Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadwal MotoGP Jerman: Target Marquez, Genapi Kemenangannya Jadi 8

image-gnews
Marc Marquez (motogp.com)
Marc Marquez (motogp.com)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Marc Marquez bertekad menggenapi kemenangannya dalam MotoGP Jerman di Sachsenring menjadi 8 kali. Setelah 7 tahun terakhir merasakan juara di sana, Marquez yakin akan kembali podium pertama dalam balapan Minggu 2 Juli mendatang.

"Saya tidak sabar untuk segera membalap di Sachsenring, sirkuit yang sudah terbukti cocok untuk saya dalam beberapa balapan terakhir. Sudah pasti segala kemungkinan dapat terjadi. Apalagi treknya baru diaspal ulang, tentu cengkeraman bannya akan berbeda dengan tahun lalu. Sangat mungkin akan lebih kuat cengkeramannya tahun ini," ujar Marquez.

Baca: Jadwal MotoGP Jerman: Valentino Rossi Lebih Jagokan Marc Marquez

Podium di MotoGP Jerman  akan sangat penting bagi Marquez, karena dia saat ini sedang berusaha untuk merebut pucuk pimpinan klasmen pembalap. Meskipun masih berkutat di posisi 4 klasemen pembalap, nilai pembalap tim Honda itu hanya terpaut 11 dengan pemimpin klasemen, Andrea Dovizioso.

Akankah Marquez sang juara bertahan MotoGP memenangi seri balap di Jerman nanti? Berikut ini adalah jadwal balap MotoGP Jerman:

Baca: Motor MotoGP Marc Marquez Bisa Dicoba, Simak Jadwalnya

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jumat 30 Juni:
1. Latihan bebas 1 Moto3  14.00-14.40 WIB
2. Latihan bebas 1 MotoGP  14.55-15.40 WIB
3. Latihan bebas 1 Moto2  15.55-16.40 WIB
4. Latihan bebas 1 Rookies Cup  16.55-17.25 WIB
5. Latihan bebas 2 Moto3  18.10-18.50 WIB
6. Latihan bebas 2 MotoGP  19:05 - 19:50 WIB
7. Latihan bebas 2 Moto2  20.05-20.50 WIB
8. Latihan bebas Rookies Cup  21.05-21.35 WIB
9. Kualifikasi Rookies Cup  22.50-23-15 WIB

Sabtu 1 Juli:
1 . Latihan bebas 3 Moto3  14.00-14.40 WIB
2. Latihan bebas 3 MotoGP  14.55-15.40 WIB
3. Latihan bebas 3 Moto2  15.55-16.40 WIB
4. Kualifikasi Moto3  17.35-18.15 WIB
5. Latihan bebas 4 MotoGP  18.30-19.00 WIB
6. Kualifikasi 1 MotoGP  19.10-19.25 WIB
7. Kualifikasi 2 MotoGP  19.35-19.50 WIB
8. Kualifikasi Moto2  20.05-20.50 WIB
9. Balap Rookies Cup  21.30 WIB

Minggu 2 Juli:
1. Pemanasan Moto3  13.40-14.00 WIB
2. Pemanasan Moto2  14.10-14.30 WIB
3. Pemanasan MotoGP 14.40-15.00 WIB
4. Balap Moto3  16.00 WIB
5. Balap Moto2  17.20 WIB
6. Balap MotoGP  19.00 WIB

CRASH | DON

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kejati Jambi Periksa Kasus TPPO Berkedok Magang di Jerman, Tunjuk 5 Jaksa Peneliti

40 menit lalu

Universitas Jambi. Dok. ANTARA
Kejati Jambi Periksa Kasus TPPO Berkedok Magang di Jerman, Tunjuk 5 Jaksa Peneliti

Polda Jambi sedang menyelidiki kasus dugaan TPPO ferienjob dengan tiga orang terlapor.


Mengapa Program Magang Mahasiswa Seperti Ferienjob di Jerman Bisa Dikategorikan TPPO?

7 jam lalu

Ilustrasi mahasiswa. Freepik.com
Mengapa Program Magang Mahasiswa Seperti Ferienjob di Jerman Bisa Dikategorikan TPPO?

Tempo meminta pendapat Polri dan Kontras mengapa pengiriman mahasiswa magang ke Jerman seperti ferienjob bisa dikenai pasal TPPO?


Kirim 27 Mahasiswa Magang ke Jerman, Universitas Atma Jaya Jakarta Buka Suara Soal Ferienjob yang Diduga TPPO

13 jam lalu

Kampus Universitas Atma Jaya Jakarta. Foto ANTARA/HO-Humas UAJ
Kirim 27 Mahasiswa Magang ke Jerman, Universitas Atma Jaya Jakarta Buka Suara Soal Ferienjob yang Diduga TPPO

Universitas Atma Jaya Jakarta salah satu universitas yang mengikuti program ferienjob. Mereka mengirim 27 mahasiswa magang ke Jerman.


Masuk dalam Daftar, ITB Bantah Terlibat Ferienjob ke Jerman 2023

16 jam lalu

Ilustrasi kampus ITB (Institut Teknologi Bandung). FOTO/ISTIMEWA
Masuk dalam Daftar, ITB Bantah Terlibat Ferienjob ke Jerman 2023

ITB menyatakan tidak ada mahasiswanya yang terlibat program Ferienjob ke Jerman.


MotoGP: Fabio Quartararo Mengeluh, Sebut Kecepatan Motor Yamaha seperti Medioker

20 jam lalu

Fabio Quartararo jelang MotoGP Qatar 2024. (Foto: Yamaha)
MotoGP: Fabio Quartararo Mengeluh, Sebut Kecepatan Motor Yamaha seperti Medioker

Fabio Quartararo kembali melontarkan keluhan setelah hasil yang diraih dalam MotoGP Portugal 2024.


Ini Daftar Perguruan Tinggi yang Diduga Terlibat TPPO Berkedok Magang lewat Ferienjob di Jerman

1 hari lalu

Mahasiswa Universitas Halu Uleo foto bersama di Bandara Soekarno-Harta saat akan berangkat ferienjob ke Jerman. Istimewa
Ini Daftar Perguruan Tinggi yang Diduga Terlibat TPPO Berkedok Magang lewat Ferienjob di Jerman

Ada sekitar 41 perguruan tinggi di Indonesia yang tercatat mengirimkan sejumlah mahasiswanya dalam program magang mahasiswa ke Jerman pada 2023.


Universitas Jambi Jelaskan Kronologi Ferienjob Mahasiswa ke Jerman, Sebut Tindakan Sihol Situngkir Tak Wakili Kampus

1 hari lalu

Universitas Jambi. Dok. ANTARA
Universitas Jambi Jelaskan Kronologi Ferienjob Mahasiswa ke Jerman, Sebut Tindakan Sihol Situngkir Tak Wakili Kampus

Universitas Jambi merespons kasus ferienjob dengan modus magang mahasiswa di Jerman sejak 2023.


Mahasiswa Universitas Halu Uleo Korban TPPO: Ferienjob Itu Eksploitasi Mahasiswa di Jerman

1 hari lalu

Mahasiswa Universitas Halu Uleo foto bersama di Bandara Soekarno-Harta saat akan berangkat ferienjob ke Jerman. Istimewa
Mahasiswa Universitas Halu Uleo Korban TPPO: Ferienjob Itu Eksploitasi Mahasiswa di Jerman

Korban TPPO modus ferienjob menyesal mengikuti program magang bohong. Mahasiswa dieksploitasi selama mengikuti kegiatan di Jerman.


Deretan Tips Agar Terhindar dari Jerat TPPO Berkedok Magang

1 hari lalu

Ribuan mahasiswa terjebak dalam program Ferienjob.
Deretan Tips Agar Terhindar dari Jerat TPPO Berkedok Magang

TPPO kejahatan yang sering menjerat orang yang mau kerja atau magang di luar negeri. Maka diperlukan wawasan yang lebih luas agar terhindar dari TPPO.


Reaksi Kemendikbudristek dan Komnas HAM Soal Kasus TPPO Berkedok Magang Ferienjob di Jerman

1 hari lalu

Ferienjob. Istimewa
Reaksi Kemendikbudristek dan Komnas HAM Soal Kasus TPPO Berkedok Magang Ferienjob di Jerman

Kemendikbudristek sedang mengkaji pemberian sanksi terhadap 33 perguruan tinggi yang diduga terlibat TPPO berkedok ferienjob.