Mike Tyson Latih Petarung UFC Ngannou, Simak Kelincahannya

Reporter

Terjemahan

Editor

Yudono Yanuar

Jumat, 15 Mei 2020 03:00 WIB

Mike Tyson beri pelatihan pada petarung UFC, Francis Ngannou, Mei 2020. (Youtube/Francis Ngannou)

TEMPO.CO, Jakarta - Mike Tyson baru-baru ini bertemu dengan petarung kelas berat UFC Francis Ngannou untuk memberinya teknik pukulan dan mencoba membantunya dalam footwork.

Video pelatihan singkat itu diunggah di akun Youtube Ngannou pada 12 Mei 2020.

Pada Sabtu, 9 Mei 2020, Ngannou bertanding di UFC 249 dan menang atas Jairzinho Rozenstruik dalam pertandingan kelas berat. Tyson memuji penampilan Ngannou dan menyebutnya sebagai juara masa depan.

Tyson menunjukkan pada Ngannou cara masuk ke dalam pertahanan lawan dengan menggunakan jab, dan kemudian menyerang lawan dengan pukulan ke tubuh dan kepala.

Langkah kaki yang Tyson tunjukkan kepada Ngannou sungguh luar biasa.Ia mengungkapkan bagaimana Ngannou dapat menggeser posisi untuk mendaratkan tembakan ke samping.

Advertising
Advertising

<iframe width="560" height="315" src="https://www.youtube.com/embed/vadWr0sEpGE" frameborder="0" allow="accelerometer; autoplay; encrypted-media; gyroscope; picture-in-picture" allowfullscreen></iframe>

Adalah penting bahwa Ngannou belajar sebanyak mungkin dari petinju hebat seperti Mike Tyson karena ia tidak memiliki latar belakang bergulat seperti banyak dilakukan oleh para pesaingnya di UFC.

Ngannou bisa tampil bagus saat bertarung dalam posisi berdiri, namun ia seringkali tak berdaya jika diajak gulat. Tyson membantunya melancarkan serangan, sehingga ia bisa menang sebelum lawan memaksanya gulat.

Ngannou berkunjung ke Tyson Ranch untuk rekaman sebagai tamu dalam bincang-bincang bersama Tyson di podcast Hotboxin, yang akan disiarkan Kamis ini.

Berita terkait

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

13 hari lalu

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

Petinju Tyson Fury mulai melontarkan perang urat syaraf menjelang pertarungan penyatuan gelar juara tinju dunia kelas berat melawan Oleksandr Usyk.

Baca Selengkapnya

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

18 hari lalu

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

Pertarungan Mike Tyson, mantan juara dunia kelas berat YouTuber Jake Paul

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

19 hari lalu

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

Kisah hidup legenda tinju kelas berat, George Foreman, diangkat menjadi cerita film yang akan ditayangkan Netflix.

Baca Selengkapnya

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

22 hari lalu

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

Celana pendek yang dikenakan Muhammad Ali dalam pertandingan tinju legendaris "Thrilla in Manila" dijual rumah lelang Sotheby's di New York.

Baca Selengkapnya

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

25 hari lalu

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

Mike Tyson akan berusia 58 tahun ketika menghadapi Jake Paul dalam sebuah laga eksibisi di Texas, Amerika Serikat, pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Chef Arnold Vs Codeblu: Olahraga, Hiburan, atau Bisnis?

33 hari lalu

Chef Arnold Vs Codeblu: Olahraga, Hiburan, atau Bisnis?

Chef Arnold Poernomo akan bertarung dengan food vlogger Codeblu di atas ring beneran setelah mereka saling sindir di dunia maya.

Baca Selengkapnya

Kalahkan Francis Ngannou, Bagaimana Peluang Anthony Joshua untuk Menantang Juara Dunia Tinju Kelas Berat?

49 hari lalu

Kalahkan Francis Ngannou, Bagaimana Peluang Anthony Joshua untuk Menantang Juara Dunia Tinju Kelas Berat?

Petinju Inggris, Anthony Joshua, membuka peluang untuk menjadi penantang gelar juara tinju dunia kelas berat setelah menang KO Francis Ngannou.

Baca Selengkapnya

Hasil Tinju Dunia Kelas Berat: Anthony Joshua Menang KO atas Francis Ngannou

49 hari lalu

Hasil Tinju Dunia Kelas Berat: Anthony Joshua Menang KO atas Francis Ngannou

Petinju Inggris, Anthony Joshua, berhasil menang KO atas Francis Ngannou, mantan juara MMA asal Kamerun, dalam duel tinju dunia kelas berat.

Baca Selengkapnya

Jadwal Tinju Dunia: Mike Tyson Naik Ring Lagi, Hadapi Jake Paul pada 20 Juli 2024

50 hari lalu

Jadwal Tinju Dunia: Mike Tyson Naik Ring Lagi, Hadapi Jake Paul pada 20 Juli 2024

Mike Tyson akan kembali naik ring melawan Youtuber Jake Paul dalam pertarungan eksibisi yang ditayangkan oleh Netflix pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal Tinju Dunia: Berduel Jumat 8 Maret 2024, Francis Ngannou dan Anthony Joshua Sama-sama Optimistis Menang KO

50 hari lalu

Jadwal Tinju Dunia: Berduel Jumat 8 Maret 2024, Francis Ngannou dan Anthony Joshua Sama-sama Optimistis Menang KO

Petinju Francis Ngannou dan Anthony Joshua sama-sama optimistis bisa menang KO dalam duel di Kingdom Arena Riyadh, Arab Saudi, Jumat, 8 Maret 2024.

Baca Selengkapnya