Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemain Tim Davis Indonesia Dapat Wild Card

image-gnews
Iklan

TEMPO Interaktif, Jakarta - Petenis nasional Christoper Rungkat dan dua rekannya di tim Davis Indonesia, Sunu Wahyu Trijati dan David Agung Susanto dipastikan mendapat wild card dari panitia Turnamen Tenis International berhadiah total US $ 10 ribu Okeshop Oneject International  di lapangan tenis tertutup Siliwangi, Bandung, Jawa barat, 30 Mei-6 Juni.

Petenis asal Jawa Barat Sie Albert juga mendapatkan wild card karena di antara petenis Indonesia, ia mempunyai peringkat dunia paling kecil, yaitu 1328. “Wild card akhirnya diberikan kepada mereka,” kata Teddy Tandjung, Direktur Turnamen Sportama, kepada Tempo, Ahad (30/5).

Sebelumnya, Teddy mengatakan, wild card memang diutamakan untuk pemain tim Davis agar menjadi ajang tryout. Teddy menambahkan, keempat petenis terbaik Indonesia ini akan bersaing dengan dua puluh pemain asing yang sudah memastikan diri maju ke babak utama, dan delapan pemain yang lolos kualifikasi.

“Babak kualifikasi berlangsung hari ini (30/5), final kualifikasi akan digelar besok,” kata Teddy. Menurutnya ada sepuluh petenis Indonesia yang ikut di babak kualifikasi bersaing dengan 27 petenis asing untuk memperebutkan delapan tempat kosong.

Christoper Rungkat menyambut baik adanya turnamen international di Indonesia seperti saat ini. “Turnamen ini menguntungkan pemain lokal, selain dapat menambah poin juga bisa menjadi ajang berlatih tanding dengan pemain asing tanpa harus ke luar negeri,” kata petenis yang kini berusia 20 tahun.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Christoper menilai, turnamen ini sekaligus bisa menjadi ajang latihan persiapan menjelang pertandingan beregu menghadapi Thailand di Piala Davis babak kedua yang akan berlangsung di lapangan Senayan, Jakarta, 9-11 Juli mendatang.

Pada babak pertama, Indonesia dengan mudah membungkam tuan rumah Malaysia dengan 5-0 pada pertandingan yang berlangsung di lapangan stadion tenis Tun Razak Kuala Lumpur, Malaysia, awal Maret lalu.

RINA WIDIASTUT

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

22 jam lalu

Aksi petenis Serbia, Novak Djokovic saat melawan petenis Prancis, Adrian Mannarino dalam pertandingan babak keempat Australia Open di Melbourne Park, 21 Januari 2024. Novak Djokovic melangkah ke perempat final Australia Terbuka 2024 dengan kemenangan tiga set langsung atas wakil Prancis, Adrian Mannarino. REUTERS/Eloisa Lopez
Berpisah dengan Sang Pelatih Goran Ivanisevic, Novak Djokovic Tulis Pesan Mengharukan di Instagram Miliknya

Novak Djokovic mengumumkan perpisahannya dengan sang pelatih Goran Ivanisevic lewat unggahan di Instagram miliknya pada Rabu, 27 Maret 2024.


Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

1 hari lalu

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi Kandas di Babak Kedua Tenis Miami Open 2024, Berharap Lebih Baik di Charleston Open

Aldila Sutjiadi membidik hasil lebih baik pada turnamen WTA 500 Charleston Open, setelah langkahnya di Miami Open 2024 terhenti di babak kedua.


Ketika Petenis Nomor Satu Dunia Novak Djokovic Alami Kekalahan Langka di BNP Paribas Open

16 hari lalu

Petenis Serbia, Novak Djokovic. REUTERS/Edgar Su
Ketika Petenis Nomor Satu Dunia Novak Djokovic Alami Kekalahan Langka di BNP Paribas Open

Petenis nomro satu dunia, Novak Djokovic, mendapat pukulan yang mengejutkan dalam turnamen BNP Paribas Open. Kalah dari petenis kualifikasi.


Aldila Sutjiadi Ungkap Kunci Sukses Lolos ke Babak Kedua Indian Wells Paribas 2024

18 hari lalu

Pasangan petenis ganda putri Aldila Sutjiadi / Miyu Kato di Indian Wells Paribas Open 2024. Dok. Tim Komunikasi Athletica Company
Aldila Sutjiadi Ungkap Kunci Sukses Lolos ke Babak Kedua Indian Wells Paribas 2024

Aldila Sutjiadi / Miyu Kato melewati perlawanan sengit melawan Shuai Zhang / Anna Danilina di babak pertama Indian Wells Paribas Open 2024.


Aldila Sutjiadi Yakin Bisa Lewati Babak Pertama Indian Wells Paribas Open 2024

20 hari lalu

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi. (ANTARA/HO/Athletica Company)
Aldila Sutjiadi Yakin Bisa Lewati Babak Pertama Indian Wells Paribas Open 2024

Aldila Sutjiadi bersama pasangannya Miyu Kato akan turun di nomor ganda putri Indian Wells Paribas Open 2024 dan didampingi pelatih Carlos Alberto Drada.


Manfaat Main Tenis, Bakar Banyak Kalori sampai Tingkatkan Kelenturan

23 hari lalu

Ilustrasi tenis. REUTERS/Loren Elliott
Manfaat Main Tenis, Bakar Banyak Kalori sampai Tingkatkan Kelenturan

Bermain tenis disebut sebagai salah satu olahraga yang baik buat kesehatan secara umum. Simak sederet manfaatnya bagi tubuh.


Duel 2 Bintang Spanyol: Carlos Alcaraz Kalahkan Rafael Nadal dalam Laga Ekshibisi Netflix

24 hari lalu

Petenis Spanyol Carlos Alcaraz. REUTERS/Eloisa Lopez.
Duel 2 Bintang Spanyol: Carlos Alcaraz Kalahkan Rafael Nadal dalam Laga Ekshibisi Netflix

Carlos Alcaraz mengalahkan Rafael Nadal dengan skor 3-6, 6-4, 14-12 dalam laga ekshibisi Netflix


WTA Rilis Peringkat Dunia Terbaru Tenis Putri: Naomi Osaka Melompat 461 Posisi

37 hari lalu

Petenis Jepang Naomi Osaka. REUTERS/Edgar Su
WTA Rilis Peringkat Dunia Terbaru Tenis Putri: Naomi Osaka Melompat 461 Posisi

Asosiasi tenis putri dunia (WTA) merilis peringakat dunia terbaru Naomi Osaka mengalami lonjakan peringkat luar biasa.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Turnamen Tenis WTA 1000 Dubai

37 hari lalu

Aldila Sutjiadi. Instagram/@Dila11
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Lolos ke Babak Kedua Turnamen Tenis WTA 1000 Dubai

Aldila Sutjiadi bersama pasangannya, Miyu Kato dari Jepang, lolos ke babak kedua turnamen WTA 1000 Dubai.


Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Melaju ke Babak Kedua WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024

38 hari lalu

Petenis putri Indonesia Aldila Sutjiadi. (ANTARA/HO/Athletica Company)
Aldila Sutjiadi dan Miyu Kato Melaju ke Babak Kedua WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024

Aldila Sutjiadi, bersama pasangannya, Miyu Kato dari Jepang, melenggang ke babak kedua turnamen WTA 1000 Dubai Tennis Championships 2024.