bahwa ia pensiun. MVP NBA 2011 menyampaikan kabar tersebut melalui akun media sosial pada Kamis, 25 September 2024


LeBron James Larang putranya, Bronny James, Panggil Ayah saat Main Bareng di Los Angeles Lakers

43 hari lalu

LeBron James dan Bronny James. (instagram/@espn)
LeBron James Larang putranya, Bronny James, Panggil Ayah saat Main Bareng di Los Angeles Lakers

LeBron James menegaskan bahwa putranya, Bronny James, tidak boleh memanggilnya "ayah" di lingkungan Los Angeles Lakers.


Stephen Curry dan LeBron James, Di Balik Sukses Timnas Basket Amerika Serikat Raih Medalli Emas Olimpiade

59 hari lalu

Tim Amerika Serikat meraih medali emas Olmpiade Paris 2024. Doc. Olympics.
Stephen Curry dan LeBron James, Di Balik Sukses Timnas Basket Amerika Serikat Raih Medalli Emas Olimpiade

Bagaimana Stephen Curry dan LeBron James berpengaruh pada terciptanya timnas basket Amerika Serikat meraih medali emas Olimpiade Paris 2024?


Profil Trinity Rodman, Kunci Timnas Putri AS di Olimpiade Paris yang Lepas dari Bayang-bayang Dennis Rodman

7 Agustus 2024

Pemain Timnas Sepak Bola Putri Amerika Serikat, Trinity Rodman. Twitter @trinity_rodman.
Profil Trinity Rodman, Kunci Timnas Putri AS di Olimpiade Paris yang Lepas dari Bayang-bayang Dennis Rodman

Trinity Rodman mencuri perhatian bersama Timnas Putri Amerika Serikat di Olimpiade Paris 2024. Bagaimana hubungan dengan legenda NBA Dennis Rodman?


Kevin Durant Jadi Top Skor Timnas Basket Amerika Serikat Sepanjang Masa di Olimpiade, Pecahkan Rekor Lisa Leslie

7 Agustus 2024

Pemain Timnas Basket Amerika Serikat, Kevin Durant, di Olimpiade Paris 2024. REUTERS/Brian Snyder
Kevin Durant Jadi Top Skor Timnas Basket Amerika Serikat Sepanjang Masa di Olimpiade, Pecahkan Rekor Lisa Leslie

Kevin Durant memecahkan rekor torehan poin saat Timnas Basket Amerika Serikat lolos ke semifinal Olimpiade Paris 2024.


Hasil Bola Basket Olimpiade Paris 2024: Amerika Serikat Hadapi Serbia di Semifinal, Prancis Lawan Jerman

7 Agustus 2024

Pemain Timnas Basket Amerika Serikat, Lebron James dari Jayson Tatum, di Olimpiade 2024. REUTERS/Brian Snyder
Hasil Bola Basket Olimpiade Paris 2024: Amerika Serikat Hadapi Serbia di Semifinal, Prancis Lawan Jerman

Timnas basket Amerika Serikat lolos ke semifinal Olimpiade Paris 2024. Mereka akan menghadapi Serbia. Sedangkan Prancis akan melawan Jerman.


Kenapa Joel Embiid Dicemooh Penonton saat Amerika Serikat Kalahkan Serbia di Arena Basket Olimpiade Paris 2024?

29 Juli 2024

Joel Embiid, pemain NBA yang membela AS di Olimpiade Paris 2024. REUTERS/Evelyn Hockstein
Kenapa Joel Embiid Dicemooh Penonton saat Amerika Serikat Kalahkan Serbia di Arena Basket Olimpiade Paris 2024?

Joel Embiid menjadi sasaran cemoohan penggemar penonton dalam pertandingan pembuka Amerika Serikat di Olimpiade Paris 2024.