Pecatur Amerika dan Georgia Juara JAPFA Grandmaster 2018

Reporter

Antara

Editor

Nurdin Saleh

Selasa, 1 Mei 2018 19:03 WIB

Ilustrasi Catur

TEMPO.CO, Jakarta - Pecatur putra Amerika Serikat, GM Timur Gerayev, dan pecatur putri Georgia, WGM Keti Tsatsalashvili, menjadi juara turnamen catur internasional JAPFA Grandmaster 2018 di Solo, Jawa Tengah, yang berakhir Selasa, 1 Mei 2018.

GM Gerayev memastikan gelar juara setelah memimpin dengan 8,5 poin. Sedangkan WGM Tsatsalashvili memimpin di kategori putri dengan mengumpulkan 8,5 poin.

Pada pertandingan babak terakhir 11, Selasa, 1 Mei 2018, pecatur Amerika itu mengalahkan pecatur Indonesia, GM Susanto Megaranto.

Posisi kedua ditempati pecatur Cina, GM Ma Qun, dengan mengumpulkan 8 poin, disusul urutan ketiga pecatur Rusia, GM Anton Demchenko, yang mengemas 7,5 poin.

Sedangkan wakil dari Indonesia, FM Novendra Priasmoro, berada di posisi kelima dengan 6 poin bersama pecatur Singapura, IM Goh Wei Ming Kevin.

Advertising
Advertising

"Turnamen ini memang berat bagi pecatur Indonesia untuk bisa juara. Tapi, paling tidak, ajang ini untuk menambah rating dan jam terbang pemain," kata Kepala Bidang Bina Prestasi Pengurus Besar Persatuan Catur Seluruh Indonesia (PB Percasi) Kristianus Liem.

Sedangkan di putri, WGM Tsatsalashvili, memimpin dengan mengumpulkan 8,5 poin, disusul urutan kedua WGM Frayna Janelle dengan 7,5 poin. Pecatur putri Indonesia, WIM Chelsie Monica Sihite, merebut posisi ketiga dengan 6,5 poin.

Berita terkait

Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

1 hari lalu

Ernest Regia Mahasiswa Indonesia Raih Juara 1 Olimpiade Sains di Kazakhstan

Ernest Regia meraih juara 1 Olimpiade Sains Mahasiswa Republik ke-16 di Universitas Buketov, Karaganda, Kazakhstan pada 25 April 2024.

Baca Selengkapnya

Berita Catur: Pertamina Indonesia Tournament 2024 Pekan Ini Diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara

7 hari lalu

Berita Catur: Pertamina Indonesia Tournament 2024 Pekan Ini Diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara

PB Percasi selenggarakan Pertamina Indonesian GM Tournament 2024, pekan ini. Kejuaraan internasional catur ini diikuti 12 GM dan 12 IM dari 8 Negara.

Baca Selengkapnya

5 Fakta tentang Garry Kasparov, Mantan Juara Dunia Catur Pengkritik Putin

54 hari lalu

5 Fakta tentang Garry Kasparov, Mantan Juara Dunia Catur Pengkritik Putin

Nama Garry Kasparov baru saja dimasukkan ke dalam daftar "Teroris dan Ekstremis" oleh badan pemantau keuangan Rusia, Rosfinmonitoring.

Baca Selengkapnya

Rusia Masukkan Legenda Catur Garry Kasparov dalam Daftar Teroris dan Ekstremis

54 hari lalu

Rusia Masukkan Legenda Catur Garry Kasparov dalam Daftar Teroris dan Ekstremis

Garry Kasparov yang merupakan legenda catur dunia, masuk dalam daftar teroris dan ekstremis oleh Rusia. Rekening banknya bisa dibekukan.

Baca Selengkapnya

4 Pecatur Indonesia Raih Gelar Juara di Luar Negeri Sepanjang Desember 2024

22 Desember 2023

4 Pecatur Indonesia Raih Gelar Juara di Luar Negeri Sepanjang Desember 2024

Catur memberi empat gelar juara buat Indonesia menjelang tutup tahun 2003.

Baca Selengkapnya

Berita Catur: Laysa Latifah Juara G-18 Asian Youth Chess Championship 2023, Raih Gelar Woman International Master

22 Desember 2023

Berita Catur: Laysa Latifah Juara G-18 Asian Youth Chess Championship 2023, Raih Gelar Woman International Master

Laysa Latifah meraih medali emas G-18 dan Satria Duta dapat medali perunggu B-16 Asian Youth Chess Championship 2023 di Al Ain, UEA.

Baca Selengkapnya

Berita Catur: Menunggu Laysa Latifah Juara di Asian Youth Chess Championship 2023 di UEA

21 Desember 2023

Berita Catur: Menunggu Laysa Latifah Juara di Asian Youth Chess Championship 2023 di UEA

Pecatur putri Indonesia Laysa Latifah berada di puncak klasemen G-18 Asian Youth Chess Championship 2023 yang diadakan di Al Ain, UEA.

Baca Selengkapnya

Diajeng Teresa Singgih Juara Catur Junior Asia Timur 2023, Langsung Dapat Gelar Master Internasional Wanita

9 Desember 2023

Diajeng Teresa Singgih Juara Catur Junior Asia Timur 2023, Langsung Dapat Gelar Master Internasional Wanita

Pecatur Indonesia Master Fide Wanita (MFW) Diajeng Teresa Singgih berhasil menjadi juara kelompok putri Kejuaraan Catur Junior Asia Timur 2023.

Baca Selengkapnya

Aulia Rachmi, Mahasiswa Disabilitas UGM yang Raih 2 Juara di Kejurda Catur

9 November 2023

Aulia Rachmi, Mahasiswa Disabilitas UGM yang Raih 2 Juara di Kejurda Catur

Mahasiswa Departemen Bahasa Indonesia Fakultas Ilmu Budaya Universitas Gadjah Mada atau UGM ini baru setahun belakangan menekuni catur.

Baca Selengkapnya

Daftar Pecatur Terkenal Indonesia yang Meraih Grandmaster

5 November 2023

Daftar Pecatur Terkenal Indonesia yang Meraih Grandmaster

Walaupun catur tak begitu populer di Indonesia, berikut adalah Grandmaster catur yang berasal dari Indonesia.

Baca Selengkapnya