Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Timnas Indonesia Target Tembus 8 Besar Piala Dunia Amputasi 2022

image-gnews
Pelatih memberikan arahan ke pemain Timnas Amputasi Indonesia saat latihan menjelang Piala Dunia Amputasi 2022 di Sports Club Serena Mansion, Jakarta Selatan, Senin 27 Juni 2022. Timnas Amputasi Indonesia akan bertanding dalam Piala Dunia Amputasi 2022. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Pelatih memberikan arahan ke pemain Timnas Amputasi Indonesia saat latihan menjelang Piala Dunia Amputasi 2022 di Sports Club Serena Mansion, Jakarta Selatan, Senin 27 Juni 2022. Timnas Amputasi Indonesia akan bertanding dalam Piala Dunia Amputasi 2022. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Persatuan Sepak Bola Amputasi Indonesia (PSAI) menargetkan Garuda INAF dapat menembus delapan besar di Piala Dunia Amputasi 2022. Turnamen tersebut akan diselenggarakan di Turki pada 1-9 Oktober mendatang.

Yudhi menyebut Indonesia tergabung dalam grup neraka. Indonesia akan menghadapi tim-tim kuat di Grup C, yakni Inggris, Argentina, dan Amerika Serikat. "Pak Menteri (Menpora Zainudin Amali) menargetkan 10 besar, tetapi kami tingkatkan bisa menembus 8 besar," ujar Ketua PSAI Yudhi Yahya dalam jumpa pers di Jakarta, Rabu, 10 Agustus 2022.

Yudhi yakin bahwa tim Garuda INAF bisa mewujudkan target yang telah ditetapkan karena para pemain telah menunjukkan peningkatan yang pesat selama menjalani pemusatan latihan di Serenia Hills, Lebak Bulus sejak 27 Juni lalu.

"Saya sangat optimistis apa yang sudah dilakukan oleh tim kepelatihan khususnya kepala pelatih dengan program yang dilakukan ini mengalami peningkatan dan jadi amunisi untuk menambah motivasi kami sehingga kami optimistis dan akan memberi kejutan apa yang bisa kami raih di Piala Dunia nanti," tutur dia.

 Yudhi mengatakan dalam persiapan tim menuju Piala Dunia 2022, PSAI masih membutuhkan beberapa hal penunjang latihan lain. Kebutuhan tim tersebut adalah tongkat yang sesuai standar bagi para pemain. 

Ia menyebut pengeluaran untuk membeli tongkat cukup besar sekitar Rp150 juta. "Tongkat menjadi PR federasi karena tongkat yang dipakai saat ini masih yang lama. Tapi kami upayakan untuk mulai menyicil membeli tongkat," ujar Yudhi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Indonesia mencatatkan sejarah setelah dinyatakan lolos kualifikasi menuju putaran final Piala Dunia Amputasi 2022. Di babak Kualifikasi Piala Dunia Amputasi 2022, timnas Indonesia berada di wilayah timur zona Asia bersama Jepang, Malaysia, dan Bangladesh. 

Timnas sepak bola amputasi Indonesia berhasil duduk di urutan kedua selepas mengumpulkan enam poin. Saat itu, timnas sepak bola amputasi Indonesia sukses memenangi pertandingan melawan Malaysia dan Bangladesh. Indonesia kehilangan poin saat kalah dari Jepang.

Berikut hasil undian babak penyisihan grup Piala Dunia Amputasi 2022.

Grup A: Turki, Haiti, Perancis, Liberia 
Grup B: Meksiko, Jepang, Kolombia, Jerman 
Grup C: Inggris, Argentina, Amerika Serikat, Indonesia 
Grup D: Brasil, Irlandia, Iran, Maroko 
Grup E: Polandia, Spanyol, Uzbekistan, Tanzania 
Grup F: Angola, Italia, Uruguay, Irak

Baca juga : Bursa Transfer Barcelona Terkini: Frenkie de Jong, Bernardo Silva, Memphis Depay, Aubameyang

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengenali Istilah Sportswashing, Acara Olahraga untuk Pencitraan Mengalihkan Isu

3 jam lalu

Mengenali Istilah Sportswashing, Acara Olahraga untuk Pencitraan Mengalihkan Isu

Putra Mahkota Arab Saudi Mohammed bin Salman atau Pangeran MBS tidak peduli dengan tuduhan sportswashing terhadap kerajaan.


Berpengalaman Hadapi Korea Utara, Kiper timnas U-24 Indonesia Ernando Ari: Mereka Ngotot

4 jam lalu

Kiper Timnas Indonesia Ernando Ari Sutaryadi menangkap bola tendangan penalti dari pesepak bola Timnas Malaysia dalam laga perebutan medali perunggu sepak bola SEA Games 2021 Vietnam di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Vietnam, Minggu 22 Mei 2022. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Berpengalaman Hadapi Korea Utara, Kiper timnas U-24 Indonesia Ernando Ari: Mereka Ngotot

Kiper timnas U-24 Indonesia Ernando Ari mengingatkan teman-temannya agar selalu waspada terhadap permainan Korea Utara.


4 Fakta Menjelang Timnas U-24 Indonesia vs Korea Utara di Asian Games 2023

5 jam lalu

Timnas U-24 Indonesia vs Taiwan di Asian Games 2022 Hangzhou, Kamis, 21 September 2023. Kredit foto: NOC Indonesia/Naif Al'As
4 Fakta Menjelang Timnas U-24 Indonesia vs Korea Utara di Asian Games 2023

Timnas U-24 Indonesia tak pernah menang melawan Korea Utara, baik di level kelompok umur maupun level senior.


Jadwal Timnas U-24 Indonesia vs Korea Utara di Asian Games 2023: Siaran Langsung, Rekor Pertemuan, Perkiraan Pemain

1 hari lalu

Timnas Indonesia U-24 dalam Asian Games 2023. NOC Indonesia/Naif Al'As
Jadwal Timnas U-24 Indonesia vs Korea Utara di Asian Games 2023: Siaran Langsung, Rekor Pertemuan, Perkiraan Pemain

Jadwal Timnas U-24 Indonesia akan menampilkan laga hidup mati di Asian Games 2023 melawan Korea Utara.


5 Fakta Soal Training Center Timnas Indonesia di IKN yang Groundbreakingnya Baru Dilakukan Jokowi

1 hari lalu

Presiden Jokowi meresmikan groundbreaking pusat pelatihan tim nasional Indonesia di IKN, Jumat, 22 September 2023. (Tangkapan layar Youtube Sekretariat Presiden)
5 Fakta Soal Training Center Timnas Indonesia di IKN yang Groundbreakingnya Baru Dilakukan Jokowi

Groundbreaking Training Center Timnas Indonesia dilakukan di Ibu Kota Nusantara (IKN). Simak 5 fakta menarik.


Erick Thohir: National Training Center di IKN Tandai Babak Baru Sepak Bola Indonesia

2 hari lalu

Presiden Jokowi meresmikan groundbreaking pusat pelatihan tim nasional Indonesia di IKN, Jumat, 22 September 2023. (Tangkapan layar Youtube Sekretariat Presiden)
Erick Thohir: National Training Center di IKN Tandai Babak Baru Sepak Bola Indonesia

Erick Thohir mengatakan groundbreaking National Training Center Timnas Indonesia di IKN menandai babak baru sepak bola Indonesia.


TC Timnas Indonesia Resmi Dibangun di IKN, Erick Thohir Sampaikan FIFA Beri Bantuan Rp 85,6 Miliar

2 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat menyampaikan sambutan groundbreaking national training center (TC) di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Jumat, 22 September 2023. Tim Media PSSI
TC Timnas Indonesia Resmi Dibangun di IKN, Erick Thohir Sampaikan FIFA Beri Bantuan Rp 85,6 Miliar

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan pembangunan TC Timnas Indonesia di IKN ini adalah cita-cita yang sudah lama ditunggu-tunggu.


Dampak Perang Ukraina, Federasi Sepak Bola Rusia Berharap Bisa Ikut Piala Dunia 2026

2 hari lalu

Beruang sirkus bernama Tima saat membuka pertandingan sepak bola Russian Second League di Pyatigorsk, Rusia, 15 April 2018. FC Angusht Nazran youtube channel via AP
Dampak Perang Ukraina, Federasi Sepak Bola Rusia Berharap Bisa Ikut Piala Dunia 2026

Federasi Sepak Bola Rusia (RFU) mengkonfirmasi kalau masih ada kemungkinan bagi tim nasional sepak bola Rusia untuk ambil bagian dalam Piala Dunia


Presiden Jokowi: National Training Center di IKN Investasi Menuju Prestasi Timnas Indonesia yang Mendunia

2 hari lalu

 Presiden Joko Widodo saat mengikuti acara Peletakan batu pertama Hotel Nusantara, Penajam Paser Utara, 21 September 2023. (Tangkapan Layar Youtube Sekretariat Presiden)
Presiden Jokowi: National Training Center di IKN Investasi Menuju Prestasi Timnas Indonesia yang Mendunia

Presiden Jokowi mengatakan National Training Center di IKN merupakan investasi bangsa menuju prestasi Timnas Indonesia yang mendunia.


8 Pemain Legenda Timnas Indonesia, Ada yang Masuk Film Dokumenter FIFA

2 hari lalu

Ricky Yakobi. (instagram/@rijacobi)
8 Pemain Legenda Timnas Indonesia, Ada yang Masuk Film Dokumenter FIFA

Daftar pemain legenda Timnas Indonesia, mulai dari Andi Ramang hingga Bambang Pamungkas