Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dibujuk Pendukung FC Groningen, Arjen Robben Kembali dari Pensiun

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Bayern Munchen Arjen Robben melakukan selebrasi usai menjebol gawang Benfica saat bertanding dalam penyisihan grup E Liga Champion di Allianz Arena, Munich, Jerman, 27 November 2018. REUTERS/Michael Dalder
Pemain Bayern Munchen Arjen Robben melakukan selebrasi usai menjebol gawang Benfica saat bertanding dalam penyisihan grup E Liga Champion di Allianz Arena, Munich, Jerman, 27 November 2018. REUTERS/Michael Dalder
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMantan pemain Bayern Munchen Arjen Robben memutuskan kembali bermain dan bergabung dengan klub masa kecilnya FC Groningen setelah ia sebelumnya sempat menyatakan pensiun pada 2019 lalu.

Klub Eredivisie tersebut pada Sabtu mengatakan bahwa pemain berusia 36 tahun tersebut dikontrak untuk musim 2020-21.

Robben telah memutuskan untuk gantung sepatu tahun lalu setelah meraih delapan gelar Bundesliga bersama Die Roten.

Groningen sendiri adalah klub yang memiliki tempat di hati sang pemain tersebut karena ia memulai debut profesionalnya di sana pada tahun 2000 ketika masih berusia 16 tahun.

Mantan kapten timnas Belanda tersebut pernah bermain untuk Chelsea, PSV Eindhoven dan Real Madrid, dalam selang waktu itu ia telah memenangkan 12 gelar liga.

Di tingkat internasional, Robben telah mencatatkan 96 penampilan untuk negaranya termasuk bermain di final Piala Dunia 2010 di Johannesburg.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Groningen membenarkan bahwa Robben telah kembali berlatih selama beberapa pekan terakhir agar siap untuk musim berikutnya.

"Dalam beberapa pekan terakhir saya telah melakukan banyak diskusi dengan orang-orang di dalam klub, tetapi mungkin saya paling mendengarkan kata-kata para pendukung, yang meminta saya mengikuti kata hati," ujar Robben kepada situs resmi klub yang dikutip Reuters pada Minggu, 28 Juni 2020.

"Itu dimulai perasaan gatal dan sekarang itu menjadi misi saya. Saya sedang bekerja keras untuk kembali menjadi pesepak bola."

Namun, Robben mengakui bahwa ia tidak yakin apakah ia masih bisa melakukannya.

"Saya belum tahu apakah ini akan berhasil. Yang saya tahu adalah bahwa itu tidak akan tergantung pada komitmen dan motivasi saya. Sekarang impian saya untuk bermain adalah bermain untuk FC Groningen lagi," kata pemain  yang memiliki gaya bermain khas menusuk ke dalam itu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bayern Munchen Mengincar Pemain Sayap VFB Stuttgart Chris Fuhrich

12 menit lalu

Chris Fuhrich pemain VfB Stuttgart. FOTO/instagram/cjfuehrich
Bayern Munchen Mengincar Pemain Sayap VFB Stuttgart Chris Fuhrich

Bayern Munchen mengincar pemain sayap VfB Stuttgart, Chris Fuhrich, untuk direkrut pada jendela transfer musim panas. Siapa dia?


Perjalanan Karier Julian Nagelsmann yang Dirumorkan Ganti Xavi di Barcelona

6 jam lalu

Pelatih Bayern Munich, Julian Nagelsmann merayakan kemenangan timnya setelah menghajar Barcelona dalam kualifikasi Liga Champion grup E di Camp Nou, Barcelona, Spanyol, 14 September 2021. REUTERS/Albert Gea
Perjalanan Karier Julian Nagelsmann yang Dirumorkan Ganti Xavi di Barcelona

Julian Nagelsmann pelatih asal Jerman dilirik Barcelona.


Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

2 hari lalu

Pemandangan umum trofi Liga Champions beserta hasil pengundian perempat final di layar lebar di UEFA Headquarters, Nyon, Swiss, 15 Maret 2024. EUTERS/Denis Balibouse
Profil Jawara Perempat Finalis Liga Champions 2024 dari Arsenal sampai PSG

Liga Champions 2024 telah sampai pada babak perempat final. Berikut 8 profil sekilas tim yang siap berlaga, dari Arsenal, Barcelona sampai PSG..


Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-26: Bayern Munchen Kalahkan Darmstradt 5-2, Musiala Bikin Brace, Harry Kane Sumbang Satu Gol

2 hari lalu

Bayern Munchen. (ANTARA/AFP).
Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-26: Bayern Munchen Kalahkan Darmstradt 5-2, Musiala Bikin Brace, Harry Kane Sumbang Satu Gol

Bayern Munchen menang kandang 5-2 atas Darmstradt usai menang dalam pertandingan pekan ke-26 Bundesliga atau Liga Jerman.


Undian Liga Champions Pertemukan Bayern Munchen dengan Arsenal, Thomas Muller Kirim Pesan buat Kai Havertz

3 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Thomas Muller. REUTERS/Andreas Gebert
Undian Liga Champions Pertemukan Bayern Munchen dengan Arsenal, Thomas Muller Kirim Pesan buat Kai Havertz

Hasil undian perempat final Liga Champions mempertemukan Bayern Munchen dan Arsenal. Thomas Muller kirim pesan buat Kai Havertz.


Harry Kane Ingin Terus Cetak Rekor di Bayern Munchen, Target Lampaui Capaian Robert Lewandowski

8 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Harry Kane Ingin Terus Cetak Rekor di Bayern Munchen, Target Lampaui Capaian Robert Lewandowski

Penyerang Bayern Munchen Harry Kane mengaku sedang menikmati setiap momen kariernya bersama klub yang bermarkas di Allianz Arena tersebut.


Hasil dan Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-25: Bayer Leverkusen Jaga Keunggulan 10 Poin dari Bayern Munchen

8 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Florian Wirtz merayakan gol dengan rekan setimnya. REUTERS/Angelika Warmuth
Hasil dan Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-25: Bayer Leverkusen Jaga Keunggulan 10 Poin dari Bayern Munchen

Bayer Leverkusen masih mapan di puncak klasemen Liga Jerman (Bundesliga) setelah menjalani pertandingan pekan ke-25.


Top Skor Liga Jerman Pekan Ke-25: Harry Kane Bikin Hat-trick dan Torehkan Rekor di Bayern Munchen

9 hari lalu

Pemain Bayern Munchen Harry Kane. REUTERS/Angelika Warmuth
Top Skor Liga Jerman Pekan Ke-25: Harry Kane Bikin Hat-trick dan Torehkan Rekor di Bayern Munchen

Striker Harry Kane mulai menebar ancaman. Ia mencetak hat-trick, menorehkan rekor, dan kian mapan di posisi top skor Liga Jerman.


Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-25 setelah Bayern Munchen Hantam Mainz 8-1

9 hari lalu

Gelandang Bayern Munchen Leon Goretzka (kanan) merayakan gol kedua timnya dengan Harry Kane (kiri) dan Raphael Guerrero (tengah), pada pertandingan Liga Jerman melawan Mainz 05 di Allianz Arena, Munich, Sabtu (9/3/2024). (ANTARA/AFP/LUKAS BARTH).
Klasemen Liga Jerman Pekan Ke-25 setelah Bayern Munchen Hantam Mainz 8-1

Bayern Munchen menjaga asa untuk tetap menyaingi Bayer Leverkusen dalam perburuan gelar Liga Jerman (Bundesliga) setelah menang 8-1 atas Mainz.


Bayern Munchen Menang Telak 8-1 atas Mainz 05, Harry Kane Hattrick dan Buat Rekor

9 hari lalu

Gelandang Bayern Munchen Leon Goretzka (kanan) merayakan gol kedua timnya dengan Harry Kane (kiri) dan Raphael Guerrero (tengah), pada pertandingan Liga Jerman melawan Mainz 05 di Allianz Arena, Munich, Sabtu (9/3/2024). (ANTARA/AFP/LUKAS BARTH).
Bayern Munchen Menang Telak 8-1 atas Mainz 05, Harry Kane Hattrick dan Buat Rekor

Harry Kane mencetak tiga gol alias hattrick sekaligus menyamai rekor yang telah terukir selama 60 tahun saat Bayern Munchen menang 8-1 atas Mainz 05.