Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cristiano Ronaldo Bisa Melakukan Debut di Arab Saudi Melawan Lionel Messi

Editor

Sapto Yunus

image-gnews
Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. REUTERS
Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, JakartaCristiano Ronaldo akan menjalani skorsingnya sebelum melakukan debut di Arab Saudi dalam pertandingan persahabatan melawan Paris Saint-Germain (PSG) yang diperkuat Lionel Messi. Dalam pertandingan tersebut, PSG akan menghadapi pemain gabungan dua klub top Arab Saudi, Al Nassr dan Al Hilal.

Baca: Setelah Mendatangkan Cristiano Ronaldo, Al Nassr Mengincar Gelandang Barcelona Sergio Busquets

Pelatih Al Nassr Rudi Garcia pada Senin, 9 Januari 2023, mengatakan Ronaldo melewatkan yang pertama dari dua pertandingan Liga Arab Saudi pada Jumat lalu setelah diskors oleh Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) karena menjatuhkan telepon dari tangan penggemar menyusul kekalahan Manchester United di Everton pada April 2022.

Garcia mengonfirmasi penyerang berusia 37 tahun itu juga akan melewatkan pertandingan liga melawan Al Shabab dan melakukan debutnya melawan Ettifaq pada 22 Januari. Namun, Ronaldo bisa bermain melawan PSG melawan pemain-pemain dari Al Nassr dan Al Hilal di Riyadh pada 19 Januari 2023.

"Itu (debutnya) tidak akan dengan jersey Al Nassr. Itu akan menjadi perpaduan antara Al Hilal dan Al Nassr," kata Garcia seperti dikutip L’Equipe.

“Sebagai pelatih Al Nassr, saya tidak bisa senang dengan pertandingan ini. Untuk perkembangan, melihat PSG, melihat pemain hebat Paris, memang itu hal yang bagus. Tapi kami memiliki pertandingan kejuaraan tiga hari kemudian.”

Garcia mengatakan kedatangan Ronaldo di Arab Saudi mirip dengan kepindahan Pele ke New York Cosmos, menyoroti klub Arab Saudi yang kurang dikenal yang telah mengumpulkan lebih dari 10 juta pengikut Instagram baru sejak penandatanganannya bulan lalu.

Mantan pelatih Lille dan Olympique Lyonnais itu mengatakan dia berharap Ronaldo menemukan kembali kenikmatan bermain sepak bola setelah periode dua bulan yang penuh gejolak di mana kontraknya di Manchester United dihentikan dan Portugal kalah di perempat final Piala Dunia 2022.

"Dalam beberapa bulan terakhir, antara Manchester United, tim nasional dan juga di urusan pribadi, dia tidak mengalami momen yang mudah," kata Garcia. "Jika dia menemukan kesenangan bermain lagi, itu akan menjadi tujuan yang bagus untuk dicapai.”

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

43 menit lalu

Kiper Paris St Germain Gianluigi Donnarumma berduel dengan pemain Barcelona Raphinha  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Stephanie Lecocq
Prediksi Barcelona vs PSG di Liga Champions Leg Kedua: Jadwal Live, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Barcelona vs PSG (Paris Saint-Germain) akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Champions. Bagaimana H2H dan berita terkini tim?


Barcelona vs PSG di Liga Champions, Luis Enrique: Kami Akan Menyerang sejak Menit Pertama

5 jam lalu

Pemain dan pelatih PSG, Kylian Mbappe dan Luis Enrique. REUTERS/Vincent West
Barcelona vs PSG di Liga Champions, Luis Enrique: Kami Akan Menyerang sejak Menit Pertama

Manajer Paris Saint-Germain (PSG) Luis Enrique yakin bisa mengalahkan Barcelona dan lolos ke babak semifinal Liga Champions 2023-2024.


Jadwal Liga Champions Rabu Dinihari 17 April 2024: 2 Laga Perempat Final, Barcelona vs PSG Live di SCTV

5 jam lalu

Kiper Paris St Germain Gianluigi Donnarumma berduel dengan pemain Barcelona Raphinha  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Stephanie Lecocq
Jadwal Liga Champions Rabu Dinihari 17 April 2024: 2 Laga Perempat Final, Barcelona vs PSG Live di SCTV

Jadwal Liga Champions malam ini akan menampilkan dua laga leg kedua perempat final: Barcelona vs PSG dan Dortmund vs Atletico Madrid.


Duel Barcelona vs PSG di Liga Champions, Xavi Hernandez: Para Pemain Siap Menderita Agar Bisa Lolos

5 jam lalu

Pemain FC Barcelona Raphinha membobol gawang Paris St Germain yang dikawal Gianluigi Donnarumma  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Sarah Meyssonnier
Duel Barcelona vs PSG di Liga Champions, Xavi Hernandez: Para Pemain Siap Menderita Agar Bisa Lolos

Duel Barcelona vs PSG (Paris Saint-Germain) akan tersaji pada leg kedua babak perempat final Liga Champions.


Liga Champions: PSG Keok 2-3 dari Barcelona di Leg Pertama, Luis Enrique Masih Yakin Bisa Lolos

5 hari lalu

Pelatih Paris St Germain Luis Enrique. REUTERS/Stephanie Lecocq
Liga Champions: PSG Keok 2-3 dari Barcelona di Leg Pertama, Luis Enrique Masih Yakin Bisa Lolos

Pelatih PSG, Luis Enrique, masih yakin timnya bisa lolos meski dari Barcelona dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions.


Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

5 hari lalu

Cristiano Ronaldo unggah ucapan selamat Idul Fitri. (instagram.com/@cristiano)
Cristiano Ronaldo Ucapkan Selamat Idul Fitri, dalam 2 Jam Dapat 'Like' 3,8 Juta

Megabintang sepak bola asal Portugal, Cristiano Ronaldo, mengucapkan selamat Idul Fitri kepada umat Islam di dunia.


Barcelona Kalahkan PSG 3-2 di Liga Champions, Xavi Hernandez: Mereka Masih Tetap Favorit

5 hari lalu

Xavi Hernandez. REUTERS
Barcelona Kalahkan PSG 3-2 di Liga Champions, Xavi Hernandez: Mereka Masih Tetap Favorit

Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, mengatakan PSG masih jadi favorit setelah timnya mengalahkan mereka di leg pertama perempat final Liga Champions.


Hasil Liga Champions Leg Pertama Perempat Final: PSG vs Barcelona 2-3, Atletico Madrid vs Dortmund 2-1

5 hari lalu

Pemain Barcelona Andreas Christensen mencetak gol kegawang PSG  dalam pertandingan leg pertama perempat final Liga Champions di Parc des Princes, Paris, 11 April 2024. REUTERS/Stephanie Lecocq
Hasil Liga Champions Leg Pertama Perempat Final: PSG vs Barcelona 2-3, Atletico Madrid vs Dortmund 2-1

Hasil Liga Champions leg pertama perempat final, Kamis dinihari, 11 April 2024: Atletico Madrid vs Dortmund 2-1 dan PSG vs Barcelona 2-3.


Duel PSG vs Barcelona di Liga Champions, Simak Lagi Kisah Comeback Sempurna Barca di Camp Nou

5 hari lalu

Barcelona berhasil mencatatkan kemenangan bersejarah setelah menundukkan PSG 6-1 pada laga kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Camp Nou pada Maret 2017. Barcelona tercatat sebagai tim pertama yang mampu membalikkan keadaan dari ketertinggalan 4 gol pada laga pertama. Getty Images
Duel PSG vs Barcelona di Liga Champions, Simak Lagi Kisah Comeback Sempurna Barca di Camp Nou

Salah satu pertandingan babak perempat final Liga Champions 2023-2024 mempertemukan duel antara Paris Saint-Germain atau PSG menghadapi Barcelona.


Prediksi PSG vs Barcelona di Perempat Final Liga Champions: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

5 hari lalu

Pemain FC Barcelona, Fermin Lopez melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Napoli dalam Leg Kedua 16 Besar Liga Champions di Estadi Olimpic Lluis Companys, Barcelona, Spanyol, 12 Maret 2024. REUTERS/Albert Gea
Prediksi PSG vs Barcelona di Perempat Final Liga Champions: Jadwal Live, Kondisi Tim, H2H, Perkiraan Formasi

Duel PSG vs Barcelona akan tersaji pada leg pertama babak perempat final Liga Champions 2023-2024. Siapa diunggulkan berdasarkan rekor pertemuan?