4 Hal tentang Altay Bayindir, Kiper Fenerbahce yang Menuju Manchester United

Kamis, 24 Agustus 2023 10:03 WIB

Altay Altay Bayindir. FOTO/Instagram

TEMPO.CO, Jakarta - Penjaga gawang Fenerbahce, Altay Bayindir makin dekat dengan Manchester United. Klub Inggris itu ingin Bayindir bisa melapisi Andre Onana di tim utama supaya menjaga kekuatan posisi kiper dalam mengarungi kompetisi.

Dikutip dari Skor.id, Manchester United sedang mendiskusikan rencana untuk membawa pemain Turki itu dengan menebus klausul pelepasan.

Tentang Altay Bayindir

Advertising
Advertising

1. Berpengalaman dari berbagai klub Turki

Altay Bayindir pesepak bola asal Turki. Dikutip dari Transfermarkt, dia telah bermain untuk beberapa klub di Turki, seperti Bursaspor Yth (2007-2011), TSE Arabayatagi Spor Yth (2011-2012), Bursa Yolspor Yth (2012-2013), dan MKE Ankaragücü (2013-2015).

2. Fenerbahce dan timnas Turki

Dia bergabung dengan Fenerbahçe pada 2019. Sejak itu, ia menjadi bagian integral dari skuad. Bayindir juga mewakili timnas sepak bola Turki. Dia menjadi pilihan dalam skuad timnas Turki dalam beberapa kesempatan. Ia telah ikut dalam pertandingan internasional, salah satunya bermain untuk Piala Euro pada 2021.

3. Kemampuan

Bayindir dikenal karena refleks cepat dalam kemampuan membaca permainan. Dia juga dikenal sebagai penjaga gawang muda yang potensial. Ia berkali-kali mampu melakukan penyelamatan penting.

4. Bikin Manchester United terpincut

Performa impresif Altay Bayindir di Fenerbahce membuat Manchester United atau MU terpincut. Walaupun belum ada kesepakatan resmi, minat Manchester United menunjukkan bernilainya Altay Bayindir di persaingan sepak bola Eropa.

Pilihan Editor: Manchester United Berminat Rekrut Kiper Fenerbahce Altay Bayindir

Berita terkait

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

2 jam lalu

Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

Chelsea dan Manchester United sama-sama menang dalam pertandingan tunda pekan ke-34 Liga Inggris dan menjaga peluang lolos ke kompetisi Eropa.

Baca Selengkapnya

Bursa Transfer Liga Inggris: Raphael Varane Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini

1 hari lalu

Bursa Transfer Liga Inggris: Raphael Varane Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini

Bek asal Prancis Raphael Varane mengumumkan bakal meninggalkan Manchester United (MU) setelah kontraknya habis di akhir musim ini.

Baca Selengkapnya

Arsenal Masih Berpeluang Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Berharap Keajaiban pada Pekan Terakhir

2 hari lalu

Arsenal Masih Berpeluang Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Berharap Keajaiban pada Pekan Terakhir

Arsenal meraih hasil positif saat bertandang ke markas Manchester United, Old Trafford, pada Minggu, 12 Mei 2024. Bagaimana optimisme Mikel Arteta?

Baca Selengkapnya

Wayne Rooney: Pemain Manchester United Terlihat Tak Ingin Bermain untuk Erik Ten Hag

2 hari lalu

Wayne Rooney: Pemain Manchester United Terlihat Tak Ingin Bermain untuk Erik Ten Hag

Wayne Rooney menilai para pemain Manchester United tidak menunjukkan sikap ingin bermain untuk Erik ten Hag menjelang akhir Liga Inggris musim ini.

Baca Selengkapnya

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Man United d 1-0, Kembali Kudeta Man City

3 hari lalu

Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Man United d 1-0, Kembali Kudeta Man City

Arsenal merebut kembali posisi puncak klasemen dari Manchester City setelah menekuk Manchester United (MU) 1-0 pada pekan ke-37 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Prediksi Manchester United vs Arsenal pada Pekan Ke-37 Liga Inggris Hari Ini

3 hari lalu

Prediksi Manchester United vs Arsenal pada Pekan Ke-37 Liga Inggris Hari Ini

Simak kabar terbaru kedua tim, perkiraan susunan pemain serta prediksi pertandingan Manchester United vs Arsenal pekan ke-37 Liga Inggris hari ini.

Baca Selengkapnya

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

8 hari lalu

PSG vs Borussia Dortmund: Pelatih Edin Terzic Kembali Menanti Daya Magis Jadon Sancho

Jadon Sancho diharapkan kembali tampil gemilang pada laga leg kedua Liga Champions antara PSG vs Borussia Dortmund.

Baca Selengkapnya

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

9 hari lalu

Tahukah Anda, Bruno Fernandes Baru Pertama Kali Absen karena Cedera saat Manchester United Kalah 0-4 dari Crystal Palace?

Kapten Manchester United Bruno Fernandes mengalami cedera untuk pertama kali sepanjang kariernya saat MU dipermalukan Palace di Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

9 hari lalu

Liga Inggris: Manchester United Dipermalukan Crystal Palace 0-4, Erik ten Hag Ogah Mundur

Simak komentar Erik ten Hag setelah Manchester United dipermalukan 0-4 di markas Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

9 hari lalu

Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-36: Bagaimana Peluang Manchester United Lolos ke Eropa setelah Keok 0-4 dari Palace?

Manchester United terancam tak lolos ke kompetisi Eropa musim depan setelah kalah 0-4 dari Crystal Palace pada pekan ke-36 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya