Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Makan Tablet Glukosa Saat Pertandingan, Bikin Performa Messi Meningkat

image-gnews
Lionel Messi melakukan selebrasi setelah mencetak gol kedua dari titik penalti pada Perempat Final Piala Dunia 2022 antara Belanda vs Argentina di Stadion Lusail, Lusail, Qatar, 9 Desember 2022. REUTERS/Paul Childs
Lionel Messi melakukan selebrasi setelah mencetak gol kedua dari titik penalti pada Perempat Final Piala Dunia 2022 antara Belanda vs Argentina di Stadion Lusail, Lusail, Qatar, 9 Desember 2022. REUTERS/Paul Childs
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bintang lapangan sepakbola Lionel Messi pernah menjadi sorotan lantaran tampak mengeluarkan sesuatu dari kaus kakinya saat di temgah pertandingan. Kapten Timnas Argentina itu kemudian memakan benda tersebut. Di pertandingan itu ia tampil gemilang.

Setelah sempat menimbulkan kontroversi dan pertanyaan banyak pihak, diketahui yang dikonsumsi Messi merupakan tablet glukosa yang digunakan dalam dunia olah raga untuk atlet yang tengah berada di pertandingan yang ketat.

Baca :

Dilansir dari verywellhealth.com, tablet glukosa adalah tablet kunyah yang terbuat dari glukosa atau gula. Ini menjadi pilihan cepat dan praktis untuk meningkatkan kadar gula darah rendah.

Tubuh memerlukan glukosa dalam semua kegiatan, mulai dari hal-hal sederhana seperti bangun pagi hingga aktivitas yang lebih energik seperti mengikuti lomba lari dan berolahraga.

Tubuh mendapatkan glukosa secara alami dari makanan yang kita makan, tetapi Anda bisa mendapatkan tambahan glukosa menggunakan suplemen glukosa yang biasanya dalam bentuk tablet kunyah.

Glukosa banyak ditemukan pada buah-buahan, kacang-kacangan dan sayuran. Glukosa merupakan sumber energi nomor satu bagi tubuh. Saat makan, tubuh mengubah karbohidrat menjadi glukosa sebelum diangkut dalam aliran darah.

Glukosa yang mengalir melalui aliran darah pada waktu tertentu dikenal sebagai glukosa darah atau gula darah. Tubuh membutuhkan energi untuk berfungsi. Pankreas melepaskan insulin yang membantu sel menyerap glukosa dari aliran darah, memberi makan otak, organ, dan otot.

Saat berolahraga, glukosa diserap oleh otot melalui uap darah. Jika tidak ada cukup glukosa atau gula darah, tubuh biasanya tidak memiliki energi yang cukup untuk berfungsi dengan baik. Saat itulah tubuh bisa merasa lelah.

Disarikan dari liftglucose.com, glukosa sangat berguna dalam latihan intensitas sedang hingga tinggi yang membutuhkan tingkat aktivitas berkelanjutan. Ini dapat memungkinkan atlet untuk mempertahankan performa pada level tinggi lebih lama dan menunda rasa lelah.

Artinya, atlet dapat meningkatkan performa dengan mengonsumsi karbohidrat sebelum berolahraga maupun menggunakan tablet glukosa selama berolahraga untuk meningkatkan kadar gula darah. Penelitian telah menunjukkan bahwa dekstrosa, glukosa yang ditemukan dalam tablet glukosa, secara signifikan dapat membantu performa olahraga.

Manfaat menggunakan tablet glukosa dalam olahraga diuji dalam studi selama delapan minggu terhadap 31 wanita dalam tim dayung. Para peneliti melakukan penelitian ini dengan mengatur waktu setiap atlet saat mereka mendayung di sekitar jarak olahraga untuk menetapkan garis dasar.

Selanjutnya, para atlet diminta meminum minuman khusus sebelum dan sesudah setiap latihan selama delapan minggu. Beberapa minuman mengandung suplemen dekstrosa sementara yang lain mengandung ribosa atau jenis gula lain).

Terakhir, mereka diminta untuk mendayung lagi di akhir penelitian untuk mengetahui apakah ada yang berubah. Para peneliti menemukan bahwa atlet dalam kelompok dekstrosa meningkatkan waktu mendayung mereka lebih dari 15,2 detik. Ini 10 detik lebih cepat daripada kelompok ribosa.

Oleh karena itu terbukti bahwa tablet glukosa dapat meningkatkan performa bagi atlet dalam sebuah pertandingan sepakbola.

ANNISA FIRDAUSI

Baca :

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lionel Messi Borong 2 Gol dan Beri 1 Assist, Inter Miami Kalahkan Nashville 3-1 dan Kian Kokoh Puncaki Klasemen MLS

3 hari lalu

Pemain Inter Miami, Lionel Messi. (Reruters/Sam Navarro-USA TODAY Sports)
Lionel Messi Borong 2 Gol dan Beri 1 Assist, Inter Miami Kalahkan Nashville 3-1 dan Kian Kokoh Puncaki Klasemen MLS

Lionel Messi mencetak dua gol dan merancang satu gol lainnya yang dibuat Sergio Busquets ketika Inter Miami mengalahkan Nashville 3-1 dalam laga MLS.


Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

5 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Wakil Ketua Umum PSSI Zainudin Amali saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Kamis, 14 Maret 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir: Transformasi Sepak Bola Indonesia Masih Butuh Waktu

Erick Thohir mengatakan PSSI melakukan sinkronisasi program kompetisi berjenjang sehingga mampu menciptakan komposisi Timnas Indonesia yang merata.


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

7 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.


Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

8 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka berselebrasi. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Dipertahankan Bayer Leverkusen, Simak Profil Granit Xhaka

Direktur olahraga Bayer Leverkusen Simon Rolfes memastikan Florian Wirtz dan Granit Xhaka akan bertahan di klub itu


35 Tahun Tragedi Hillsborough, Insiden Kelam Sepak Bola Dunia Sebabkan Ratusan Orang Tewas dan Terluka

9 hari lalu

Kerusuhan dalam pertandingan semi final Piala FA pada 15 April 1989 yang mempertemukan Liverpool dan Nottingham Forest menjadi salah satu tragedi terburuk dalam sejarah sepak bola. Peristiwa yang terjadi di Stadion Hillsborough, Sheffield, Inggris itu mengakibatkan 96 tewas dan diingat sebagai Hillsborough Disaster. Korban tewas sebagian besar merupakan suporter Liveprool. HILLSBOROUGH INQUESTS
35 Tahun Tragedi Hillsborough, Insiden Kelam Sepak Bola Dunia Sebabkan Ratusan Orang Tewas dan Terluka

Hillsborough Disaster atau tragedi Hillsborough yang menewaskan ratusan orang termasuk yang terluka. Salah satu tragedi sepak bola dunia.


Inter Miami Kalahkan Sporting Kansas 3-2: Simak 5 Fakta Menarik, Termasuk Messi dan Suarez yang Cetak Gol

10 hari lalu

Pemain Inter Miami Luis Suarez dan Lionel Messi. Reuters/Sam Navarro-USA TODAY Sports
Inter Miami Kalahkan Sporting Kansas 3-2: Simak 5 Fakta Menarik, Termasuk Messi dan Suarez yang Cetak Gol

Inter Miami berhasil mengalahkan Sporting Kansas City dengan skor 3-2 dalam pertandingan Major League Soccer (MLS). Messi dan Suarez cetak gol.


8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

15 hari lalu

Pemain Al Nassr, Sadio Mane. (Instagram/@alnassr)
8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.


Persidangan Panama Papers Dimulai Delapan Tahun setelah Skandal Pajak Terungkap

16 hari lalu

Kantor firma hukum Mossack Fonseca terlihat di Panama City, 4 April 2016. Sekitar 800 nama pebisnis dan politikus Indonesia termasuk dalam daftar klien Mossack Fonseca. Mereka masuk dalam daftar itu karena pernah menyewa Mossack Fonseca untuk mendirikan perusahaan di yuridiksi bebas pajak di luar negeri (offshore). REUTERS/Carlos Jasso
Persidangan Panama Papers Dimulai Delapan Tahun setelah Skandal Pajak Terungkap

Sekitar 27 orang akan diadili pada Senin 8 April 2024 atas tuduhan pencucian uang sehubungan dengan skandal penghindaran pajak Panama Papers.


Amerika Latin Mengutuk Serangan Ekuador terhadap Kedutaan Meksiko

17 hari lalu

Petugas polisi Ekuador berdiri di luar kedutaan Meksiko tempat mereka memindahkan paksa mantan Wakil Presiden Ekuador Jorge Glas di Quito, Ekuador 5 April 2024. REUTERS/Karen Toro
Amerika Latin Mengutuk Serangan Ekuador terhadap Kedutaan Meksiko

Nikaragua bergabung dengan Meksiko memutuskan hubungan dengan Ekuador setelah pasukan menyerbu kedutaan Meksiko di Quito.


Hasil Inter Miami vs Colorado: Lionel Messi Kembali, The Herons Imbang 2-2

17 hari lalu

Pemain Inter Miami, Lionel Messi dan pemain Colorado Rapids, Kimani Stewart-Baynes berebut bola dalam laga lanjutan Liga Amerika Serikat di Stadion Chase, Florida, 6 April 2024. Nathan Ray Seebeck-USA TODAY Sports
Hasil Inter Miami vs Colorado: Lionel Messi Kembali, The Herons Imbang 2-2

Kembalinya Lionel Messi belum mampu membuat Inter Miami meraih kemenangan.