Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pelatih Slovakia Pelajari Kekuatan Timnas U-20 Indonesia, Waspadai Kecepatan Pemain

Reporter

image-gnews
Pemain tim nasional U-20 Indonesia Ronaldo Kwateh (kanan) berusaha melewati adangan pemain Al Adalah FC pada laga uji coba di Turki, Minggu (13/11/2022). (ANTARA/HO-PSSI)
Pemain tim nasional U-20 Indonesia Ronaldo Kwateh (kanan) berusaha melewati adangan pemain Al Adalah FC pada laga uji coba di Turki, Minggu (13/11/2022). (ANTARA/HO-PSSI)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTimnas U-20 Indonesia akan menjalani serangkaian pertandingan selama program pemusatan latihan di Spanyol. Pertandingan tersebut bertajuk turnamen mini Costa Calida Region de Murcia Football Week.

Salah satu lawan yang akan dihadapi ialah Timnas U-20 Slovakia pada Sabtu, 19 November 2022. Pelatih Slovakia U-20, Albert Rusnak, mulai mempelajari kekuatan Timnas U-20 Indonesia yang diasuh pelatih Shin Tae-yong.

Seperti dikutip dari media Slovakia, futbalsfz.sk, Albert Rusnak menilai bahwa Timnas Indonesia dihuni dengan pemain-pemain yang memiliki kecepatan. "Indonesia adalah tuan rumah di Piala Dunia U-20 2023," kata Albert Rusnak. "Kami melihat lawan melalui sebuah video. Kami sedang mengetahui mereka memiliki pemain yang cepat dan mahir secara teknis."

Menurut dia, ada cukup waktu untuk mengintip karakter bermain Timnas Indonesia. "Saya ingin tahu apakah kami dapat menyamai mereka dan apakah kami dapat menguasai pertandingan," tutur Albert Rusnak.

Selain menghadapi Timnas U-20 Indonesia, Slovakia U-20 juga akan menjajal kekuatan Jepang dan Arab Saudi. Menurut Albert Rusnak, kedua tim tersebut adalah tim yang kuat.

"Jepang berada di grup yang sama dengan Arab Saudi di Piala Asia 2023 dan keduanya difavoritkan untuk melaju jauh," kata Albert.

Menurut rencana, Marselino Ferdinan dan kawan-kawan akan menjalani empat uji coba di Spanyol. Sebelumnya, mereka sudah menjalani pemusatan latihan dan uji coba di Turki. 

Rekap uji coba Timnas U-20 Indonesia di Turki

24 Oktober 2022
Lawan tim senior klub setempat Cakallikli Spor, menang 2-1 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

26 Oktober 2022
Lawan Timnas Turki U-20, kalah 1-2

1 November 2022
Lawan Moldova U-20, menang 3-1

4 November 2022
Lawan Moldova U-20, imbang 0-0

9 November 2022
Lawan klub profesional Turki, Antalyaspor U-20, menang 3-2

11 November 2022
Lawan Baerum SK, imbang 3-3

13 November 2022
Lawan klub Liga 1 Arab Saudi, Al Adalah FC, kalah 2-0

Baca Juga: Kapten Timnas U-20 Indonesia Sebut Kebugaran Bakal Jadi Ujian Lawan Prancis

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan Malam Ini: Bagaimana Perasaan Shin Tae-yong Menghadapi Negara Sendiri?

1 jam lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Jadwal Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan Malam Ini: Bagaimana Perasaan Shin Tae-yong Menghadapi Negara Sendiri?

Timnas U-23 Indonesia menghadapi Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024 Kamis malam ini. Shin Tae-yong menghadapi negara sendiri.


Piala Asia U-23 2024: Rizky Ridho Bicara Dampak Kembalinya Nathan Tjoe-A-On Jelang Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan

9 jam lalu

Pemain Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On (kiri). Instagram
Piala Asia U-23 2024: Rizky Ridho Bicara Dampak Kembalinya Nathan Tjoe-A-On Jelang Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan

Rizky Ridho mengungkapkan reaksi rekan-rekannya di timnas U-23 Indonesia saat Nathan Tjoe-A-On beri kabar bisa kembali main di Piala Asia U-23 2024.


Piala Asia U-23 2024: Shin Tae-yong Siapkan Strategi Khusus untuk Redam Korea Selatan

11 jam lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Piala Asia U-23 2024: Shin Tae-yong Siapkan Strategi Khusus untuk Redam Korea Selatan

Shin Tae-yong mengantisipasi kemampuan set piece Korea Selatan menjelang laga perempat final Piala Asia U-23 2024.


Shin Tae-yong Waspadai 3 Pemain Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

12 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. Kredit: Tim Media PSSI
Shin Tae-yong Waspadai 3 Pemain Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong telah menyiapkan strategi untuk permainan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Prediksi Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

12 jam lalu

Selebrasi timnas dalam pertandingan Indonesia vs Yordania, Minggu, 21 April 2024. HUMAS PSSI
Prediksi Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Susunan Pemain

Korea Selatan tetap lebih diunggulkan meraih kemenangan atas timnas U-23 Indonesia dalam laga perempat final Piala Asia U-23 2024.


Piala Asia U-23: Shin Tae-yong Akui Bakal Kesulitan Hadapi Korea Selatan, tapi Tetap Incar Kemenangan

13 jam lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Piala Asia U-23: Shin Tae-yong Akui Bakal Kesulitan Hadapi Korea Selatan, tapi Tetap Incar Kemenangan

Shin Tae-yong mengaku tidak cukup senang dengan situasi Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024.


Timnas U-23 Indonesia Kekuatan Penuh Lawan Korea Selatan, Erick Thohir Ingin Shin Tae-yong Beri Kemenangan

16 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Timnas U-23 Indonesia Kekuatan Penuh Lawan Korea Selatan, Erick Thohir Ingin Shin Tae-yong Beri Kemenangan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersyukur semua pemain yang diinginkan Shin Tae-yong bisa tampil pada laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan.


Piala Asia U-23: Hadapi Korea Selatan, Shin Tae-yong Nilai Timnas Indonesia U-23 Lebih Diuntungkan

20 jam lalu

Shin Tae-yong memimpin latihan Timnas U-23 Indonesia di Dubai pada Selasa, 2 April 2024. PSSI
Piala Asia U-23: Hadapi Korea Selatan, Shin Tae-yong Nilai Timnas Indonesia U-23 Lebih Diuntungkan

Shin Tae-yong mengungkapkan ada dua faktor Timnas Indonesia U-23 lebih diuntungkan ketimbang Korea Selatan jelang perempat final Piala Asia U-23 2024.


3 Fakta Terkini Jelang Laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

21 jam lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Marselino Ferdinan (kanan) berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Yordania U-23 melalui pinalti pada Kualifikasi Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu, 21 April 2024. Indonesia menang 4-1. ANTARA/HO-PSSI
3 Fakta Terkini Jelang Laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

Kembalinya Nathan Tjoe-A-On hingga Ramadhan Sananta menjadi fakta terkini laga timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024.


Duel Indonesia vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Apa Misi Shin Tae-yong?

23 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. Kredit: Tim Media PSSI
Duel Indonesia vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024, Apa Misi Shin Tae-yong?

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, tidak mengusung misi khusus menghadapi Korea Selatan, pada perempat final Piala Asia U-23 2024.