Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

MotoGP Belanda: Zarco Yakin Motornya Imbang dengan Motor Rossi

image-gnews
Johann Zarco beraksi dalam MotoGP Prancis 2017 (teamtech3.fr)
Johann Zarco beraksi dalam MotoGP Prancis 2017 (teamtech3.fr)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Johann Zarco yakin motor yang dipakainya untuk balapan MotoGP Belanda, seimbang dengan tunggangan Valentino Rossi. MotoGP Belanda yang akan digelar di Sirkuit Assen pada Minggu 25 Juni, merupakan seri ke-8 MotoGP 2018.

Zarco membawa hasil lebih baik ketimbang Rossi dalam MotoGP Catalunya pada 11 Juni. Pembalap asal Prancis di tim satelit Yamaha Tech 3 itu finis urutan 5, padahal Rossi yang merupakan pembalap pabrikan Yamaha hanya finis 8. Di MotoGP Catalunya, duet pembalap Yamaha Tech 3 mencetak hasil lebih ketimbang duet pabrikan Yamaha.

Baca: Jadwal MotoGP Belanda dan Klasemen: Rossi Pede dengan Sasis Baru

Jika Zarco finis 5, maka rekannya Jonas Folger finis 6. Bandingkan dengan duet pabrikan Yamaha yang finis di luar 5 besar. Rossi finis 8 sedangkan Maverick Vinales hanya mampu menuntaskan balapan di urutan 10.

"Saat ini kita fokus pada masalah suspensi, dan itu memang problem yang harus secepatnya dituntaskan untuk menghadapi MotoGP Belanda. Di Catalunya, hasil kami lebih baik dibandingkan duet pabrikan Yamaha, dan itu menambah kepercayaan diri saya," ujar Zarco, pembalap asal Prancis.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dari hasil tes di Barcelona pekan lalu, Rossi dan Vinales juga menghadapi masalah. Rossi memakai motor baru, namun saya tidak tahu kelebihannya dibandingkan motor yang lama. Padahal saya melihat Rossi dan Vinales menghadapi kesulitan besar di MotoGP Catalunya. Saya  tetap yakin mampu bersaing di Assen nanti," imbuh Zarco.

Baca: Rookie Paling Menggebrak di MotoGP, Johann Zarco Dipuji Marquez

Zarco saat ini menduduki peringkat 6 klasemen pembalap MotoGP 2017. Dia hanya terpaut 8 nilai di bawah Rossi yang berada di peringkat 5. Dari 7 seri yang sudah digelar, dia sekali menjadi runner up yaitu di MotoGP Prancis. Jika Zarco mampu tampil hebat di Assen, bukan tidak mungkin dia akan menyalip Rossi di klasemen pembalap.

CRASH | DON

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

2 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Mathilda Khoo
Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.


Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

2 hari lalu

Fabio Quartararo dan Alex Rins saat berakhsi di MotoGP 2024. (Foto: Yamaha)
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.


Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

4 hari lalu

Pedro Acosta di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.


Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

5 hari lalu

Amsterdam, Belanda. Unsplash.com/Adrien Olichon
Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

Tahun ini Amsterdam juga menaikkan pajak turis menjadi 12,5 persen untuk wisatawan yang menginap dan penumpang kapal pesiar.


Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

10 hari lalu

Marc Marquez di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Red Bull Content Pool)
Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.


Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

10 hari lalu

Maverick Vinales saat tampil di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.


Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

11 hari lalu

Podium Sprint Race MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales menang, Marc Marquez posisi dua, dan Jorge Martin posisi tiga. (Foto: Red Bull Content Pool)
Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

Pembalap Aprilia Racing Maverick Vinales memenangi sprint race MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas (COTA), Austin, Texas.


Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

11 hari lalu

Maverick Vinales di MotoGP Amerika 2024. (Foto: Aprilia Racing)
Hasil Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Maverick Vinales Juara, Marc Marquez Ke-2, Bagnaia Ke-8

Maverick Vinales berhasil menjuarai Sprint Race MotoGP Amerika 2024. Marc Marquez finis kedua.


Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

12 hari lalu

Jorge Martin. (Foto: Red Bull Content Pool)
Pecahkan Rekor Kecepatan di MotoGP Amerika, Apa Kata Jorge Martin?

Jorge Martin memecahkan rekor saat memuncaki sesi latihan secara keseluruhan pada hari pertama rangkaian MotoGP Amerika 2024.


Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

12 hari lalu

Alex Rins. (Foto: Yamaha)
Jadwal MotoGP Amerika 2024: Alex Rins Bertekad Ulangi Kemenangan

Pembalap Monster Energy Yamaha Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika 2024.