Kasus Tabrak Lari, Petinju Gervonta Davis Diancam Hukuman 7 Tahun Penjara

Rabu, 24 Maret 2021 19:50 WIB

Gervonta Davis. (baltimoresun)

TEMPO.CO, Jakarta - Petinju asal Amerika Serikat, Gervonta Davis, didakwa atas dugaan tabrak lari. Laki-laki berusia 26 tahun itu menghadapi ancaman hukuman maksimal tujuh tahun penjara jika terbukti bersalah.

Kasus tabrak lari ini terjadi pada November 2020, beberapa hari setelah Gervonta Davis meraih kemenangan dalam duel tinju atas Leo Santa Cruz. Siaran pers dari Kantor Pengacara Negara Bagian Baltimore City menjelaskan statusnya saat ini.

"Hari ini, Kantor Pengacara Negara Bagian Baltimore City mendakwa Gervonta Davis dengan 14 dakwaan pelanggaran lalu lintas dalam dugaan tabrak lari di Martin Luther King Jr. Boulevard pada tanggal 5 November 2020. Tuduhan ini bukanlah untuk menentukan dirinya bersalah. Seseorang yang dituduh dianggap tidak bersalah kecuali dan sampai terbukti bersalah di pengadilan.

“Menurut dokumen pengadilan, pada 5 November 2020 sekitar pukul 1:55, petugas polisi Baltimore City berada di blok unit Martin Luther King, Jr. Boulevard dan Washington Boulevard di Baltimore City untuk tabrakan dua kendaraan antara Lamborghini 2020 Uris dan Toyota Solara 2004."

Advertising
Advertising

Baca juga : Tinju Dunia: Pelatih Sarankan Ryan Garcia Tolak Duel Tinju Lawan Manny Pacquiao

“Pada pukul 1.47 pagi, kamera lampu lalu lintas yang terletak di Martin Luther King, Jr. (MLK) Boulevard dan 700 Washington Boulevard menunjukkan Lamborghini melakukan perjalanan ke selatan. Kendaraan itu melewati lampu merah dan menabrak sisi penumpang depan Toyota Solara yang pergi ke arah barat di Washington Blvd dengan sinyal lampu hijau."

Video yang diambil dari toko terdekat menunjukkan Lamborghini bertabrakan langsung ke pagar toko dan pengemudi, diduga diidentifikasi oleh saksi sebagai Gervonta Davis. “Setelah tabrakan, video pengawas dan saksi yang dikumpulkan selama penyelidikan."

“Diduga, terdakwa dan penumpang perempuan tak dikenal terekam kamera saat berangkat dari lokasi di Camaro. Empat penumpang Toyota Solara terluka akibat tabrakan tersebut dan diangkut ke University of Maryland Shock Trauma."

Jaksa Agung Marilyn Mosby mengatakan para korban dalam kasus ini dapat selamat dari peristiwa tabrak lari meskipun kemungkinan skenario lebih buruk bisa terjadi. "Kantor saya akan terus melakukan bagian kami untuk meminta pertanggungjawaban pengemudi yang sembrono saat tindakannya (Gervonta Davis) membahayakan nyawa yang tidak bersalah."

TALKSPORT

Berita terkait

Muhammad Ali Tolak Wajib Militer untuk Perang Vietnam, Gelar Tinju Dunianya Dicopot

1 hari lalu

Muhammad Ali Tolak Wajib Militer untuk Perang Vietnam, Gelar Tinju Dunianya Dicopot

Keputusan petinju Muhammad Ali tolak wajib militer berbuntut panjang. Pada 29 April 1967, gelar tinju kelas berat dunia dan lisensi tinjunya dicopot.

Baca Selengkapnya

Pengendara Motor di Depok Jadi Korban Tabrak Lari Kendaraan Dinas Polisi

1 hari lalu

Pengendara Motor di Depok Jadi Korban Tabrak Lari Kendaraan Dinas Polisi

Seorang pengendara motor di Depok jadi korban tabrak lari kendaraan dinas polisi. Korban alami luka serius dan harus dirawat di rumah sakit.

Baca Selengkapnya

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

13 hari lalu

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

Polres Metro Bekasi Kota menyatakan, total ada 2 mobil dan 11 sepeda motor yang menjadi korban tabrak lari akibat pengemudi panik diteriaki warga.

Baca Selengkapnya

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

17 hari lalu

Jelang Duel Penyatuan Gelar Tinju Kelas Berat, Tyson Fury Remehkan Oleksandr Usyk

Petinju Tyson Fury mulai melontarkan perang urat syaraf menjelang pertarungan penyatuan gelar juara tinju dunia kelas berat melawan Oleksandr Usyk.

Baca Selengkapnya

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

22 hari lalu

Mike Tyson akan Melawan Jake Paul, Mengenal Lawan Sang Legenda Tinju Dunia Ini

Pertarungan Mike Tyson, mantan juara dunia kelas berat YouTuber Jake Paul

Baca Selengkapnya

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

23 hari lalu

5 Fakta Menarik Soal Film Legenda Tinju Kelas Berat George Foreman yang Tayang di Netflix

Kisah hidup legenda tinju kelas berat, George Foreman, diangkat menjadi cerita film yang akan ditayangkan Netflix.

Baca Selengkapnya

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

25 hari lalu

Celana Pendek Muhammad Ali dalam Pertandingan 'Thrilla in Manila' Dilelang, Ditawar Rp 60 Miliar Belum Dilepas

Celana pendek yang dikenakan Muhammad Ali dalam pertandingan tinju legendaris "Thrilla in Manila" dijual rumah lelang Sotheby's di New York.

Baca Selengkapnya

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

28 hari lalu

Bakal Duel Lawan Jake Paul, Mike Tyson Yakin Masih Punya Daya Tarik Meski Sudah Tua

Mike Tyson akan berusia 58 tahun ketika menghadapi Jake Paul dalam sebuah laga eksibisi di Texas, Amerika Serikat, pada 20 Juli 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini: Bos Freeport Janji Smelter Gresik Beroperasi Juni, Kontroversi Dampak Skema Baru Pajak ke THR

33 hari lalu

Terkini: Bos Freeport Janji Smelter Gresik Beroperasi Juni, Kontroversi Dampak Skema Baru Pajak ke THR

Berita terkini bisnis pada Kamis siang ini dimulai dari janji bos PT Freeport Indonesia ke Presiden Jokowi soal operasionalisasi smelter Gresik.

Baca Selengkapnya

Terkini: Modus Tuyul SPBU untuk Raup Keuntungan, Jokowi Resmikan Bendungan Gumbasa Senilai Rp 1,25 Triliun

34 hari lalu

Terkini: Modus Tuyul SPBU untuk Raup Keuntungan, Jokowi Resmikan Bendungan Gumbasa Senilai Rp 1,25 Triliun

Berita terkini bisnis pada Rabu petang, 27 Maret 2024, dimulai dari cerita mantan pengelola pom bensin soal tuyul SPBU.

Baca Selengkapnya