Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Profil Marselino Ferdinan, Main Apik di Penyisihan Piala Asia U-20 Tiket Masuk Timnas Senior

image-gnews
Selebrasi Marselino Ferdinan dalam laga Timnas U-20 Indonesia vs Vietnam. Twitter/PSSI
Selebrasi Marselino Ferdinan dalam laga Timnas U-20 Indonesia vs Vietnam. Twitter/PSSI
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Marselino Ferdinan merupakan salah satu pemain junior yang dipanggil pelatih Timnas Indonesia untuk laga melawan Curacao pada FIFA matchday. Pria kelahiran 9 September 2004 ini sebelumnya sudah bermain dalam posisinya sebagai gelandang Persebaya Surabaya sejak 11 September 2021 lalu.

Marselino Ferdinan diperkenalkan pemain kawakan Aji Santoso ke kancah sepak bola nasional pada usia 17 tahun. Salah satu hal yang dikagumi darinya adalah akurasi tendangan jarak jauhnya.

Jebolan Akademi Persebaya

Selain itu, ia tergabung dengan Akademi Persebaya pada 2019 lalu. Menariknya, ia ternyata adik kandung dari pesepak bola Oktafianus Fernando yang juga pernah bermain di Persebaya.

Dalam kurun waktu setahun, ia berhasil menarik perhatian tim pelatih dan mencobanya untuk berlatih di tim senior. Marsel akhirnya melakukan debut pertama bersama Timnas Indonesia U-17 saat laga melawan Vietnam pada Kejuaraan Remaja U-16 AFF. Saat itu ia berhasil membawa kemenangan untuk Indonesia dengan gol yang dicetaknya dengan hasil perolehan akhir 2-0.

Lalu pada Oktober 2021 lalu, Marsel menjadi incaran Timnas Indonesia U-23. Akhirnya ia bekerja sama dengan pemain lainnya untuk melakukan laga persahabatan melawan Tajikistan dan Nepal dan juga untuk persiapan Kejuaraan U-23 AFC 2022 di Tajikistan. Meskipun bermain sebagai pemain pengganti, ia telah menyumbang tenaganya untuk berkontribusi kepada negara.

Setelah balik mengabdi kepada negara, ia menjalani debutnya dengan Persebaya pada pekan ke-2 BRI Liga 1 2021/2022 melawan Persikabo 1973. Laga debutnya itu berakhir dengan kemenangan bagi Persebaya dengan skor akhir 3-1.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Memasuki tahun 2022, Marsel bergabung lagi dengan Timnas Indonesia senior untuk pertandingan persahabatan di Bali oleh Shin Tae-yong. Ketika itu, ia tunjuk kemampuan melawan Timor Leste dengan kemenangan 4-1. Dan, saat final penyisihan Piala Asia U-20 melawan Vietnam pekan lalu, Marselino menunjukkan performa terbaiknya.

Terlepas dari segenap laga bersama timnas dan klub lokal, banyak prestasi yang telah ia raih. Di antaranya Marselino Ferdinan pernah menjadi pemain muda terbaik pada Liga 1 di tahun 2021-2022. Lalu secara tim, ia pernah diberikan medali perunggu mewakili Timnas U-23 pada SEA Games 2021.

FATHUR RACHMAN 

Baca: Timnas U-20 Indonesia Lolos, Shin Tae-yong Ungkap taktik Kejutkan Libatkan Marselino Ferdinan

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Persija Jakarta Akan Kembali Berkandang di SUGBK saat Jamu Persis Solo pada Liga 1 Pekan Ke-31

34 menit lalu

Pemain Persija Jakarta Marko Simic dan Ryo Matsumura. Twitter @Persija_Jkt.
Persija Jakarta Akan Kembali Berkandang di SUGBK saat Jamu Persis Solo pada Liga 1 Pekan Ke-31

Persija Jakarta akan kembali berkandang di Stadion Gelora Utama Bung Karno, Jakarta, saat menjamu Persis Solo dalam lanjutan Liga 1 pekan ke-31.


Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam 29 Maret 2024: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

5 jam lalu

Selebrasi PSIS Semarang di Liga 1. Instagram/Psisfcofficial
Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam 29 Maret 2024: Jadwal, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Barito Putera vs PSIS Semarang akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak prediksinya.


Flavio Silva Tampil Cemerlang dan Borong 5 Gol buat Persik Kediri, Simak Posisinya dalam Top Skor Liga 1

6 jam lalu

Pemain Persik Kediri, Flavio Silva. (Instagram/@flaviosilvaa_9)
Flavio Silva Tampil Cemerlang dan Borong 5 Gol buat Persik Kediri, Simak Posisinya dalam Top Skor Liga 1

Flavio Silva tampil gemilang dengan memborong lima gol saat Persik Kediri mengalahkan Persikabo 1973. Simak posisinya dalam top skor Liga 1.


Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs Borneo FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam Ini 29 Maret 2024

7 jam lalu

Para pemain Borneo FC berselebrasi. Twitter @BorneoSMR.
Jadwal dan Prediksi PSM Makassar vs Borneo FC di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat Malam Ini 29 Maret 2024

Jadwal Liga 1 pekan ke-30 pada Jumat, 29 Maret 2024, akan menampilkan pertandingan PSM Makassar vs Borneo FC. Inilah prediksinya.


Jadwal Timnas Indonesia Terdekat, Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni

9 jam lalu

Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. PSSI
Jadwal Timnas Indonesia Terdekat, Lawan Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Juni

Jadwal timnas Indonesia vs Irak di kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 6 Juni 2024, berikutnya lawan Filipina lima hari setelahnya.


Persikabo 1973 Dipastikan Degradasi dari Liga 1 ke Liga 2, Djajang Nurjaman Masih Ingin Bertahan?

10 jam lalu

Pelatih Persikabo 1973 Djajang Nurjaman. Kredit: Tim Media Persikabo 1973
Persikabo 1973 Dipastikan Degradasi dari Liga 1 ke Liga 2, Djajang Nurjaman Masih Ingin Bertahan?

Persikabo 1973 dipastikan terdegradasi dari Liga 1 ke Liga 2 setelah kekalahan telak 5-2 di kandang Persik Kediri pada Kamis malam, 28 Maret 2024.


Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

11 jam lalu

Selebrasi pemain Madura United. ANTARA
Prediksi Madura United vs PSS Sleman di Pekan Ke-30 Liga 1 Jumat 29 Maret 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Pertandingan Madura United vs PSS Sleman akan hadir pada pekan ke-30 Liga 1, Jumat malam, 29 Maret 2024. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Liga 1: Persib Bandung Ditahan Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Sebut Satu Kelemahan Timnya

12 jam lalu

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (persib.co.id)
Liga 1: Persib Bandung Ditahan Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Sebut Satu Kelemahan Timnya

Persib Bandung hanya mampu bermain imbang 0-0 saat menjamu Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1. Simak komentar Bojan Hodak.


Menpora Sepakat dengan Putusan PSSI Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong Ditentukan Seusai Piala Asia U-23

13 jam lalu

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong. PSSI
Menpora Sepakat dengan Putusan PSSI Soal Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong Ditentukan Seusai Piala Asia U-23

Menpora Dito Ariotedjo sepakat dengan PSSI bahwa perpanjangan kontrak pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong akan ditentukan setelah Piala Asia U-23.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

18 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga 1 Pekan Ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara, Persik Bikin Persikabo Terdegradasi

Hasil Liga 1 pekan ke-30: Persib Bandung ditahan Bhayangkara FC, Persik Kediri menang dan membuat Persikabo 1973 terdegradasi.