Higgins, lahir di Belfast, Irlandia Utara tutup usia setelah lama menderita kanker tenggorokan. Julukan Hurricane didapat Higgins lantaran gaya bermainnya yang flamboyan, berjalan mengitari meja sementara bola sedang sedang berjalan.
Rokok dan minuman keras menjadi masalah Higgins selama ini. Perkawinannya dua kali kandas dan sempat mendapat denda serta dilarang tampil pada lima turnamen setelah menanduk seorang wasit kejuaraan.
EUROSPORT | bagus wijanarko