Inilah Empat Wakil Merah Putih di Final Indonesia Masters 2020

Reporter

Antara

Editor

Ariandono

Sabtu, 18 Januari 2020 23:54 WIB

Tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting mengembalikan pukulan lawannnya pebulutangkis tunggal Denmark, Viktor Axelsen dalam pertandingan Semi Final Dihatsu Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu, 18 Januari 2020. Anthony Sinisuka Ginting menang dengan skor 22-20 21-11. Tempo/Amston Probel

TEMPO.CO, Jakarta - Empat wakil Indonesia melanjutkan perjuangan mereka ke babak final turnamen bulu tangkis level Super 500 Indonesia Masters 2020 yang akan dilaksanakan pada Minggu (19/1) dan bertempat di Istora Senayan, Jakarta.

Sebelumnya di babak semifinal yang berlangsung pada Sabtu (18/1), secara keseluruhan terdapat lima perwakilan Indonesia yang berlaga. Namun hanya empat yang lolos ke laga puncak, sedangkan satu wakil terhenti.

Ke-empat wakil yang lolos itu, diantaranya tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting yang menyingkirkan pemain unggulan kelima asal Denmark Viktor Axelsen dengan kedudukan 22-20, 21-11.

Kemudian, ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang menumbangkan pasangan unggulan kelima dari Korea Selatan Kim So Yeong/Kong Hee Yong dalam dua gim langsung dengan skor 21-19, 21-15.

Lalu pada sektor ganda putra, ada dua wakil yang nantinya akan saling melawan satu sama lain di babak final, yaitu Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.

Advertising
Advertising

Dalam pertandingan semifinal hari ini, minions sukses mengungguli pasangan Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik secara straight game 21-19, 21-19. Sedangkan Ahsan/Hendra mengalahkan rekan senegaranya Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dengan hasil 21-12, 18-21, 21-17.

Kalah di laga ‘perang saudara’ itu pun akhirnya membuat Fajar/Rian tidak dapat meneruskan ke babak final turnamen bulu tangkis yang berhadiah total mencapai 400.000 dolar Amerika Serikat tersebut.

Pertandingan babak final Indonesia Masters 2020 akan diselenggarakan pada Minggu (19/1) besok dimulai pukul 13.00 WIB.

Berita terkait

Gagal Sumbang Poin di Final Piala Thomas 2024, Anthony Sinisuka Ginting Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

3 jam lalu

Gagal Sumbang Poin di Final Piala Thomas 2024, Anthony Sinisuka Ginting Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Anthony Sinisuka Ginting mengungkapkan penyebab kekalahannya atas Shi Yu Qi di final Piala Thomas 2024 saat Indonesia menghadapi Cina.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Dibungkam Shi Yu Qi, Indonesia Teringgal 0-1 dari Cina

3 jam lalu

Hasil Final Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Dibungkam Shi Yu Qi, Indonesia Teringgal 0-1 dari Cina

Anthony Sinisuka Ginting tak mampu berbuat banyak dalam laga perdana final Piala Thomas 2024 melawan tunggal pertama Cina, Shi Yu Qi.

Baca Selengkapnya

Tim Piala Uber Capai Final, Greysia Polii: Ini Kemenangan Perempuan Indonesia yang Selalu Diremehkan

7 jam lalu

Tim Piala Uber Capai Final, Greysia Polii: Ini Kemenangan Perempuan Indonesia yang Selalu Diremehkan

Greysia Polii merasa, meski kalah melawan China, pencapaian tim Uber Indonesia 2024 ini merupakan kemenangan bagi para perempuan Indonesia.

Baca Selengkapnya

Jonatan Christie Menang, Tim Putra Indonesia Melangkah ke Final Piala Thomas 2024

1 hari lalu

Jonatan Christie Menang, Tim Putra Indonesia Melangkah ke Final Piala Thomas 2024

Jonatan Christie memastikan langkah Indonesia ke babak final Piala Thomas 2024 setelah memetik kemenangan atas Wang Tzu Wei.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Ginting Kalahkan Chou Tien Chen, Indonesia vs China Taipei 1-0

1 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Ginting Kalahkan Chou Tien Chen, Indonesia vs China Taipei 1-0

Atlet tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, mengalahkan wakil China Taipei, Chou Tien Chen, pada babak semifinal Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Tim Piala Uber Indonesia Masuk Final, Greysia Polii Merasa Bangga

1 hari lalu

Tim Piala Uber Indonesia Masuk Final, Greysia Polii Merasa Bangga

Greysia Polii menonton perjuangan tim Piala Uber Indonesia melalui streaming bersama mantan atlet bulu tangkis Korea Selatan, Yena Chang.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea Selatan

2 hari lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Bawa Indonesia Unggul 1-0 atas Korea Selatan

Anthony Sinisuka Ginting sukses menyudahi perlawanan sengit tunggal putra Korea Selatan Jeon Heyok Jin pada babak perempat final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Kento Momota Resmi Pensiun, Berikut Daftar Panjang Prestasinya di Bulu Tangkis Dunia

2 hari lalu

Kento Momota Resmi Pensiun, Berikut Daftar Panjang Prestasinya di Bulu Tangkis Dunia

Kento Momota memenangkan 16 medali emas ajang BWF World Tour serta empat medali emas BWF Superseries.

Baca Selengkapnya

Resmi Pensiun, Kento Momota Nikmati Persaingan dengan Anthony Sinisuka Ginting hingga Viktor Axelsen

2 hari lalu

Resmi Pensiun, Kento Momota Nikmati Persaingan dengan Anthony Sinisuka Ginting hingga Viktor Axelsen

Kento Momota ingin membuat lebih banyak orang mencintai bulu tangkis lebih dari dia mencitainya usai resmi pensiun.

Baca Selengkapnya

Piala Uber 2024: Ester Nurumi Tri Wardoyo Singgung Peran Greysia Polii Usai Bawa Indonesia ke Semifinal

2 hari lalu

Piala Uber 2024: Ester Nurumi Tri Wardoyo Singgung Peran Greysia Polii Usai Bawa Indonesia ke Semifinal

Ester Nurumi Tri Wardoyo sempat merasa tegang sebelum melakoni laga penentuan di perempat final Piala Uber 2024.

Baca Selengkapnya