Rajawali Sakti Raih 20 Emas di Kejuaraan Wushu Malaysia Open 2018

Reporter

Tempo.co

Editor

Ariandono

Senin, 6 Agustus 2018 14:29 WIB

Perkumpulan Rajawali Sakti yang mewakili Indonesia dalam Kejuaraan Malaysia Open 2018 di Kuala Lumpur

TEMPO.CO, Jakarta - Perkumpulan wushu Rajawali Sakti, Jakarta yang mewakili Indonesia dalam ajang Malaysia International Wushu Open Turnamen yang berlangsung 3-5 Agustus di Kuala lumpur, merebut 20 emas, 10 perak, dan 8 perunggu.

Menurut Kabid Binpres PB Wushu Indonesia (WI) Herman Wijaya , ajang di Malaysia ini diikuti 58 perkumpulan dari 6 Negara.

"Keikusertaan di Malaysia Open ini bertujuan untuk lebih memotivasi atlet-atlet muda berlaga di ajang internasional," kata Herman.

Baca: Indonesia Raih 2 Emas Kejuaraan Dunia Wushu Mahasiswa di Makau

Malaysia Open ini mempertandingkan kelompok usia 10 hingga 18 tahun.
Perkumpulan Rajawali Sakti mengirimkan 18 atlet junior usia muda.

Selain perkumpulan Rajawali Sakti, ajang Kejuaraan Wushu Malaysia Open 2018 tersebut juga diikuti perkumpulan dari Indonesia lainnya, yaitu Perkumpulan Inti Bayangan.

Berita terkait

Semburan Erupsi Gunung Ruang sampai Malaysia, Ini Jadwal Penerbangan yang Dibatalkan

17 hari lalu

Semburan Erupsi Gunung Ruang sampai Malaysia, Ini Jadwal Penerbangan yang Dibatalkan

Semburan abu vulkanik erupsi Gunung Ruang di Sulsel membuat penerbangan ke dan dari Sabah dan Sarawak terpaksa dibatalkan.

Baca Selengkapnya

Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

20 hari lalu

Pembunuhan di Bandara Kuala Lumpur, Masih Ingat Kematian Kim Jong Nam Adik Kim Jong Un di Sini?

Terjadi penembakan di Bandara Kuala Lumpur. Di tempat ini pula pada 2017 terjadi kasus pembunuhan Kim Jong Nam, saudara tiri Kim Jong Un.

Baca Selengkapnya

Mengenal Bubur Lambuk, Menu Buka Puasa Khas Malaysia yang Kaya Rempah

46 hari lalu

Mengenal Bubur Lambuk, Menu Buka Puasa Khas Malaysia yang Kaya Rempah

Legenda bubur lambuk dimulai pada pertengahan abad ke-20, ketika seorang imigran Pakistan membawa resep bubur nasi khasnya ke Malaysia.

Baca Selengkapnya

Drama PPLN Kuala Lumpur, Niat Mewakafkan Diri untuk Negara Berujung di Meja Hijau

47 hari lalu

Drama PPLN Kuala Lumpur, Niat Mewakafkan Diri untuk Negara Berujung di Meja Hijau

Para anggota PPLN Kuala Lumpur tak menyangka niatan mereka untuk terlibat dalam pelaksanaan Pemilu 2024 akan berujung di pengadilan.

Baca Selengkapnya

9 Bazar Ramadan di Kuala Lumpur dan Selangor yang jadi Surga Kuliner selama Bulan Suci

47 hari lalu

9 Bazar Ramadan di Kuala Lumpur dan Selangor yang jadi Surga Kuliner selama Bulan Suci

Bazar Ramadan di Kuala Lumpur dan Selangor menawarkan hidangan lezat tradisional Melayu.

Baca Selengkapnya

Siapa Memulai Kisruh Pemilu di Kuala Lumpur, PPLN atau Partai Politik?

47 hari lalu

Siapa Memulai Kisruh Pemilu di Kuala Lumpur, PPLN atau Partai Politik?

PPLN dan partai politik saling melempar tuduhan tentang siapa yang memulai menambah dan mengungari daftar pemilih di Kuala Lumpur?

Baca Selengkapnya

Kepala Sekretariat PPLN Kuala Lumpur Ungkap Penggantian 1.402 Data Pemilih Tanpa Ada Berita Acara

47 hari lalu

Kepala Sekretariat PPLN Kuala Lumpur Ungkap Penggantian 1.402 Data Pemilih Tanpa Ada Berita Acara

Kepala Sekretariat mengatakan anggota PPLN Kuala Lumpur kerap tak siap dalam menyiapkan agenda penting berhubungan dengan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Jadi Saksi Pemalsuan Data Pemilih, Ketua NasDem Malaysia Pilih Hadiri Sidang Secara Langsung di Jakarta

47 hari lalu

Jadi Saksi Pemalsuan Data Pemilih, Ketua NasDem Malaysia Pilih Hadiri Sidang Secara Langsung di Jakarta

Ketua Partai Nasdem Malaysia memilih hadir secara langsung di sidang agar ia bisa leluasa menjelaskan duduk perkara pemalsuan data pemilih.

Baca Selengkapnya

Ketua NasDem Malaysia Balik Menuding PPLN Kuala Lumpur Lobi Partai Politik untuk Menambah Pemilih KSK

47 hari lalu

Ketua NasDem Malaysia Balik Menuding PPLN Kuala Lumpur Lobi Partai Politik untuk Menambah Pemilih KSK

Ketua Partai NasDem Malaysia Tengku Adnan mengatakan usulan menambah jumlah pemilih Kotak Suara Keliling atau KSK datang dari PPLN Kuala Lumpur.

Baca Selengkapnya

Raih 6 Ribu Suara, Prabowo-Gibran Unggul di Kuala Lumpur

48 hari lalu

Raih 6 Ribu Suara, Prabowo-Gibran Unggul di Kuala Lumpur

KPU RI telah mengesahkan rekapitulasi hasil perolehan suara Pemilihan Presiden atau Pilpres 2024 di Kuala Lumpur.

Baca Selengkapnya