Digebuk Khabib, Conor McGregor: Kaki Saya Patah Sebelum Tarung

Reporter

Terjemahan

Jumat, 12 April 2019 18:57 WIB

Khabib Nurmagomedov mencekik Conor McGregor dalam pertarungan UFC 229 di T-Mobile Arena, Ahad WIB, 7 Oktober 2018. Reuters/Stephen R. Sylvanie-USA TODAY Sports

TEMPO.CO, Jakarta - Conor McGregor, atlet adu jotos asal Irlandia, berkilah bahwa kakinya patah tiga minggu sebelum bertanding melawan Khabib Nurmagomedov di UFC. Menurutnya, cedera tersebut menjadi penyebab dirinya tak maksimal.

Petarung bebas berusia 30 tahun itu, menurut laporan Daily Mail Kamis 11 April 2019, tampil di Las Vegas Amerika Serikat untuk bertarung melawan Khabib pada Oktober 2018. Namun dia menyerah di ronde keempat.

"Bahkan McGregor mengaku masih cedera menjelang pertarungan yang sudah lama ditunggu," tulis Daily Mail mengutip pengakuannya yang disampaikan melalui Twitter.

Menanggapi berbagai pertanyaan melalui media sosial, McGregor mengatakan, "Saya mengalami patah kaki tiga minggu sebelum pertandingan. Kendati demikian, saya sanggup berjalan melawan dan mendaratkan pukulan."

Pertarungan kedua atlet enam bulan lalu berakhir dengan aksi tawur antarofisial kedua petarung. Akibat aksi ini keduanya mendapatkan hukuman enam bulan bagi McGregor dan sembilan untuk Khabib tak boleh naik.

Advertising
Advertising

Pria Irlandia itu dihukum enam bulan dan denda sebesar £38.000 atau setara dengan Rp 700 juta oleh Nevada State Athletic Commission. Sedangkan Khabib kena sembilan bulan dan denda senilai £380 ribu atau setara dengan Rp 7 miliar.

Bintang UFC, McGregor, Maret lalu, telah menyampaikan pengunduran dirinya sebagai atlet tarung bebas melalui media sosial Twitter.

Berita terkait

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

35 hari lalu

Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

Bintang MMA, Conor McGregor, mengungkapkan bahwa perannya dalam remake film Road House hanyalah awal dari terjunnya ke dalam industri film.

Baca Selengkapnya

4 Alasan Harus Menonton Road House, Film Laga Jake Gyllenhaal dan Conor McGregor

46 hari lalu

4 Alasan Harus Menonton Road House, Film Laga Jake Gyllenhaal dan Conor McGregor

Film Road House akan ditayangkan di Prime Video mulai 21 Maret 2024

Baca Selengkapnya

Jake Gyllenhaal Banyak Lakukan Adegan Berkelahi di Road House Hingga Terinfeksi Bakteri

46 hari lalu

Jake Gyllenhaal Banyak Lakukan Adegan Berkelahi di Road House Hingga Terinfeksi Bakteri

Jake Gyllenhaal menceritakan pengalamannya syuting film Road House

Baca Selengkapnya

Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

18 Februari 2024

Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

Ilia Topuria menjadi juara baru kelas bulu UFC dengan mengalahkan Alexander Volkanovski. Langsung menantang Conor McGregor.

Baca Selengkapnya

Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

4 Februari 2024

Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

Atlet MMA Conor McGregor akan menjalani debut akting dalam dunia film. Ia akan membintangni film produksi Amazon, Road House.

Baca Selengkapnya

Conor McGregor Bersiap Naik Ring Lagi, Simak Profil Michael Chandler yang akan Menjadi Lawannya

5 Januari 2024

Conor McGregor Bersiap Naik Ring Lagi, Simak Profil Michael Chandler yang akan Menjadi Lawannya

Setelah jeda Conor McGregor mengumumkan akan kembali ke UFC. Ia akan berhadapan dengan Michael Chandler

Baca Selengkapnya

Kembali ke UFC, Conor McGregor Umumkan Pertarungan Lawan Michael Chandler pada Juni 2024

1 Januari 2024

Kembali ke UFC, Conor McGregor Umumkan Pertarungan Lawan Michael Chandler pada Juni 2024

Conor McGregor melalui media sosial mengumumkan kembalinya dia ke UFC.

Baca Selengkapnya

Conor McGregor Akan Kembali ke UFC, Siapkan Trilogi Pertarungan hingga 2024

15 Agustus 2023

Conor McGregor Akan Kembali ke UFC, Siapkan Trilogi Pertarungan hingga 2024

Conor McGregor absen sejak menderita patah tulang melawan Dustin Poirier pada 2021.

Baca Selengkapnya

Conor McGregor Dituduh Lakukan Kekerasan Seksual di Miami, Perwakilannya Membantah

16 Juni 2023

Conor McGregor Dituduh Lakukan Kekerasan Seksual di Miami, Perwakilannya Membantah

Conor McGregor dituduh melakukan kekerasan seksual terhadap perempuan di dalam kamar mandi.

Baca Selengkapnya

8 Petarung Muslim Terbaik di Ajang UFC, Siapa yang Pertama?

26 April 2023

8 Petarung Muslim Terbaik di Ajang UFC, Siapa yang Pertama?

Dalam laga UFC, tercatat ada sejumlah petarung muslim yang pernah bertanding. Berikut delapan petarung MMA muslim terbaik yang tergabung dalam UFC

Baca Selengkapnya