Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kylian Mbappe: Saya Tak Pernah Berbicara tentang Uang

image-gnews
Ekspresi pemain Paris Saint Germain (PSG), Kylian Mbappe dalam laga lanjutan Liga Prancis melawan RC Strasbourg di Stadion La Meinau, Prancis, 29 April 2022. Paris Saint-Germain (PSG) hanya mampu bermain imbang dalam laga pertamanya setelah menjadi juara Liga Prancis. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Ekspresi pemain Paris Saint Germain (PSG), Kylian Mbappe dalam laga lanjutan Liga Prancis melawan RC Strasbourg di Stadion La Meinau, Prancis, 29 April 2022. Paris Saint-Germain (PSG) hanya mampu bermain imbang dalam laga pertamanya setelah menjadi juara Liga Prancis. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Iklan

TEMPO.CO, JakartaKylian Mbappe memutuskan untuk bertahan di Paris Saint-German (PSG) dengan menekan kontrak baru berdurasi tiga tahun. Keputusan itu mengejutkan di tengah kuatnya rumor pemain asal Prancis itu merapat ke Real Madrid pada bursa transfer musim panas nanti.

Mbappe, 23 tahun, membantah alasan untuk meneken kontrak baru karena uang. Ia juga mengaku bahwa nilai kontrak besar tak pernah dijadikan dasar untuk mengambil keputusan soal karier sepak bolanya.

"Saya sedikit sedih karena sejak saya mulai bermain sepak bola, saya menunjukkan kepada semua orang bahwa saya memiliki keinginan untuk bermain. Saya selalu berbicara tentang sepak bola, gelar, pertandingan penting, dan tidak pernah tentang uang," kata Mbappe dalam wawancaranya kepada Marca.

"Orang-orang dapat berbicara tentang apa pun yang mereka inginkan, tetapi semua orang mengenal saya. Saya telah berbicara dengan semua orang di Real Madrid, saya telah berbicara dengan PSG dan mereka tahu bahwa saya tidak pernah berbicara tentang uang dengan presiden, dengan Florentino Perez, atau dengan Nasser Al Khelaifi."

Ia menambahkan, "Pengacara saya berbicara hanya sedikit tentang uang, seperti yang dilakukan ibu saya, tetapi itu bukan saya. Saya berbicara tentang olahraga karena saya berbicara di lapangan."

"Uangnya memang masuk ke rekening saya, saya melihatnya sedikit tapi saya tidak peduli. Saya di sini untuk memenangkan gelar, untuk menunjukkan bahwa saya yang terbaik dan untuk bahagia. Saya pikir saya bahagia sekarang," kata Mbappe.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Apa yang perlu Anda lakukan untuk menjadi yang terbaik? Mbappe berkata, "Anda harus menulis sejarah dengan memenangkan gelar individu dan kolektif, membuat orang menikmatinya karena sepak bola bukan hanya gelar, tetapi juga emosi dan perasaan. Ini bukan hanya tentang mencetak gol atau memenangkan Ballon d'Or atau Liga Champions. Banyak hal di dalam dan di luar lapangan, seperti bersikap hormat. Itu adalah sesuatu yang mendunia."

Trofi Liga Champions menjadi obsesi Mbappe berikutnya. Tahun ini, ia bersama PSG harus kandas di tangah Real Madrid pada babak 16 besar. "Itu selalu menjadi obsesi bagi saya. Kamu tidak perlu takut kalah. Mungkin saya tidak akan memenangkan Liga Champions tahun depan, tapi itu tetap menjadi obsesi saya."

"Saya memenangkan Piala Dunia, saya berharap untuk memenangkan yang kedua tahun ini, tetapi tentu saja saya ingin memenangkan Liga Champions. Saya tidak mengatakan itu sebagai tujuan karena saya pernah kalah di final. Ini adalah obsesi. Saya sudah mencoba setiap tahun dan saya akan mencoba lagi. Itu yang saya mau," kata Kylian Mbappe.

Baca juga : Kylian Mbappe Masih Punya Mimpi Bermain untuk Real Madrid?

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

1 hari lalu

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menangkap tendangan pemain Manchester City Bernardo Silva saat adu penalti dalam pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024.  REUTERS/Molly Darlington
Profil Andriy Lunin, Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Real Madrid di Liga Champions

Kiper Real Madrid Andriy Lunin menggagalkan tendangan dua pemain Manchester City dalam adu penalti untuk membantu tim lolos semifinal Liga Champions.


Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

1 hari lalu

Trofi dan Logo Liga Champions. (uefa)
Semifinal Liga Champions: Head-to-head Bayern Munchen vs Real Madrid, PSG vs Borussia Dortmund

Empat klub telah berhasil meraih tiket ke semifinal Liga Champions 2023-2024. Bagaimana peluang setiap tim?


Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

1 hari lalu

Pemain Real Madri Antonio Rudiger melakukan selebrasi usai menjadi penentu kemenangan atas Manchester City pada pertandingan leg kedua perempat final di Stadion Etihad, Manchester, 18 April 2024. REUTERS/Molly Darlington
Ucapan Syukur Bek Real Madrid Antonio Rudiger setelah Kalahkan Manchester City di Liga Champions: Allahu Akbar, Yes!

Bek tengah Real Madrid Antonio Rudiger menjadi penentu kemenangan timnya dalam adu penalti saat singkirkan Manchester City di Liga Champions.


Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

1 hari lalu

Logo Liga Champions. (uefa)
Daftar 4 Tim yang Lolos dan Jadwal Semifinal Liga Champions 2023/2024

Rangkaian pertandingan babak perempat final Liga Champions telah berakhir. Simak daftar tim yang lolos dan jadwal semifinal.


Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

1 hari lalu

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. | REUTERS/Isabel Infantes
Real Madrid Kalahkan Man City dan Lolos ke Semifinal Liga Champions, Carlo Ancelotti Puji Sikap Guardiola

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023/24 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City. Simak komentar Carlo Ancelotti.


Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

1 hari lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. | REUTERS/Isabel Infantes
Manchester City Dihentikan Real Madrid di Perempat Final Liga Champions, Apa Kata Pep Guardiola?

Manchester City gagal mempertahankan gelar Liga Champions. Tim asuhan Pep Guardiola ini kandas di babak perempat final, disingkirkan Real Madrid.


Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

1 hari lalu

Pemain Real Madrid melakukan selebrasi. REUTERS/Violeta Santos Moura
Hasil Liga Champions: Kalahkan Manchester City Lewat Adu Penalti, Real Madrid Lolos ke Semifinal

Real Madrid lolos ke semifinal Liga Champions 2023-2024 dengan menyingkirkan juara bertahan Manchester City lewat adu penalti.


Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

2 hari lalu

Pemain Paris St Germain Kylian Mbappe melakukan selebrasi usai mengalahkan Barcelona pada leg kedua perempat final Liga Champions, 17 April 2024. REUTERS/Juan Medina
Kylian Mbappe Bicara Soal Impiannya Menjuarai Liga Champions Bersama PSG Usai Kemenangan Atas Barcelona

Kylian Mbappe mencetak dua gol saat PSG meraih kemenangan comeback atas Barcelona 4-1 di leg kedua untuk memastikan lolos ke semifinal Liga Champions.


Jelang Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions, Jude Bellingham Desak Adanya Upaya Lebih untuk Atasi Rasisme

2 hari lalu

Pemain Real Madrid Jude Bellingham. REUTERS
Jelang Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions, Jude Bellingham Desak Adanya Upaya Lebih untuk Atasi Rasisme

Duel Manchester City vs Real Madrid leg kedua perempat final Liga Champions akan berlangsung di Etihad pada Kamis mulai 02.00 WIB, 18 April 2024.


Prediksi Manchester City vs Real Madrid di Leg 2 Perempat Final Liga Champions Malam Ini

2 hari lalu

Pemain Manchester City Manuel Akanji melakukan selebrasi bersama rekannya usai mencetak gol ke gawang Copenhagen dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, 7 Maret 2024. REUTERS/Carl Recine
Prediksi Manchester City vs Real Madrid di Leg 2 Perempat Final Liga Champions Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim dan respons Carlo Ancelotti soal rekor buruk Real Madrid lawan Manchester City di Liga Champions saat main di Etihad.