Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bursa Transfer Formula 1 Memanas: George Russell Tanggapi Rumor Diganti Perez

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pembalap muda asal Inggris, George Russell. (dailymail.co.uk)
Pembalap muda asal Inggris, George Russell. (dailymail.co.uk)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaGeorge Russell pada Kamis mengatakan ia yakin tetap membalap bersama tim Williams di Formula 1 tahun depan meski spekulasi menyebut Sergio Perez akan mengambil bangkunya.

Russell, asal Inggris, mendapat dukungan dari kontrak jangka panjang dengan Mercedes sebagai pemasok mesin, dan memiliki kesepakatan dengan Williams hingga 2021.

Tim mantan juara dunia itu tahun ini dibeli perusahaan investasi Amerika Serikat setelah mengalami masalah finansial buntut performa buruknya dalam beberapa tahun terakhir serta dampak pandemi.

Perez, sementara itu, membuka jalan bagi tim Racing Point untuk meminang juara dunia empat kali Sebastian Vettel ketika tim itu berganti nama menjadi Aston Martin pada Formula 1 musim depan.

Pebalap asal Meksiko itu memiliki dukungan finansial yang kuat serta catatan sejumlah podium selama karirnya membalap di F1.

"Aku punya kontrak untuk tahun depan. Dengan pemilik baru, tidak ada hal yang berubah dari perspektif kontrak," kata Russell di sesi jumpa pers Grand Prix Portugal seperti dikutip Reuters.

"Aku sebenarnya telah bicara dengan para pemilik baru itu tentang hal tersebut karena, dari sisiku, tidak ada kekhawatiran.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Mereka akan berada di sini akhir pekan ini. Aku yakin situasinya akan jelas, tapi aku tidak khawatir dan akan berada di grid tahun depan bersama Williams," kata Russel, yang belum mencetak poin satu pun tahun ini.

Banyak spekulasi beredar karena tidak sedikit pembalap yang berebut bangku tim F1 untuk 2021.

Russell, juara dunia F2 2018, selalu menjaga kontak dengan Mercedes setiap pekannya dan menjaga kontrak jangka panjang mereka.

"Pada akhirnya, Formula 1 adalah soal siapa yang terbaik di antara semuanya dan kalian tentunya ingin posisi yang murni berdasarkan talenta dan performa," kata dia.

Rekan satu timnya, Nicholas Latifi asal Kanada, juga yakin soal bangkunya di Williams tahun depan.

Perez juga sempat disebut-sebut dekat dengan tim Haas, yang bakal kehilangan Kevin Magnussen dan Romain Grosjean di akhir musim.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

5 hari lalu

Pemain Liverpool, Darwin Nunez berselebrasi setelah menjebol gawang Burnley dalam laga lanjutan Liga Inggris di Anfield, Inggris, 10 Februari 2024. Liverpool memetik kemenangan 3-1 atas Burnley pada pekan ke-24 Liga Inggris di Anfield Stadium. REUTERS/Phil Noble
Darwin Nunez Hapus Foto Liverpool di Instagram, Kode Hengkang Akhir Musim?

Penyerang Liverpool Darwin Nunez diisukan masuk dalam radar Barcelona untuk menggantikan Robert Lewandowski musim depan.


Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

5 hari lalu

Pemain Manchester United, Bruno Fernandes tampak kecewa dalam laga lanjutan Liga Inggris melawan Fulham di Old Trafford, Inggris, 24 Februari 2024. Manchester United menelan kekalahan pertama mereka di 2024 setelah ditekuk Fulham 1-2 dalam matchday ke-26 Liga Inggris di Old Trafford. REUTERS/Carl Recine
Tepis Rumor Bruno Fernandes Bakal Tinggalkan Manchester United, Ini Komentar Erik ten Hag

Dalam wawancara dengan DAZN pekan lalu, Bruno Fernandes mengatakan dia akan mempertimbangkan masa depannya di Manchester United setelah Euro 2024.


Hasil Sprint Race Formula 1 Miami 2024: Max Verstappen Juara, Leclerc Kedua

6 hari lalu

Max Verstappen. (Foto: Red Bull Racing)
Hasil Sprint Race Formula 1 Miami 2024: Max Verstappen Juara, Leclerc Kedua

Pembalap Red Bull, Max Verstappen, menjadi yang tercepat dalam sesi sprint race Formula 1 Miami 2024.


Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

6 hari lalu

Franco Mastantuono. (Instagram/@franco.mastantuono)
Bursa Transfer: Real Madrid Bidik Wonderkid Argentina Franco Mastantuono

Klub raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, kembali dikaitkan pemain muda berbakat (wonderkid), yakni Franco Mastantuono asal Argentina.


Hengkang dari Red Bull Racing, Mengenal Adrian Newey

8 hari lalu

Max Verstappen dan Sergio Perez dari Red Bull beraksi saat balapan F1 GP Jepang di Sirkuit Suzuka, Jepang, Minggu, 7 April 2024. REUTERS/Androniki Christodoulou
Hengkang dari Red Bull Racing, Mengenal Adrian Newey

Setelah lama bekerja sama di ajang F1, Red Bull Racing dan Adrian Newey berpisah


Setelah Juarai Sprint Race, Max Verstappen Juga Sukses Merajai Balapan Formula 1 China 2024

20 hari lalu

Max Verstappen. (Foto: Red Bull Racing)
Setelah Juarai Sprint Race, Max Verstappen Juga Sukses Merajai Balapan Formula 1 China 2024

Pembalap Red Bull Max Verstappen menjuarai balapan Formula 1 China 2024 di Sirkuit Internasional Shanghai, China, Minggu, 21 April.


Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

20 hari lalu

Pemain Persebaya Surabaya Bruno Moreira Soares (kanan). ANTARA/Fikri Yusuf
Berita Liga 1: Persebaya Surabaya Perpanjang Kontrak Bruno Moreira hingga 2026

Klub Liga 1 Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain asingnya, Bruno Moreira selama dua tahun.


Usai Rajai Sprint Race, Max Verstappen Rebut Pole dalam Kualifikasi Formula 1 China 2024

21 hari lalu

Max Verstappen (kanan) di Formula 1 Cina 2024. (Dok F1)
Usai Rajai Sprint Race, Max Verstappen Rebut Pole dalam Kualifikasi Formula 1 China 2024

Pembalap Red Bull Max Verstappen kembali menunjukkan dominasinya setelah merebut posisi pole untuk balapan utama Formula 1 China 2024.


Hasil Sprint Race Formula 1 China 2024: Max Verstappen Juara, Hamilton dan Perez Podium

21 hari lalu

Pembalap Max Verstappen dari Red Bull. REUTERS/Issei Kato
Hasil Sprint Race Formula 1 China 2024: Max Verstappen Juara, Hamilton dan Perez Podium

Pembalap Red Bull Max Verstappen memenangi balapan sprint pertama untuk Formula 1 2024. Lewis Hamilton dan Sergio Perez naik podium.


Lando Norris Rebut Pole untuk Sprint Race Formula 1 China 2024, Hamilton Posisi Kedua, Verstappen Keempat

22 hari lalu

Lando Norris di F1 Cina 2024 raih pole position untuk Sprint Qualifying. (Foto: McLaren Mercedes)
Lando Norris Rebut Pole untuk Sprint Race Formula 1 China 2024, Hamilton Posisi Kedua, Verstappen Keempat

Pembalap McLaren Lando Norris merebut pole position untuk sprint race pada kualifikasi balapan Sprint Formula 1 China 2024.